Dua Pelaku Serangan Masjid di Kanada Ditangkap  

Reporter

Senin, 30 Januari 2017 15:45 WIB

Tim kepolisia SWAT diterjunkan paca penembakan di sebuah masjid di Quebec City, Kanada, 29 Januari 2017. Seluruh korban terluka telah dievakuasi ke sejumlah RS di Quebec City. REUTERS/Mathieu Belanger

TEMPO.CO, Quebec - Polisi Kanada meringkus dua tersangka penembakan jemaah masjid di Kota Quebec beberapa jam setelah insiden serangan mematikan, Minggu, 29 Januari 2017.

Menurut polisi, akibat serangan bersenjata tersebut, sedikitnya enam orang meninggal di tempat.

Berita terkait:
Sebelum Menembaki Jemaah Masjid Kanada, Pelaku Katakan Ini

Polisi menambahkan, sejumlah pria bersenjata memuntahkan timah panas ke dalam Pusat Kebudayaan Islam Quebec pada Ahad, pukul 20.00, waktu setempat, atau pukul 01.00 GMT.

"Enam orang meninggal seketika, mereka berusia 35-70 tahun," kata juru bicara kepolisian Provinsi Quebec, Christine Coulombe, kepada wartawan.

Coulombe menjelaskan kejadian itu selain memakan korban jiwa, juga mengakibatkan setidaknya delapan orang luka-luka.

Pimpinan jemaah masjid, Mohamed Yangui, tidak berada di dalam masjid ketika peristiwa penembakan itu berlangsung, tapi Mohamed mengaku mendapatkan panggilan bernada panik.

"Mengapa kejadian ini bisa terjadi di sini? Ini serangan barbar," ucapnya.

Berbicara kepada Al Jazeera, dia mengatakan, "Salah seorang pengurus masjid menelepon saya dan mengatakan ada penembakan di masjid."

Mohamed menguraikan, "Saya kaget dan berlari menuju masjid. Saya katakan bahwa salah seorang penyerang ditahan di tempat, sedangkan pelaku lainnya ditangkap tak jauh dari tempat kejadian."

AL JAZEERA | CHOIRUL AMINUDDIN

Berita terkait

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

10 jam lalu

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

Polisi Kanada pada Jumat menangkap dan mendakwa tiga pria India atas pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar tahun lalu.

Baca Selengkapnya

LPEI dan Diaspora Indonesia Buka Akses Pasar UKM Indonesia ke Kanada

11 hari lalu

LPEI dan Diaspora Indonesia Buka Akses Pasar UKM Indonesia ke Kanada

Kolaborasi LPIE dengan institusi pemerintahan membawa mitra binaan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) LPEI untuk pertama kalinya menembus pasar ekspor ke Kanada.

Baca Selengkapnya

Aktivis Lingkungan Aeshnina ke Kanada Minta Justin Trudeau Hentikan Ekspor Sampah Plastik ke Indonesia

12 hari lalu

Aktivis Lingkungan Aeshnina ke Kanada Minta Justin Trudeau Hentikan Ekspor Sampah Plastik ke Indonesia

Aktivis lingkungan Aeshnina Azzahra Aqilani co Captain Riverin minta PM Kanada Justin Trudeau hentikan impor sampah plastik ke Indonesia.

Baca Selengkapnya

Perampok Gasak Emas Rp 253 Miliar di Kanada, Terbesar dalam Sejarah

15 hari lalu

Perampok Gasak Emas Rp 253 Miliar di Kanada, Terbesar dalam Sejarah

Polisi Kanada menangkap sembilan orang yang diduga melakukan pencurian emas terbesar dalam sejarah.

Baca Selengkapnya

Kini Walikota Kanada, Pria Ini Pernah Jadi Gelandangan dan Pecandu Narkoba

23 hari lalu

Kini Walikota Kanada, Pria Ini Pernah Jadi Gelandangan dan Pecandu Narkoba

Seorang walikota Kanada pernah menjadi gelandangan dan pecandu narkoba. Ia berhasil bangkit dan menjadi pemimpin sebuah kota di Kanada.

Baca Selengkapnya

Intel Kanada Temukan Campur Tangan Cina dalam Dua Pemilu

25 hari lalu

Intel Kanada Temukan Campur Tangan Cina dalam Dua Pemilu

Laporan Badan Intelijen Keamanan Kanada (CSIS) menemukan bahwa ada campur tangan Cina dalam dua pemilu terakhir di negara itu.

Baca Selengkapnya

Siang Ini Amerika dan Kanada Alami Gerhana Matahari Total, Begini Tahapan Terjadinya

26 hari lalu

Siang Ini Amerika dan Kanada Alami Gerhana Matahari Total, Begini Tahapan Terjadinya

Walaupun Indonesia tidak alami gerhana matahari total yang terjadi hari ini, tetapi ini merupakan fenomena menarik di dunia.

Baca Selengkapnya

Sekutu Pertimbangkan Hentikan Penjualan Senjata ke Israel Setelah Kematian Relawan Asing di Gaza

27 hari lalu

Sekutu Pertimbangkan Hentikan Penjualan Senjata ke Israel Setelah Kematian Relawan Asing di Gaza

Beberapa negara Eropa sekutu Israel pertimbangkan hentikan penjualan senjata akibat pembunuhan tujuh relawan World Central Kitchen di Gaza

Baca Selengkapnya

Sambut Wisatawan Gerhana Matahari Total, Kota di Kanada Umumkan Keadaan Darurat

27 hari lalu

Sambut Wisatawan Gerhana Matahari Total, Kota di Kanada Umumkan Keadaan Darurat

Kawasan air terjun Niagara dinyatakan National Geographic sebagai salah satu tempat terbaik untuk melihat gerhana matahari total.

Baca Selengkapnya

World Central Kitchen Serukan Penyelidikan Independen Atas Pembunuhan Pekerjanya di Gaza

30 hari lalu

World Central Kitchen Serukan Penyelidikan Independen Atas Pembunuhan Pekerjanya di Gaza

World Central Kitchen menyerukan "investigasi pihak ketiga yang independen" terhadap serangan udara Israel yang menewaskan tujuh stafnya di Gaza.

Baca Selengkapnya