Pelaku Teror Truk di Amerika Serikat Asal Uzbekistan

Rabu, 1 November 2017 08:42 WIB

Petugas memeriksa sebuah bus sekolah usai terjadinya aksi teror di jalanan West Street di Manhattan, New York, AS, 31 Oktober 2017. Sebuah mobil pikap yang dikendarai oleh pelaku teror, berhenti usai menabrak sebuah bus sekolah. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Pelaku serangan teror truk di New York, Amerika Serikat, Sayfullo Habibullaevic Saipovm diduga berasal dari Uzbekistan.

Menurut laporan The Washington Post mengutip keterangan Departemen Kepolisian New York, pria 29 tahun itu berimigrasi dari negara bekas pecahan Uni Soviet tinggal enam tahun lalu di Tampa, Florida.

Baca: 5 Motif Tersangka Teror Las Vegas, Terburuk dalam Sejarah Amerika

"Insiden truk ini kemungkinan besar memiliki motif teror, namun detailnya akan disampaikan nanti," kata polisi.Petugas berkumpul di lokasi aksi teror di sebuah jalanan West Street di Manhattan, New York, A.S., 31 Oktober 2017. Aksi teror tersebut dilakukan oleh seorang pria yang mengendarai mobil pikap dan menabrakan ke sejumlah pejalan kaki dan pengendara di jalanan. REUTERS

Sedikitnya delapan orang tewas dan 11 lainnya luka-luka setelah seorang pengemudi truk menabrakkan kendaraannya ke para pengendara sepeda dan pejalan kaki di New York City sebelum dia ditembak mati oleh polisi.

Advertising
Advertising

"Insiden pada Selasa petang itu adalah tindakan teror yang dilakukan oleh pengecut terhadap orang-orang tak berdosa," kata Bill de Blasio, Wali Kota New York City, dalam acara jumpa pers.Sayfullo Habibullaevic Saipovm, Terduga pelaku aksi teror di jalanan di New York, AS. wtsp.com

Polisi mengatakan, seorang pria berusia 29 tahun menyewa truk pick-up memasuki jalur sepeda yang padat di West Side of Lower Manhattan pada pukul 15.05 petang atau 19.05 GMT.

"Dia menabrakkan truknya ke sejumlah orang di sana," ujarnya.

Baca: Teror di Las Vegas, Wanita Tua Teman Penembak Ditangkap

Selanjutnya, jelas polisi New York Amerika Serikat, truk tersebut menabrak sebuah bus sehingga melukai setidaknya dua anak dan dua orang dewasa.

THE WASHINGTON POST | AL JAZEERA

Berita terkait

Duel Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024, Simak Perjalanan Kedua Tim ke Laga Puncak

5 jam lalu

Duel Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024, Simak Perjalanan Kedua Tim ke Laga Puncak

Duel Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan akan tersaji pada babak final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad. Bagaimana perjalanan kedua tim?

Baca Selengkapnya

Preview Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

5 jam lalu

Preview Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

Duel Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan akan tersaji pada babak final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad pada Jumat, 3 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin Usai Timnas Indonesia Dikalahkan Uzbekistan

1 hari lalu

Komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin Usai Timnas Indonesia Dikalahkan Uzbekistan

Timnas Indonesia kalah melawan Uzbekistan dalam semifinal Piala Asia U-23 2024. Ini komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin.

Baca Selengkapnya

Bawa Uzbekistan ke Final Piala Asia U-23 dan Lolos Olimpiade Paris 2024, Pelatih Timur Kapadze Belum Puas

3 hari lalu

Bawa Uzbekistan ke Final Piala Asia U-23 dan Lolos Olimpiade Paris 2024, Pelatih Timur Kapadze Belum Puas

Timur Kapadze menilai lolosnya Uzbekistan ke Olimpiade Paris 2024 tak cukup. Ia menilai pemain tampil di bawah tekanan saat melawan Timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan di Piala Asia U-23, Shin Tae-yong dan Para Pemain di Bawah Tekanan?

3 hari lalu

Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan di Piala Asia U-23, Shin Tae-yong dan Para Pemain di Bawah Tekanan?

Shin Tae-yong (STY) tidak menyangkal fakta bahwa para pemainnya mengalami tekanan saat menelan kekalahan di babak semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Panen Hujatan dari Artis Indonesia, Wasit yang Kalahkan Timnas U-23 Mengemis Setop Bully

3 hari lalu

Panen Hujatan dari Artis Indonesia, Wasit yang Kalahkan Timnas U-23 Mengemis Setop Bully

Wasit Shen Yinhao yang dinilai kerap merugikan Timnas U-23 meminta netizen, termasuk artis Indonesia berhenti merundungnya.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia tak Lolos Final Piala Asia U-23, Berjuang Menuju Olimpiade

3 hari lalu

Timnas Indonesia tak Lolos Final Piala Asia U-23, Berjuang Menuju Olimpiade

Timnas Indonesia gagal lolos ke final Piala Asia U-23 2024 setelah kalah dari Uzbekistan pada Senin, 29 April 2024

Baca Selengkapnya

Antusiasme Warga Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

3 hari lalu

Antusiasme Warga Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Jokowi dan beberapa menteri nonton bareng laga Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024. Nobar pun dilakukan di banyak tempat semalam.

Baca Selengkapnya

Gagal Melaju di Final Piala Asia U-23 2024, Ini Fakta-Fakta Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan

3 hari lalu

Gagal Melaju di Final Piala Asia U-23 2024, Ini Fakta-Fakta Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan

Hilang sudah asa Timnas Indonesia U-23 berlaga di partai final Piala Asia U-23 2024. Garuda Muda dikalahkan Timnas Uzbekistan U-23.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia Vs Uzbekistan: Waspadai Gelandang Serang Abbosbek Fazyzullaev

4 hari lalu

Timnas Indonesia Vs Uzbekistan: Waspadai Gelandang Serang Abbosbek Fazyzullaev

Timnas Indonesia vs Uzbekistan, waspada Abbosbek Fazyzullaev merupakan salah satu pemain timnas Uzbekistan yang bermain di Liga Rusia.

Baca Selengkapnya