Dokter Tanzania Tewas di Uganda, Korban Nakes Pertama karena Ebola

Reporter

Tempo.co

Minggu, 2 Oktober 2022 10:12 WIB

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang dokter asal Tanzania yang bertugas di Uganda dan kemudian terinfeksi Ebola akhirnya meninggal dunia. Menteri Kesehatan Uganda Jane Ruth Aceng menjadi kematian tenaga kesehatan pertama dalam wabah terbaru di negara tersebut.

"Dengan hati pilu saya umumkan bahwa kami telah kehilangan dokter pertama, Dr. Mohammed Ali, warga negara Tanzania yang berusia 37 tahun," cuit menkes di Twitter.

Sang dokter terbukti positif terinfeksi Ebola pada 26 September dan meninggal selagi menjalani perawatan di rumah sakit di Kota Fort Portal, yang berjarak sekitar 300 kilometer sebelah barat ibu kota Kampala.

Otoritas di negara Afrika timur itu mengumumkan wabah demam berdarah mematikan pada 20 September sehingga menimbulkan kekhawatiran krisis kesehatan utama di negara berpenduduk 45 juta orang tersebut.

Belum ada vaksin untuk galur Ebola Sudan yang menjadi penyebab kasus infeksi terbaru di Uganda. Kementerian Kesehatan pada Jumat mengatakan sebelum kematian sang dokter, penyakit itu telah lebih dulu menginfeksi 35 orang dan menyebabkan tujuh orang lainnya meninggal.

Advertising
Advertising

Ali termasuk dari enam petugas kesehatan seperti dokter, ahli anastesi dan satu mahasiswa kedokteran yang terinfeksi penyakit tersebut di Uganda. Ebola lebih cepat menular melalui kontak dengan cairan tubuh seseorang yang terinfeksi. Penyakit itu memiliki gejala seperti lelah, nyeri otot, sakit kepala, sakit tenggorokan, muntah, diare dan ruam pada kulit.

Baca juga: Uganda Umumkan KLB Ebola Pasca-Galur Sudan Ditemukan

REUTERS

Berita terkait

Ivan Gunawan Resmikan Masjidnya di Uganda dan Bikin Sumur Air untuk Warga

3 hari lalu

Ivan Gunawan Resmikan Masjidnya di Uganda dan Bikin Sumur Air untuk Warga

Ivan Gunawan akhirnya datang meresmikan Masjid Indonesia di Uganda yang sudah dibangunnya sekitar 2 tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

9 hari lalu

Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

Ivan Gunawan berencana berangkat ke Uganda hari ini untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Ini profil Uganda, negara di Afrika Timur.

Baca Selengkapnya

Perempuan Mahardhika Nilai Penahanan Anandira Puspita Bersama Bayi Berpotensi Mereviktimisasi Korban

11 hari lalu

Perempuan Mahardhika Nilai Penahanan Anandira Puspita Bersama Bayi Berpotensi Mereviktimisasi Korban

Sekretaris Nasional Perempuan Mahardhika, Tyas Widuri, menilai penahanan Anandira Puspita dan bayinya berpotensi mereviktimisasi korban dugaan perselingkuhan suaminya.

Baca Selengkapnya

Ivan Gunawan Bersiap Ke Uganda Resmikan Masjidnya, Begini Rute Perjalanan dari Indonesia

11 hari lalu

Ivan Gunawan Bersiap Ke Uganda Resmikan Masjidnya, Begini Rute Perjalanan dari Indonesia

Ivan Gunawan akan ke Uganda untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Bagaimana rute dari Indonesia ke Uganda?

Baca Selengkapnya

2.700 Perawat Dikerahkan di Tengah Mogok Massal Dokter Korea Selatan

16 hari lalu

2.700 Perawat Dikerahkan di Tengah Mogok Massal Dokter Korea Selatan

Korea Selatan masih didera pemogokan massal para dokter. Ribuan perawat disiagakan.

Baca Selengkapnya

Aksi Mogok Dokter, Skandal Tas Dior hingga Daun Bawang: Riuh Pemilu Legislatif Korea Selatan

18 hari lalu

Aksi Mogok Dokter, Skandal Tas Dior hingga Daun Bawang: Riuh Pemilu Legislatif Korea Selatan

Sekitar 44 juta warga Korea Selatan akan memberikan suaranya dalam pemilu yang akan menentukan sisa masa kepemimpinan Presiden Yoon Suk yeol.

Baca Selengkapnya

Dokter Penjara Israel: Tahanan Palestina Harus Diamputasi karena Diborgol 24 Jam

24 hari lalu

Dokter Penjara Israel: Tahanan Palestina Harus Diamputasi karena Diborgol 24 Jam

Dokter Israel di rumah sakit lapangan di dalam penjara yang menampung warga Palestina asal Gaza menyebut hal ini merupakan pelanggaran hukum

Baca Selengkapnya

Mahkamah Konstitusi Uganda Pertahankan Undang-Undang Anti-LGBTQ

24 hari lalu

Mahkamah Konstitusi Uganda Pertahankan Undang-Undang Anti-LGBTQ

Mahkamah Konstitusi Uganda hanya merubah beberapa bagian dalam undang-undang anti-LGBTQ.

Baca Selengkapnya

Gejala Flu Singapura dan Cara Mengatasinya

25 hari lalu

Gejala Flu Singapura dan Cara Mengatasinya

Flu Singapura merupakan infeksi yang diakibatkan oleh virus. Penyakit ini sering menjangkiti anak-anak, terutama di bawah 7 tahun.

Baca Selengkapnya

Perpustakaan Harvard Menghilangkan Kulit Manusia dari Buku Koleksinya

30 hari lalu

Perpustakaan Harvard Menghilangkan Kulit Manusia dari Buku Koleksinya

Seorang dokter Prancis "mengikat buku itu dengan kulit manusia yang diambil tanpa persetujuan dari jasad pasien wanita," menurut Perpustakan Harvard

Baca Selengkapnya