Media Sosial Heboh Video Komodo di Gorong-gorong Kota Bangkok  

Reporter

Kamis, 23 Juli 2015 04:09 WIB

Sejumlah Komodo menyantap kambing di Kebun Binatang Surabaya (KBS), Jawa Timur, 19 Juli 2015. Pemkot Surabaya berencana membangun Taman Komodo di wilayah Kenjeran. ANTARA/Zabur Karuru

TEMPO.CO , Bangkok: Dunia maya dihebohkan dengan kabar tentang penemuan komodo di selokan kota Bangkok, Thailand.

Seorang wisatawan asing mengklaim bahwa ia telah merekam bukti keberadaan kadal raksasa yang berkeliaran di gorong-gorong Bangkok.

Ketika rekaman pertama kali menjadi viral pada media sosial Reddit, para pengguna berpikir reptil tersebut adalah komodo.

Tapi pengguna lain mengatakan tidak mungkin bahwa makhluk raksasa Indonesia kemungkinan telah menemukan jalan ke Thailand dan bahwa hewan tersebut lebih mirip biawak air.

Baca juga:
Biasa Pakai Pertamax Beralih ke Pertalite, Ini Akibatnya
Gara-gara Batu Akik, Remaja Ini Dipukul dan Disetrum Polisi

John Hernandez, yang memposting video asli tersebut, mengatakan: "Saya di luar sebuah kuil di pusat kota Bangkok dan orang-orang berteriak dan menunjuk ke saluran pembuangan. Itu nyata. Aku punya video untuk membuktikannya!"

Ketika seorang pengguna bertanya apakah hal-hal seperti itu umum terjadi, ia menjawab: "Dari apa yang orang-orang Thailand katakan kepada saya, mereka menjelajah dalam jumlah besar dan mendapatkan tikus untuk makan malam. Hewan itu benar-benar gila."

Tapi pengguna Reddit lain bersikeras bahwa leher binatang itu yang terekam video berbeda dan bahwa hal itu tidak mungkin berjenis komodo dragon berbahaya.

Komodo adalah hewan asli Indonesia dan dapat tumbuh menjadi berukuran sekitar 3m panjangnya.

Biawak air berasal dari Asia tenggara dan panjangnya jarang melebihi 1,5 meter.

MIRROR|YON DEMA

Berita terkait

How to Make Millions Before Grandma Dies Raih 300 RIbu Lebih Penonton dalam 5 Hari

6 jam lalu

How to Make Millions Before Grandma Dies Raih 300 RIbu Lebih Penonton dalam 5 Hari

How to Make Millions Before Grandma Dies film Thailand yang tayang di bioskop Indonesia pada 15 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Keindahan Pulau-pulau Thailand yang Ditampilkan di Film Netflix Mother of the Bride

1 hari lalu

Keindahan Pulau-pulau Thailand yang Ditampilkan di Film Netflix Mother of the Bride

Plotnya mungkin mudah diprediksi. Namun, kisah film Netflix ini menarik diikuti, salah satunya berkat tempat-tempat indah yang ditampilkan.

Baca Selengkapnya

8 Destinasi Slow Travel di Asia Termasuk di Indonesia

2 hari lalu

8 Destinasi Slow Travel di Asia Termasuk di Indonesia

Slow travel memungkinkan wisatawan merasakan budaya lokal dan menjauh dari keramaian

Baca Selengkapnya

Turis Inggris Ditahan di Thailand setelah Dituduh Buat Review yang Bikin Rating Restoran Anjlok

4 hari lalu

Turis Inggris Ditahan di Thailand setelah Dituduh Buat Review yang Bikin Rating Restoran Anjlok

Menurut polisi Thailand, motifnya bermula dari konflik pribadi turis Inggris itu dengan pemilik restoran

Baca Selengkapnya

PRT Thailand Kaya Mendadak, Dapat Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikannya

8 hari lalu

PRT Thailand Kaya Mendadak, Dapat Warisan Rp 43,5 Miliar dari Majikannya

Seorang PRT di Thailand mendapat warisan puluhan miliar rupiah dari majikannya yang merupakan warga negara Prancis.

Baca Selengkapnya

Suhu Laut Naik Pulau Pling Thailand Ditutup

9 hari lalu

Suhu Laut Naik Pulau Pling Thailand Ditutup

Sebelum penutupan Pulau Pling, Teluk Maya di Thailand sempat ditutup selama enam bulan pada tahun 2018

Baca Selengkapnya

Menengok Keindahan Pulau Padar

10 hari lalu

Menengok Keindahan Pulau Padar

Pulau Padar di Nusa Tenggara Timur memiliki pesona keindahan alam. Kayak menjadi destinasi wisata.

Baca Selengkapnya

Kucing Oren Ini jadi Selebritas di Bandara Suvarnabhumi Thailand, Punya Fan Page Sendiri

12 hari lalu

Kucing Oren Ini jadi Selebritas di Bandara Suvarnabhumi Thailand, Punya Fan Page Sendiri

Kucing oren bernama Nurang itu sering ditemukan wara-wiri di Bandara Suvarnabhumi Thailand. Dia jadi populer sejak videonya viral di media sosial.

Baca Selengkapnya

Bandara Suvarnabhumi Thailand Targetkan Masuk Peringkat Teratas Dunia pada 2025

13 hari lalu

Bandara Suvarnabhumi Thailand Targetkan Masuk Peringkat Teratas Dunia pada 2025

Setahun ini, pengembangan Bandara Suvarnabhumi fokus peningkatan layanan penumpang dan mengurangi waktu tunggu di pos imigrasi dan pemeriksaan bagasi.

Baca Selengkapnya

5 Negara Pendiri ASEAN dan Tokohnya, Indonesia Termasuk

14 hari lalu

5 Negara Pendiri ASEAN dan Tokohnya, Indonesia Termasuk

ASEAN didirikan oleh lima negara di kawasan Asia Tenggara pada 1967. Ini lima negara pendiri ASEAN serta tokohnya yang perlu Anda ketahui.

Baca Selengkapnya