Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perang Ukraina, Vladimir Putin Disebut Pernah Ajukan Gencatan Senjata Tapi Ditolak

Reporter

image-gnews
Perdana Menteri Rusia Vladimir Putin berjabat tangan dengan Wakil Presiden AS Joe Biden selama pertemuan mereka di Moskow 10 Maret 2011. [REUTERS / Alexander Natruskin]
Perdana Menteri Rusia Vladimir Putin berjabat tangan dengan Wakil Presiden AS Joe Biden selama pertemuan mereka di Moskow 10 Maret 2011. [REUTERS / Alexander Natruskin]
Iklan

Tiga sumber di Pemerintah Rusia yang faham dengan permasalahan perang Ukraina, mengungkap kalau Presiden Rusia Vladimir Putin pernah menyarankan gencatan senjata di perang Ukraina sebagai bagian dari upaya menghentikan peperangan, namun usulan itu ditolak Amerika Serikat setelah berdiskusi dengan sejumlah mediator.

Kegagalan usaha yang dilakukan Putin in menandai tiga tahun berlangsungnya perang Ukraina, yang menjadi perang paling mematikan di Eropa sejak Perang Dunia II. Penolakan terhadap usulan Putin ini, juga menggambarkan betapa jauhnya (pandangan) Rusia dan Amerika Serikat, yakni negara yang sama-sama memiliki senjata nuklir terbesar di dunia.  

Sebuah sumber di Amerika Serikat membantah adanya kontak secara resmi. Sebab Washington sudah bertekad tidak mau terlibat dalam perundingan yang tidak melibatkan Ukraina.    

Menurut sumber di Pemerintah Rusia, Presiden Putin sudah mengirimkan sejumlah sinyal ke Washington pada 2023, baik secara terbuka dan tertutup melalui beberapa mediator, di antaranya mitra-mitra Moskow di Timur Tengah dan negara lainnya, bahwa Putin siap mempertimbangkan sebuah gencatan senjata di Ukraina. Presiden Putin sudah menyorongkan rencana membekukan sementara perang Ukraina di beberapa titik garda depan. Bukan hanya itu, Putin juga meyakinkan pihaknya tak mau menyerahkan wilayah Ukraina manapun yang sudah menyatakan diri bergabung ke Negeri Beruang Merah tersebut. Sinyal tersebut dipandang Kremlin sebagai jalan terbaik menuju perdamaian.

“Beberapa kali kontak dengan Amerika Serikat berujung tak membuahkan hasil,” kata sumber di Pemerintah Rusia, yang faham dengan diskusi pada akhir 2023 dan awal 2024. Sumber tersebut tak mau dipublikasi identitasnya karena sensitif.          

Sedangkan sumber lainnya yang juga memahami isu ini mengatakan pada Reuters Amerika Serikat mengatakan pada Moskow melalui mediator bahwa mereka tidak mau membicarakan soal gencatan senjata jika Ukraina tidak dilibatkan. Walhasil, pembicaraan pun buntu.  

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sumber berbeda mengatakan apapun itu jika menyangkut Amerika serikat – akan berakhir dengan kegagalan. Sebab Washington tak mau menekan Ukraina. Kontak-kontak yang telah dilakukan ini beserta kegagalannya, belum pernah diwartakan sebelumnya.

Keterangan yang disampaikan tiga orang sumber tersebut disampaikan saat Presiden Amerika Serikat Joe Biden selama berbulan-bulan mendesak Kongres agar menyetujui lebih banyak bantuan untuk Ukraina. Namun keinginan Biden itu mendapat penolakan dari calon Presiden dari Partai Republik Donald Trump.        

Sumber: Reuters

Pilihan editor : Retno Marsudi Minta Pemerintah yang Baru Pertahankan Diplomasi Indonesia

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pertama Kalinya, AS Tunda Pengiriman Senjata ke Israel

3 menit lalu

Massa menggelar aksi solidaritas global untuk Gaza di depan Kedubes Amerika Serikat, Jakarta, Senin 15 Januari 2024. Massa juga menuntut gencatan senjata 100 hari pembantaian yang dilakukan Israel kepada warga Palestina di Jalur Gaza, membuka blokade secara menyeluruh untuk bantuan kemanusiaan.  TEMPO/Subekti.
Pertama Kalinya, AS Tunda Pengiriman Senjata ke Israel

Ditundanya pengiriman senjata dari Amerika Serikat membuat pemerintah Israel kebingungan.


Ketua Hamas Sebut Benjamin Netanyahu Hanya Cari Pembenaran untuk Memperpanjang Perang Gaza

23 menit lalu

Pemimpin senior Hamas, Ismail Haniyeh. REUTERS/Ahmed Zakot
Ketua Hamas Sebut Benjamin Netanyahu Hanya Cari Pembenaran untuk Memperpanjang Perang Gaza

Ismail Haniyeh menyebut Benjamin Netanyahu merusak upaya gencatan senjata dan menciptakan pembenaran agar bisa melanjutkan serangan ke Jalur Gaza


Mahasiswa di Malang Gelar Aksi "Solidarity Camp for Palestine"

43 menit lalu

Komite Aliansi Mahasiswa pro-Palestina anti USA-Zionist (KAMPUZ) menggelar aksi damai dengan tajuk
Mahasiswa di Malang Gelar Aksi "Solidarity Camp for Palestine"

Aksi ini terinspirasi dari gerakan demonstrasi masif dan berskala besar yang dilakukan para mahasiswa di AS, Eropa, dan sejumlah negara lain.


Arab Saudi, Maroko dan Mesir di KTT OKI Menuntut Gencatan Senjata Segera di Gaza

53 menit lalu

Warga Palestina memeriksa lokasi serangan Israel di sebuah rumah, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza 5 Mei 2024. Israel memiliki rencana untuk memindahkan warga Palestina di Rafah ke al-Mawasi, yang merupakan sebidang tanah di sepanjang pantai selatan Gaza. REUTERS/Hatem Khaled
Arab Saudi, Maroko dan Mesir di KTT OKI Menuntut Gencatan Senjata Segera di Gaza

Arab Saudi, Maroko dan Mesir kompak menyerukan gencatan senjata dalam perang Gaza di KTT Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) ke-15


Kementerian Luar Negeri Rusia Kesal Volodymyr Zelensky Bawa-bawa Tuhan dalam Perang Ukraina

1 jam lalu

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menghadiri kebaktian untuk memperingati para korban Perang Dunia II di Katedral Saint Peter dan Paul bersama Presiden Polandia Andrzej Duda, di tengah serangan Rusia terhadap Ukraina, di Lutsk, Ukraina 9 Juli 2023. REUTERS/Alina Smutko
Kementerian Luar Negeri Rusia Kesal Volodymyr Zelensky Bawa-bawa Tuhan dalam Perang Ukraina

Volodymyr Zelensky disebut Kementerian Luar Negeri Rusia sedang hilang akal karena membawa-bawa Tuhan dalam konflik dengan Moskow.


Zelensky Masuk dalam Daftar Buron Rusia, Ukraina Sebut Moskow Putus Asa

4 jam lalu

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky duduk di jet tempur F-16 di Pangkalan Udara Skrydstrup di Vojens, Denmark, 20 Agustus 2023. Pemberian jet tempur dari Denmark untuk Ukraina itu merupakan langkah terbaru dari sekutu Barat guna mendukung upaya Ukraina untuk menangkis invasi Rusia. Ritzau Scanpix/Mads Claus Rasmussen via REUTERS
Zelensky Masuk dalam Daftar Buron Rusia, Ukraina Sebut Moskow Putus Asa

Ukraina menyebut Rusia mencari perhatian karena menetapkan Presiden Zelensky sebagai buronan.


Peluang Gencatan Senjata antara Israel dan Hamas Masih Tipis

7 jam lalu

Warga Palestina membawa barang-barang usai serangan Israel di sebuah rumah, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza 5 Mei 2024. REUTERS/Hatem Khaled
Peluang Gencatan Senjata antara Israel dan Hamas Masih Tipis

Peluang untuk terjadinya gencatan senjata antara Israel dan Hamas masih jauh dari harapan karena kedua belah pihak masih bersikukuh pada pendirian


Pembicaraan Damai Hamas dan Israel Dimulai Lagi

1 hari lalu

Bangunan-bangunan yang hancur menjadi reruntuhan di Gaza tengah, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, dekat perbatasan Israel-Gaza, 13 Januari 2024. Sejak perang pecah infrastruktur di Gaza porak-poranda. Rumah sakit dibombardir, jaringan telekomunikasi diputus, tak ada akses ke air bersih dan makanan. REUTERS/Amir Cohen
Pembicaraan Damai Hamas dan Israel Dimulai Lagi

Hamas tak berharap banyak pada pembicaraan damai kali ini karena Israel masih bersikukuh pada sikapnya yang tak mau mengakhiri perang Gaza.


Rusia Masukkan Volodymyr Zelensky Dalam Daftar Buronan

1 hari lalu

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky berbicara dengan Presiden China Xi Jinping melalui saluran telepon, di tengah serangan Rusia terhadap Ukraina, di Kyiv, Ukraina 26 April 2023. Layanan Pers/Handout Kepresidenan Ukraina via REUTERS
Rusia Masukkan Volodymyr Zelensky Dalam Daftar Buronan

Kementerian Dalam Negeri Rusia mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky.


Mahasiswa Irlandia Berkemah di Trinity College Dublin untuk Protes Pro-Palestina

1 hari lalu

Seorang demonstran memimpin nyanyian di perkemahan protes untuk mendukung warga Palestina, selama konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Universitas Washington di Seattle, Washington, AS 29 April 2024. REUTERS/David Ryder
Mahasiswa Irlandia Berkemah di Trinity College Dublin untuk Protes Pro-Palestina

Mahasiswa Irlandia mendirikan perkemahan di Trinity College Dublin untuk memprotes serangan Israel di Gaza.