Suriah Semakin Panas, Rusia Bersiap Hadapi Perang Nuklir  

Reporter

Selasa, 4 Oktober 2016 08:04 WIB

Rusia membangun 5 kapal tiper Borei Class mulai dari Yury Dolgoruky, Alexander Nevsky, Vladimir Monomakh, Knayz Vladimir, dan Alexander Suvorov, anehnya hanya 3 yang diakui beroperasi sedangkan 2 lainnya tidak diketahui. Borei dilengkapi dengan 20 rudal nuklir Bulava, 6 torpedo 533mm, enam rudal RPK-2 Viyuga. Borei juga dilengkapi dengan Floating Rescue Chamber sebagai sarana penyelamatan awak, ketika kapal tenggelam. Borei dirancang sanggup berenang dengan kecepatan 54 Km/perjam, dengan kedalaman rata-rata mencapai 450m. defencetalk

TEMPO.CO, Moskow - Rusia memperingatkan rakyatnya untuk bersiap-siap menghadapi perang nuklir dengan negara-negara Barat. Sejumlah tempat penampungan di bawah tanah telah dibangun di Moskow, ibu kota Rusia, sebagai tempat menyelamatkan diri jika perang nuklir dengan Barat terjadi.

Menurut Rusia, Amerika Serikat akan menembakkan senjata nuklirnya ke Rusia sebagai balasan atas keterlibatan Rusia di Suriah.

Baca: Arab Saudi Ganti Kalender Hijriah Jadi Kalender Barat

Media Rusia dan pejabat Rusia menjelaskan, ketegangan di Suriah memanas setelah perang sipil yang semakin tak terkendali di Suriah.

"Si Gila Amerika akan meluncurkan senjata nuklirnya ke Moskow," ujar Kementerian Pertahanan Rusia melalui siaran televisi Rusia, Zvezda, pekan lalu dan dikutip Mirror, 3 Oktober 2016.

Tempat penampungan bawah tanah di Moskow yang dipersiapkan untuk menyelamatkan diri dari serangan senjata nuklir dari Barat mampu menampung 12 juta orang.

Baca: Perempuan Irak 'Sadis' yang Paling Dicari dan Ditakuti ISIS

Rusia merupakan negara dengan persediaan senjata nuklir terbesar di dunia, yakni sebanyak 8.400 hulu ledak nuklir. Adapun AS memiliki 7.500 hulu ledak nuklir.

Rusia mendukung pemerintah Suriah yang dipimpin Bashar al-Assad. AS mendukung para pemberontak anti-Assad di Suriah. Rusia bersama pasukan Assad saat ini berusaha menguasai wilayah yang dikuasai pemberontak anti-Assad di timur Aleppo. Di sana tinggal lebih dari 250 ribu penduduk.

Rusia telah mengeluarkan peringatan bahwa AS akan menghadapi guncangan yang mengerikan sebagai konsekuensi jika mereka melakukan tindakan militer kepada pemerintah Suriah.

MIRROR | MARIA RITA

Berita terkait

Ukraina Berharap Indonesia Hadiri KTT Perdamaian di Swiss Bulan Depan

2 jam lalu

Ukraina Berharap Indonesia Hadiri KTT Perdamaian di Swiss Bulan Depan

Dubes Ukraina mengatakan pemerintah Indonesia belum mengonfirmasi kehadiran di KTT Perdamaian, yang akan berlangsung di Swiss bulan depan.

Baca Selengkapnya

Kementerian Luar Negeri Rusia Kesal Volodymyr Zelensky Bawa-bawa Tuhan dalam Perang Ukraina

9 jam lalu

Kementerian Luar Negeri Rusia Kesal Volodymyr Zelensky Bawa-bawa Tuhan dalam Perang Ukraina

Volodymyr Zelensky disebut Kementerian Luar Negeri Rusia sedang hilang akal karena membawa-bawa Tuhan dalam konflik dengan Moskow.

Baca Selengkapnya

Zelensky Masuk dalam Daftar Buron Rusia, Ukraina Sebut Moskow Putus Asa

12 jam lalu

Zelensky Masuk dalam Daftar Buron Rusia, Ukraina Sebut Moskow Putus Asa

Ukraina menyebut Rusia mencari perhatian karena menetapkan Presiden Zelensky sebagai buronan.

Baca Selengkapnya

Rusia Masukkan Volodymyr Zelensky Dalam Daftar Buronan

1 hari lalu

Rusia Masukkan Volodymyr Zelensky Dalam Daftar Buronan

Kementerian Dalam Negeri Rusia mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky.

Baca Selengkapnya

Antisipasi Protes Anti-Israel, Penyelenggara Eurovision Larang Pengibaran Bendera Palestina

2 hari lalu

Antisipasi Protes Anti-Israel, Penyelenggara Eurovision Larang Pengibaran Bendera Palestina

Keputusan penyelenggara Eurovision diambil meskipun ketegangan meningkat seputar partisipasi Israel

Baca Selengkapnya

Badan Mata-mata Seoul Tuding Korea Utara Rencanakan Serangan terhadap Kedutaan Besar

3 hari lalu

Badan Mata-mata Seoul Tuding Korea Utara Rencanakan Serangan terhadap Kedutaan Besar

Badan mata-mata Korea Selatan menuding Korea Utara sedang merencanakan serangan "teroris" yang menargetkan pejabat dan warga Seoul di luar negeri.

Baca Selengkapnya

Gedung Putih Minta Rusia Dijatuhi Sanksi Lagi karena Kirim Minyak ke Korea Utara

3 hari lalu

Gedung Putih Minta Rusia Dijatuhi Sanksi Lagi karena Kirim Minyak ke Korea Utara

Gedung Putih menyarankan agar Rusia dijatuhi lagi sanksi karena diduga telah secara diam-diam mengirim minyak olahan ke Korea Utara

Baca Selengkapnya

10 Negara Terdingin di Dunia, Ada yang Minus 50 Derajat Celcius

4 hari lalu

10 Negara Terdingin di Dunia, Ada yang Minus 50 Derajat Celcius

Berikut ini deretan negara terdingin di dunia, mayoritas berada di bagian utara bumi, seperti Kanada dan Rusia.

Baca Selengkapnya

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

5 hari lalu

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

Alexandr Khinstein menilai politikus yang bertugas di lembaga pendidikan atau anak-anak tak boleh penyuka sesama jenis atau gay.

Baca Selengkapnya

Kementerian Dalam Negeri Rusia Izinkan Foto di Pasport Pakai Jilbab

6 hari lalu

Kementerian Dalam Negeri Rusia Izinkan Foto di Pasport Pakai Jilbab

Rusia melonggarkan aturan permohonan WNA menjadi warga Rusia dengan membolehkan pemohon perempuan menggunakan jilbab atau kerudung di foto paspor

Baca Selengkapnya