Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jembatan Kereta di India Ambruk, 17 Tewas

Reporter

image-gnews
Perdana Menteri India Narendra Modi berpidato selama perayaan Hari Kemerdekaan India di Benteng Merah bersejarah di Delhi, India, 15 Agustus 2023. REUTERS/Altaf Hussain
Perdana Menteri India Narendra Modi berpidato selama perayaan Hari Kemerdekaan India di Benteng Merah bersejarah di Delhi, India, 15 Agustus 2023. REUTERS/Altaf Hussain
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setidaknya 17 orang tewas setelah sebuah jembatan rel kereta di Mizoram pada Rabu, 23 Agustus 2023, tibat-tiba runtuh. Saat kejadian, jembatan tersebut dalam kondisi sedang dalam perbaikan.

Otoritas mengatakan saat ini muncul kekhawatiran masih banyak orang terjebak di lokasi musibah. Sejumlah upaya untuk menyelamatkan mereka masih dilakukan.

“Ada sekitar 35 sampai 40 pekerja bangunan yang sedang bekerja saat jembatan rel kereta itu runtuh,” demikian laporan otoritas.

Jembatan kereta yang ambruk itu berlokasi di area Sairang atau sekitar 21 kilometer dari Aizawal. Perdana Menteri India Narendra Modi mengutarakan kesedihan atas kejadian ini dan memastikan akan memberikan uang kompensasi sekitar 2 lakh rupee (Rp 36 juta) untuk korban tewas dan 50 ribu lakh rupee (Rp 9,2 juta) untuk korban luka-luka. Kepala Menteri wilayah Mizoram Zoramthanga mengatakan operasi penyelamatan masih dilakukan di lokasi kejadian.

    

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Jembatan rel kereta yang sedang dalam perbaikan di wilayah Sairang dekat Aizawl pada hari ini ambruk. Setidaknya 17 pekerja tewas. Upaya penyelamatan masih terus berjalan. Kami sangat sedih dan terdampak oleh tragedi ini. Saya mengucapkan belasungkawa kepada seluruh keluarga korban dan mereka yang mengalami luka-luka dari kejadian ini, saya doakan lekas sembuh. Saya juga berterima kasih pada warga yang ikut membantu operasi penyelamatan,” kata Zoramthanga.   

Kejadian ini persis mengingatkan pada peristiwa serupa di Meksiko pada 2021. Ketika itu, sebanyak 15 orang tewas dan 70 orang luka-luka dalam musibah ambuknya jembatan layang rel kereta dan menimpa jalanan yang sedang padat, di bawahnya. Kejadian ini persisnya terjadi di dekat stasiun Olivos, wilayah tenggara Ibu Kota Meksiko City.  

Upaya penyelamatan terhadap potensi korban selamat sempat dihentikan sementara tak lama setelah kejadian. Sebab adanya kemungkinan risiko bagian jembatan yang ambruk lebih banyak sehingga menimpa jalanan yang ada di bawahnya. 

Sumber; ndtv.com

Pilihan Editor: 5 Jembatan Gantung Populer untuk Wisata di Bogor dan Sukabumi

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Diterjang Banjir Bandang, 23 Tentara India Hilang

55 menit lalu

Banjir bandang di negara bagian Sikkim, India. Cuplikan video REUTERS
Diterjang Banjir Bandang, 23 Tentara India Hilang

Militer India mengatakan pada Rabu 4 Oktober 2023 bahwa 23 tentara hilang setelah banjir bandang dahsyat di Sikkim


Dirut PT KAI: Kereta Suite Class Compartment Akan Diluncurkan pada Pertengahan Oktober 2023

3 jam lalu

Direktur PT Kereta Api Indonesia Didiek Hartantyo saat joy ride suite class compartment, Rabu, 4 Oktober 2023. (Martha Warta Silaban/Tempo)
Dirut PT KAI: Kereta Suite Class Compartment Akan Diluncurkan pada Pertengahan Oktober 2023

Kereta suite class compartment menyuguhkan kemewahan, privasi dan kenyamanan bagi penumpang.


Menjelang Olimpiade 2024, Paris Kena Serangan Kutu

1 hari lalu

Kutu busuk terlihat di lapisan tempat tidur sofa, di L'Hay-les-Roses, dekat Paris, Prancis, 29 September 2023. REUTERS/Stephanie Lecocq
Menjelang Olimpiade 2024, Paris Kena Serangan Kutu

Sejumlah rekaman video yang beredar di media sosial memperlihatkan kutu-kutu itu sedang merangkak di kursi kereta cepat hingga kursi bioskop


India Berencana Larang Pilot dan Awak Kabin Memakai Parfum saat Bertugas

1 hari lalu

Ilustrasi pilot. Shutterstock
India Berencana Larang Pilot dan Awak Kabin Memakai Parfum saat Bertugas

Pilot dan awak kabin dilarang mengonsumsi sesuatu yang mengandung alkohol karena mungkin membuat mereka gagal dalam tes napas.


India Minta Kanada Tarik 41 Diplomat, Jika Tidak, Kekebalan Diplomatiknya Dicabut

1 hari lalu

Perdana Menteri India Narendra Modi mengulurkan tangannya untuk berjabat tangan dengan Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau saat kesempatan berfoto menjelang pertemuan mereka di Hyderabad House di New Delhi, India, 23 Februari 2018. REUTERS/Adnan Abidi/File Photo
India Minta Kanada Tarik 41 Diplomat, Jika Tidak, Kekebalan Diplomatiknya Dicabut

India menginginkan kesetaraan dalam jumlah diplomat antara kedua negara karena Kanada memiliki kelebihan puluhan diplomat.


Kemendag Gandeng India untuk Lawan Kampanye Negatif Soal Industri Kelapa Sawit

1 hari lalu

Wakil Menteri Perdagangan Indonesia Jerry Sambuaga  di acara pembukaan 2nd Sustainable Vegetable Oils Conference atau Konferensi Minyak Nabati Berkelanjutan ke-2 di ITC Maratha Hotel, Mumbai, India (2nd SVOC). (Foto: TEMPO.CO / Petir Garda Bhwana)
Kemendag Gandeng India untuk Lawan Kampanye Negatif Soal Industri Kelapa Sawit

Jerry Sambuaga mengatakan perlu ada kolaborasi antara negara-negara, khususnya India, untuk melawan diskriminasi dalam industri kelapa sawit.


Proyek Jembatan di Bekasi Ambruk, Dua Pekerja Luka-Luka

1 hari lalu

Ilustrasi pembangunan jembatan. dok.TEMPO
Proyek Jembatan di Bekasi Ambruk, Dua Pekerja Luka-Luka

Proyek jembatan penghubung kawasan Jababeka dengan Jalan Citarik, Desa Jatireja, Kabupaten Bekasi, ambruk.


Atap Gereja di Meksiko Ambruk, Tujuh Orang Tewas dan 30 Lainnya Terjebak Reruntuhan

2 hari lalu

Anggota tim penyelamat dan orang-orang bekerja di lokasi di mana atap gereja runtuh saat misa hari Minggu di Ciudad Madero, di negara bagian Tamaulipas, Meksiko dalam gambar selebaran yang didistribusikan ke Reuters pada 1 Oktober 2023. REUTERS
Atap Gereja di Meksiko Ambruk, Tujuh Orang Tewas dan 30 Lainnya Terjebak Reruntuhan

Setidaknya tujuh orang tewas di Meksiko pada Minggu setelah atap sebuah gereja runtuh saat kebaktian berlangsung


PT KAI Daop 6 Yogyakarta Beri Diskon Tiket 10 Persen selama Sebulan

2 hari lalu

Suasana di stasiun Gambir, Jakarta, Senin, 26 Desember 2022. PT Kereta Api Indonesia Jakarta telah menyiapkan 19 kereta api tambahan perhari nya, karena jumlah penumpang kereta api pada libur Natal 2022 dan Tahun Baru diprediksi akan mengalami peningkatan. TEMPO/MAGANG/Abdullah Syamil Iskandar
PT KAI Daop 6 Yogyakarta Beri Diskon Tiket 10 Persen selama Sebulan

Kereta Api Indonesia atau PT KAI (Persero) Daerah Operasional (Daop) 6 Yogyakarta memberikan diskon spesial tiket kereta api untuk penumpang dari dan tujuan ke Kota Solo sebesar 10 persen. Diskon itu diberikan dalam rangka turut menyukseskan event Solo Great Sale 2023 yang diadakan mulai 1 hingga 31 Oktober mendatang.


Hasil Bulu Tangkis Beregu Asian Games 2023: Tim Putra Cina Raih Medali Emas, India Dapat Perak

2 hari lalu

Bulu Tangkis Asian Games. Foto/istimewa
Hasil Bulu Tangkis Beregu Asian Games 2023: Tim Putra Cina Raih Medali Emas, India Dapat Perak

Tim bulu tangkis putra dan putri Indonesia, semuanya kandas di perempat final Asian Games 2023.