Mohammed bin Salman Pecat Pangeran Arab Saudi, Mengritik Kerajaan

Jumat, 12 Januari 2018 11:23 WIB

Putra Mahkota, Mohammed bin Salman. AFP PHOTO / HO / MISK

TEMPO.CO, Jakarta - Pangeran Arab Saudi Abdullah bin Saud Al-Saudi dipecat sebagai Presiden Federasi Olahraga Kemaritiman Arab Saudi (CMAS) setelah mengritik penahanan 11 pangeran pekan lalu. Kritik Pangeran Abdullah tesebut disampaikan melalui rekaman suara.

Baca: Pangeran Arab Saudi Alwaleed Ditahan, Bill Gates Membela

New York Times dalam laporannya menyebutkan, Pangeran Abdullah tak sependapat atas penangkapan 11 pangeran pekan lalu. "Menurutnya, penangkapan terhadap 11 pangeran adalah sebuah kesalahan dan tidak masuk akal, hasil dari rekayasa," tulis New York Times.Putra Mahkota, Mohammed bin Salman. AFP PHOTO/HO/SPA

Kantor berita Associated Press tidak dapat memverifikasi ke pihak independen mengenai isi rekaman suara tersebut. Adapun Bloomberg adalah media pertama yang menerima dan melaporkan rekaman itu melalui pesan Whatsapp.

"Ketua Otoritas Olahraga Arab Saudi, Turki al-Sheikh, memutuskan memecat Pangeran Abdullah dari kedudukannya karena dianggap mengritik keputusan Kerajaan," tulis Sputnik sebagaimana dikutip Middle East Monitor, Kamis 11 Januari 2018.

Advertising
Advertising

Baca: Arab Saudi Tangkap Pangeran Alwaleed di Kamar Tidur

Putra Mahkota Mohammed bin Salman memimpin lembaga anti korupsi yang baru dibentuk. Kampanye antikorupsi inimerupakan bagian dari upaya konsolidasi Mohammed bin Salman, yang merupakan penasihat utama Raja Salman. AFP/FAYEZ NURELDINE

"Selanjutnya dia akan digantikan oleh Jenderal Angkatan Darat, Hamad Al-Jaid," tulis koran Okaz, Arab Saudi. Menurut koran ini, keputusan pemecatan Pangeran Abdullah atas perintah Putra Mahkota Mohammed bin Salman.

Berita terkait

Media AS Sebut Arab Saudi Tangkap Warganya yang Kritik Israel soal Gaza

2 hari lalu

Media AS Sebut Arab Saudi Tangkap Warganya yang Kritik Israel soal Gaza

Menurut media asal AS, Arab Saudi menangkap warganya karena mengkritik Israel di media sosial terkait perang di Gaza.

Baca Selengkapnya

Bidik Peziarah di Luar Ibadah Haji dan Umrah, Arab Saudi Kenalkan Platform Nusuk

2 hari lalu

Bidik Peziarah di Luar Ibadah Haji dan Umrah, Arab Saudi Kenalkan Platform Nusuk

Arab Saudi mengundang pelancong menjelajahi budaya, sejarah, dan petualangan di luar perjalanan keagamaan seperti haji dan umrah.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Osama bin Laden, Pendiri Al-Qaeda yang Ditembak Mati AS pada 2 Mei 2011

3 hari lalu

5 Fakta Osama bin Laden, Pendiri Al-Qaeda yang Ditembak Mati AS pada 2 Mei 2011

Hari ini, 2 Mei 2011, Osama bin Laden ditembak mati oleh pasukan Amerika. Berikut fakta-fakta Osama bin Laden.

Baca Selengkapnya

Buat Jemaah Calon Haji 2024, Ini Aturan Terbaru dari Arab Saudi

3 hari lalu

Buat Jemaah Calon Haji 2024, Ini Aturan Terbaru dari Arab Saudi

Arab Saudi mewajibkan jemaah calon haji memenuhi kriteria vaksinasi dan mendapatkan izin resmi.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Terbitkan Smart Card untuk Jemaah Haji Mulai Tahun Ini, Apa Itu?

3 hari lalu

Arab Saudi Terbitkan Smart Card untuk Jemaah Haji Mulai Tahun Ini, Apa Itu?

Arab Saudi menyatakan pihaknya akan memperketat aturan haji tahun ini.

Baca Selengkapnya

Yaqut Bertemu Menteri Haji Arab Saudi, Bahas Upaya Peningkatan Layanan Jemaah

4 hari lalu

Yaqut Bertemu Menteri Haji Arab Saudi, Bahas Upaya Peningkatan Layanan Jemaah

Pertemuan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, dan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi, Tawfiq bin Fawzan Al-Rabiah untuk membahas kemudahan layanan bagi jemaah haji Indonesia.

Baca Selengkapnya

Reaksi DPR Soal Arab Saudi Izinkan Pemegang Semua Jenis Visa Lakukan Umrah

4 hari lalu

Reaksi DPR Soal Arab Saudi Izinkan Pemegang Semua Jenis Visa Lakukan Umrah

DPR menyatakan kebijakan Arab Saudi bertolak belakang dengan Undang-Undang tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Kongres Amerika Serikat Berusaha Lindungi Benjamin Netanyahu dari Kemungkinan Penahanan oleh ICC

4 hari lalu

Top 3 Dunia: Kongres Amerika Serikat Berusaha Lindungi Benjamin Netanyahu dari Kemungkinan Penahanan oleh ICC

Top 3 Dunia, Kongres Amerika Serikat yang berupaya menghasilkan undang-undang agar bisa menghalangi ICC menerbitkan surat penahanan Netanyahu

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Bakal Tindak Tegas Jamaah Haji yang Pakai Visa Tak Resmi

4 hari lalu

Arab Saudi Bakal Tindak Tegas Jamaah Haji yang Pakai Visa Tak Resmi

Arab Saudi akan menindak tegas siapa pun yang melaksanakan ibadah haji tanpa visa resmi.

Baca Selengkapnya

Menlu AS Temui Pangeran MBS di Arab Saudi, Bahas Gencatan Senjata Gaza

5 hari lalu

Menlu AS Temui Pangeran MBS di Arab Saudi, Bahas Gencatan Senjata Gaza

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken terbang ke Riyadh untuk bertemu Pangeran MBS dari Arab Saudi guna membahas perang di Gaza.

Baca Selengkapnya