Anak Beruang Ini Ingin Makan Pizza  

Reporter

Selasa, 15 September 2015 18:19 WIB

Bayi beruang bernama Tahoe, menggigit buah apel di rumah dokter hewan di California, Amerika (13/5). Tahoe ditemukan oleh seorang karyawan liga beruang. (dailymail)

TEMPO.CO, Colorado - Senin, 14 September 2015, akan menjadi hari yang tak terlupakan bagi para pegawai restoran pizza, Louies Pizza. Pasalnya, pada hari itu, restoran pizza yang berlokasi di Tejon Street, Colorado Springs, Amerika Serikat ini kedatangan tamu yang tidak biasa. Seekor anak beruang ditemukan di dapur restoran ini.

Pegawai restoran yang memergokinya langsung menghubungi kepolisian setempat. Sambil menunggu kedatangan petugas, pegawai restoran ini berinisiatif mengambil gambar sang anak beruang dan mengunggahnya ke akun pertemanan Facebook restoran Louie's Pizza.

Look who came to lunch at Louies Pizza Tejon location, demikian bunyi kalimat status akun Facebook itu. Diatasnya terdapat foto sang anak beruang. Status ini mendapat respon cukup banyak. Ada sebanyak 241 suara menyatakan suka dan terhitung ada 29 akun yang memberi komentar. Selain itu, status ini telah disebarluaskan sebanyak 125 kali.

Saat petugas kepolisian daerah Colorado Springs dan petugas konservasi satwa liar tiba di restoran Louies Pizza, anak beruang ini langsung mereka amankan.

Rupanya, petugas kepolisian Colorado Spring pun tak mau ketinggalan eksis. Mereka juga sempat berfoto bersama anak beruang itu dan mengunggahnya ke akun pertemanan Facebook Colorado Springs Police Department.

Menurut saksi mata, anak beruang ini awalnya terlihat berada di dekat sebuah sekolah, Palmer High School, yang berjarak dua blok dari restoran Louies Pizza.

Anak beruang ini akhirnya dikembalikan ke habitatnya oleh petugas konservasi satwa liar.

TIME | THE DENVER CHANNEL | FOX 13 NOW | LUCIANA

Berita terkait

Perayaan 75 Tahun Hubungan Diplomatik, Amerika dan Indonesia Bikin Acara Diplomats Go to Campus

2 jam lalu

Perayaan 75 Tahun Hubungan Diplomatik, Amerika dan Indonesia Bikin Acara Diplomats Go to Campus

Dalam rangka perayaan 75 tahun hubungan diplomatik AS-Indonesia diselenggarakan acara perdana "Diplomats Go to Campus" di Surabaya dan Malang

Baca Selengkapnya

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

5 jam lalu

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

Tanggal 30 April diperingati sebagai Hari Jazz Sedunia. Bagaimana kisah musik Jazz sebagai perlawanan?

Baca Selengkapnya

Kongres AS Ancam akan Sanksi Pejabat ICC Jika Keluarkan Surat Penangkapan Netanyahu

9 jam lalu

Kongres AS Ancam akan Sanksi Pejabat ICC Jika Keluarkan Surat Penangkapan Netanyahu

Kongres AS dilaporkan memperingatkan Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) atas surat perintah penangkapan bagi pejabat Israel

Baca Selengkapnya

Imigran Laos Pengidap Kanker Menangi Lotere Jackpot AS Sebesar Rp21 Triliun

11 jam lalu

Imigran Laos Pengidap Kanker Menangi Lotere Jackpot AS Sebesar Rp21 Triliun

Pemenang lotere jackpot bersejarah Powerball Amerika Serikat senilai lebih dari Rp21 triliun adalah seorang imigran dari Laos pengidap kanker

Baca Selengkapnya

AS Tetapkan 5 Unit Keamanan Israel Lakukan Pelanggaran HAM sebelum Perang Gaza

12 jam lalu

AS Tetapkan 5 Unit Keamanan Israel Lakukan Pelanggaran HAM sebelum Perang Gaza

Deplu Amerika Serikat telah menetapkan 5 unit keamanan Israel melakukan pelanggaran berat HAM sebelum pecah perang di Gaza

Baca Selengkapnya

Negara Bagian AS Bolehkan Guru Pegang Senjata Api, Bagaimana Aturan Soal Senpi di Indonesia?

13 jam lalu

Negara Bagian AS Bolehkan Guru Pegang Senjata Api, Bagaimana Aturan Soal Senpi di Indonesia?

Tingginya angka kepemilikan senjata api di AS sudah sampai di level yang mengkhawatirkan. Bagaimana kondisi di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Tennessee AS Bolehkan Guru Membawa Senjata Api ke Sekolah, Ini Aturannya

13 jam lalu

Tennessee AS Bolehkan Guru Membawa Senjata Api ke Sekolah, Ini Aturannya

Guru dan staf pengajar di Tennessee, Amerika Serikat dibolehkan bawa senjata api ke sekolah dan kampus. Begini aturannya.

Baca Selengkapnya

Menlu AS Kunjungi Arab Saudi, Bahas Gaza dan Normalisasi Hubungan dengan Israel

1 hari lalu

Menlu AS Kunjungi Arab Saudi, Bahas Gaza dan Normalisasi Hubungan dengan Israel

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken berkunjung ke Arab Saudi untuk membahas situasi di Gaza dan normalisasi hubungan Israel-Saudi.

Baca Selengkapnya

Kandidat Presiden AS Ditangkap karena Ikut Demo Bela Palestina

1 hari lalu

Kandidat Presiden AS Ditangkap karena Ikut Demo Bela Palestina

Demo bela Palestina terus bergolak di sejumlah kampus di AS. Terbaru adalah kandidat presiden AS Jill Stein termasuk di antara yang ditangkap.

Baca Selengkapnya

Pengunjuk Rasa Pro-Israel Provokasi Kubu Pro-Palestina, Bentrok Pecah di Universitas California Los Angeles

1 hari lalu

Pengunjuk Rasa Pro-Israel Provokasi Kubu Pro-Palestina, Bentrok Pecah di Universitas California Los Angeles

Pengunjuk rasa pro-Palestina dan pro-Israel saling bentrok di kampus Universitas California Los Angeles (UCLA), Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya