Jurnalis Tolak Hadiri Makan Malam Bersama Presiden Trump

Reporter

Selasa, 14 Februari 2017 14:42 WIB

Donald Trump.dailymail.co.uk

TEMPO.CO, Washington- Praktisi media dan selebriti yang akan menjadi tamu penting pada acara makan malam tahunan di Gedung Putih diperkirakan tidak akan hadir dan duduk semeja dengan Presiden Donald Trump pada tanggal 29 April mendatang.

Ketidakhadiran para jurnalis itu disebabkan tindakan Trump yang berulang kali menyerang media dengan kata-kata 'media tidak jujur' dan menuduh koran terkemuka negara itu menyiarkan 'berita palsu' mengenainya.

Baca juga:
Pasang Cover Kontroversial Trump, Majalah Jerman Dikecam
Hacker Retas Radio AS dengan Lagu Rap 'F*** Donald Trump'

Banyak media negara itu berencana memboikot acara tersebut yang menjadi agenda tahunan Gedung Putih, The White House Correspondent Dinner.

Media The New York Times tidak mengirim wartawannya ke acara itu sejak 2008 sementara The Guardian, yang sering hadir, memilih untuk tidak turut serta tahun ini.

Sementara selebriti juga memilih melakukan hal lain pada malam acara itu diadakan. Aktor drama politik televisi seperti House of Cards, Veep dan Scandal, mengisyaratkan bahwa dirinya kemungkinan tidak hadir.

Bahkan menurut Hollywood Reporter, Asosiasi Wartawan Gedung Putih, masih belum berhasil mendapatkan pelawak terkenal untuk menjadi host acara tersebut.

Tidak hanya perwakilan media ataupun selebriti yang enggan hadir dalam acara makan malam yang telah diselenggarakan selama lebih dari 80 tahun tersebut. Kadang-kadang presiden juga tidak menghadirinya. Di zaman modern termasuk Richard Nixon pada tahun 1972, Jimmy Carter pada tahun 1978 dan Ronald Reagan pada tahun 1981.

GUARDIAN|YON DEMA

Berita terkait

Pengunjuk Rasa Pro-Israel Provokasi Kubu Pro-Palestina, Bentrok Pecah di Universitas California Los Angeles

3 jam lalu

Pengunjuk Rasa Pro-Israel Provokasi Kubu Pro-Palestina, Bentrok Pecah di Universitas California Los Angeles

Pengunjuk rasa pro-Palestina dan pro-Israel saling bentrok di kampus Universitas California Los Angeles (UCLA), Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Protes Pro-Palestina Meluas di Kampus Amerika Serikat, Hampir 900 Orang Ditangkap Sejak 18 April

4 jam lalu

Protes Pro-Palestina Meluas di Kampus Amerika Serikat, Hampir 900 Orang Ditangkap Sejak 18 April

Hampir 900 orang telah ditangkap di kampus-kampus Amerika Serikat karena demo pro-Palestina

Baca Selengkapnya

AS Dilaporkan Turun Tangan Cegah ICC Keluarkan Surat Penangkapan Netanyahu

4 jam lalu

AS Dilaporkan Turun Tangan Cegah ICC Keluarkan Surat Penangkapan Netanyahu

Amerika Serikat berupaya mencegah dikeluarkannya surat perintah penangkapan ICC terhadap PM Israel Benjamin Netanyahu atas serangan di Gaza

Baca Selengkapnya

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

17 jam lalu

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

Menkeu Sri Mulyani Indrawati mengatakan terdapat tiga hal utama dari pertemuan tersebut, yaitu outlook dan risiko ekonomi global.

Baca Selengkapnya

Virus Flu Burung di AS, Para Pakar: Epidemi Telah Berlangsung Lama

18 jam lalu

Virus Flu Burung di AS, Para Pakar: Epidemi Telah Berlangsung Lama

FDA memergoki temuan satu dari lima sampel susu komersial yang diuji dalam survei nasional mengandung partikel virus H5N1atau virus Flu Burung

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta TikTok Dilarang di Amerika Serikat

18 jam lalu

Fakta-fakta TikTok Dilarang di Amerika Serikat

ByteDance selaku perusahaan pemilik TikTok memilih untuk menutup aplikasinya di Amerika yang merugi.

Baca Selengkapnya

Mahmoud Abbas; Hanya Amerika Serikat yang Bisa Hentikan Israel

19 jam lalu

Mahmoud Abbas; Hanya Amerika Serikat yang Bisa Hentikan Israel

Mahmoud Abbas dalam pertemuan Forum Ekonomi Dunia menyatakan hanya Amerika Serikat yang mampu menghentikan Israel

Baca Selengkapnya

Otoritas di Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat Tak Percaya Israel Gunakan Senjata dengan Benar

20 jam lalu

Otoritas di Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat Tak Percaya Israel Gunakan Senjata dengan Benar

Biro-biro di Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat tidak percaya Israel gunakan senjata dari Washington tanpa melanggar hukum internasional

Baca Selengkapnya

Rusia Akan Balas Jika Aset-asetnya Disita Amerika Serikat

20 jam lalu

Rusia Akan Balas Jika Aset-asetnya Disita Amerika Serikat

Kementerian Luar Negeri Rusia mengancam negara-negara Barat akan mendapat balasan tegas jika aset-aset Rusia yang dibekukan, disita

Baca Selengkapnya

Temuan Virus Flu Burung di Produk Susu, AS Cek Sapi Perah Hingga Bentuk Tim Tanggap Darurat

1 hari lalu

Temuan Virus Flu Burung di Produk Susu, AS Cek Sapi Perah Hingga Bentuk Tim Tanggap Darurat

Peternakan sapi perah di 9 negara bagian di Amerika Serikat diserang virus Flu Burung. Colorado menjadi negara kesembilan yang mengonfirmasi temuan tersebut.

Baca Selengkapnya