Pabrik Cokelat Bocor, Jalanan di Jerman Jadi Sungai Cokelat

Kamis, 13 Desember 2018 07:00 WIB

Tumpahan cokelat di kota Werl, Jerman.[Miami Herald]

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu ruas jalan di kota Werl Jerman berubah manis setelah tangki penyimpanan cokelat cair yang lezat bocor dan merembes bak aliran sungai ke jalan.

"Sebuah tangki cokelat di gedung itu telah meluap. Sekitar satu ton cokelat tumpah ke pekarangan dan dari sana mengalir ke jalan," kata juru bicara regu pemadam kebakaran. Di jalan, yang harus ditutup sampai sekitar jam 10 malam, menjadi pancake cokelat raksasa setebal sepuluh meter persegi."

Baca: Pencuri Cokelat Bayar Hasil Curian Setelah 43 Tahun

Tumpahan manis mengeras karena cuaca musim dingin dan membentuk lapisan tebal. Cokelat itu berasal dari pabrik permen DreiMeister, sebuah bisnis yang mengkhususkan diri dalam cokelat halus, menurut laporan Miami Herald, 12 Desember 2018.

Petugas pemadam kebakaran Werl membersihkan cokelat dengan sekop.[rte.ie]

Advertising
Advertising

Penyebab kebocoran adalah masalah teknis kecil dan dengan cepat diperbaiki, kata CEO DreiMeister Markus Luckey, menurut surat kabar Jerman, Soester Anzeiger. Selain kehilangan satu ton cokelat, perusahaan juga mengalami kesialan karena harus menghentikan produksi di musim liburan.

Baca: Bentuk Cokelat KitKat Tidak Diakui di Uni Eropa, Kenapa?

Para petugas pemadam kebakaran menggunakan sekop untuk membersihkan cokelat dari jalan. Kemudian sebuah pembersih khusus dari perusahaan dibawa keluar dengan air panas untuk mencairkan dan membersihkan sisa cokelat.

Namun petugas pemadam kebakaran mengatakan tidak perlu khawatir tentang apakah akan ada cukup cokelat untuk melewati bulan-bulan musim dingin yang sulit.

Baca: Bajak Pesawat dengan Sebatang Cokelat

Ini bukan kecelakaan cokelat pertama tahun ini. Pada Mei, sebuah kapal tanker yang membawa sekumpulan cokelat cair terbalik di Polandia, menutupi jalan raya dengan 12 ton lengket, menurut laporan New York Times.

Berita terkait

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

2 hari lalu

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

Deputi Otorita IKN Agung Wicaksono menyatakan beberapa perusahaan dari Malaysia dan Jerman telah menyatakan minatnya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Ujung Perang Dunia II Eropa: Eva Braun, Istri Adolf Hitler yang Tewas Sehari Setelah Pernikahan

2 hari lalu

Ujung Perang Dunia II Eropa: Eva Braun, Istri Adolf Hitler yang Tewas Sehari Setelah Pernikahan

Bernama lengkap Eva Anna Paula Braun, Braun adalah simpanan yang lalu menjadi istri Adolf Hitler, pemimpin Nazi Jerman di Perang Dunia II.

Baca Selengkapnya

Perang Dunia II: Kilas Balik Kematian Adolf Hitler 79 Tahun Silam

3 hari lalu

Perang Dunia II: Kilas Balik Kematian Adolf Hitler 79 Tahun Silam

Setelah kematian Adolf Hitler, Ibukota Jerman, Berlin, jatuh ke tangan Sekutu pada 7 Mei 1945. Itu menandai akhir dari Perang Dunia II di Eropa.

Baca Selengkapnya

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

9 hari lalu

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Jerman menyatakan akan melanjutkan pendanaan untuk UNRWA, menyusul negara-negara lain yang sempat menangguhkan pendanaan.

Baca Selengkapnya

Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

9 hari lalu

Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

Menyusul beberapa negara yang telah menghentikan penangguhan dana UNRWA, Jerman melanjutkan kerja sama dengan badan pengungsi Palestina itu.Menyusul b

Baca Selengkapnya

Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

9 hari lalu

Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

Banyak perpustakaan konvensional unik di setiap negara yang menjadi tempat impian bagi para pecinta buku.

Baca Selengkapnya

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

15 hari lalu

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

Menteri Sosial, Tri Rismaharini, mendapat sambutan hangat saat memberikan kuliah umum di Asien-Afrika Institut, Universitt Hamburg, Jerman.

Baca Selengkapnya

Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

15 hari lalu

Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

Kini di media sosial muncul berbagai keluhan menyangkut magang mahasiswa di Hungaria dan Republik Ceko.

Baca Selengkapnya

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

16 hari lalu

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.

Baca Selengkapnya

Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

18 hari lalu

Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

Beberapa sekutu memperingatkan eskalasi setelah serangan Iran terhadap Israel meningkatkan kekhawatiran akan perang regional yang lebih luas.

Baca Selengkapnya