Menteri Dalam Negeri Australia Akan Lawatan ke Indonesia

Reporter

Tempo.co

Selasa, 21 Desember 2021 17:00 WIB

Karen Andrews. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Dalam Negeri Australia Karen Andrews pada Selasa, 21 Desember 2021, mengungkap rencana akan melakukan lawatan kenegaraan ke Amerika Serikat, Sri Lanka, dan Indonesia. Kunjungan kenegaraan ini untuk memperkuat hubungan Australia dengan mitra-mitra Australia dan memajukan kerja sama kami dalam isu-isu strategis yang menjadi kepentingan bersama.

Kudutaan Besar Australia di Jakarta dalam keterangan menjelaskan, di Amerika Serikat Andrews dijadwalkan bertemu dengan sejumlah pejabat senior dan mitra penegakan hukum untuk membahas dan memperdalam kerja sama kedua negara. Kerja sama secara khusus menyoroti bidang keamanan siber, melindungi infrastruktur penting, melawan terorisme, serta mencegah kejahatan serius dan terorganisir.

Sedangkan di Sri Lanka, Menteri Dalam Negeri Andrews akan berusaha memperkuat hubungan Australia dengan Sri Lanka yang sudah berusia tiga perempat abad, dengan cara berkolaborasi dalam bidang keamanan regional dan ancaman transnasional, termasuk melawan penyelundupan manusia. Tahun 2022 akan menandai 75 tahun sejak Australia pertama kali menjalin hubungan diplomatik bersama Sri Lanka.

Advertising
Advertising

Adapun di Indonesia, Andrews akan melakukan rapat dengan Menteri Koordinator bidang politik, hukum dan keamanan, Mahfud MD. Kedua menteri akan bersama-sama memimpin Pertemuan Tahunan Dewan Menteri Australia-Indonesia yang ke-delapan.

“Kami akan membahas kerja sama lanjutan dalam prioritas bersama untuk kawasan, termasuk memerangi terorisme dan kekerasan ekstremisme, meningkatkan keamanan maritim serta meningkatkan keamanan siber,” kata Andrews dalam keterangan.

Andrews menekankan kunjungannya didasarkan pada komitmen dan kemitraan Pemerintah Australia di Amerika Serikat dan Indo-Pasifik. Pihaknya pun berharap dapat melanjutkan kolaborasi dengan mitra internasional dalam mencapai tujuan kita bersama.

Baca juga: Warga Kuwait Wajib Suntik Dosis Ketiga Vaksin Virus Corona

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Telkomsat dan Starlink Tandatangani Kerja Sama Layanan Segmen Enterprise di Indonesia

1 jam lalu

Telkomsat dan Starlink Tandatangani Kerja Sama Layanan Segmen Enterprise di Indonesia

Telkomsat dan Starlink melakukan Penandatanganan Kerja Sama (PKS) untuk layanan segmen enterprise berbagai wilayah di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Airlangga Sebut IA-CEPA Dorong Perdagangan RI-Australia Melonjak 90 Persen

22 jam lalu

Airlangga Sebut IA-CEPA Dorong Perdagangan RI-Australia Melonjak 90 Persen

Menteri Airlangga menyatakan IA-CEPA pada tahun 2020 telah berhasil menggenjot nilai perdagangan Indonesia dan Australia melonjak hingga 90 persen.

Baca Selengkapnya

Imigrasi Surabaya Tangkap Warga Negara Bangladesh yang Diduga Terlibat Penyelundupan Manusia

23 jam lalu

Imigrasi Surabaya Tangkap Warga Negara Bangladesh yang Diduga Terlibat Penyelundupan Manusia

Seorang Warga Negara Bangladesh berinisial HR yang jadi DPO kasus penyelundupan manusia ditangkap Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surabaya.

Baca Selengkapnya

Seputar Jokowi Terima David Hurley di Istana Bogor: Dari Tanam Pohon hingga Jadi Sopir

1 hari lalu

Seputar Jokowi Terima David Hurley di Istana Bogor: Dari Tanam Pohon hingga Jadi Sopir

Jokowi menerima kunjungan kenegaraan Gubernur Jenderal Australia David Hurley di Istana Bogor untuk merayakan 75 tahun hubungan diplomatik kedua negar

Baca Selengkapnya

Jokowi dan Gubernur Jenderal Australia Bertemu, Bahas Penguatan Hubungan antar Masyarakat

1 hari lalu

Jokowi dan Gubernur Jenderal Australia Bertemu, Bahas Penguatan Hubungan antar Masyarakat

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, dalam keterangan pers usai pertemuan, menjelaskan, Jokowi dan Hurley misalnya mebahas upaya menggiatkan pengajaran bahasa di masing-masing negara.

Baca Selengkapnya

Kala Jokowi Menjadi Sopir Gubernur Jenderal Australia Keliling Kebun Raya Bogor

1 hari lalu

Kala Jokowi Menjadi Sopir Gubernur Jenderal Australia Keliling Kebun Raya Bogor

Jokowi menjadi sopir Gubernur Jenderal Australia David Hurley saat mengendarai mobil golf mengelilingi Kebun Raya Bogor

Baca Selengkapnya

Jokowi Terima Lawatan Gubernur Jenderal Australia di Istana Bogor

1 hari lalu

Jokowi Terima Lawatan Gubernur Jenderal Australia di Istana Bogor

Presiden Jokowi menyambut kunjungan kenegaraan Gubernur Jenderal Australia David Hurley di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, pada Jumat, 17 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Jokowi Terima Kunjungan Gubernur Jenderal Australia pada Pagi Ini

1 hari lalu

Jokowi Terima Kunjungan Gubernur Jenderal Australia pada Pagi Ini

Gubernur Jenderal Australia menjadikan pertemuan dengan Jokowi sebagai bagian rangkaian untuk merayakan 75 tahun hubungan diplomatik dengan Indonesia.

Baca Selengkapnya

Grab Indonesia Sebut Ekonomi Nasional Beri Harapan bagi Pelaku Industri

1 hari lalu

Grab Indonesia Sebut Ekonomi Nasional Beri Harapan bagi Pelaku Industri

Grab Indonesia sebut ekonomi nasional memberi harapan bagi para pelaku usaha untuk bisa terus menjaga daya saing produk atau layanan

Baca Selengkapnya

Pertamina Hulu Energi dan ExxonMobil Kerja Sama Penangkapan dan Penyimpanan Karbon di IPA CONVEX ke-38

1 hari lalu

Pertamina Hulu Energi dan ExxonMobil Kerja Sama Penangkapan dan Penyimpanan Karbon di IPA CONVEX ke-38

PT Pertamina Hulu Energi (PHE) menjajaki kerja sama dengan ExxonMobil Indonesia melalui pengembangan Asri Basin Project CCS Hub.

Baca Selengkapnya