Duh, Penumpang EgyptAir Ini Baru Rayakan Kelahiran Bayinya

Reporter

Sabtu, 21 Mei 2016 07:15 WIB

Kerabat dari korban hilangnya pesawat EgyptAir 804 mendapatkan pendampingan di Bandara Internasional Charles de Gaulle Airport, Prancis, 19 Mei 2016. AP/Michel Euler

TEMPO.CO, London- Keceriaan dalam keluarga Richard Osman, 40 tahun, seketika berubah menjadi duka. Beberapa minggu sebelum keberangkatannya ke tempat tugasnya, dia baru saja merayakan kelahiran anak keduanya.

"Dia gembira menyambut kelahiran putri kedua, setiap saat dia memberitahu sangat senang dengan kehadiran bayi tersebut, tetapi kini dia telah meninggalkan anak-anaknya," kata Alastair Osman, adik dari Richard Osman.

Alastair kemudian menuturkan Richard merupakan satu dari 66 penumpang dan kru EgyptAir MS804 yang jatuh di laut Mediterania, Kamis pagi, 19 Mei 2016. Alastair menyakini saudaranya itu tewas setelah serpihan EgyptAir MS804 ditemukan di laut Mediterania.

Richard, satu-satunya warga Inggris di dalam pesawat nahas EgyptAir MS804, merayakan kelahiran putri keduanya tiga minggu lalu. Ia menikahi perempuan Prancis, Aureilie. Anak pertama pasangan ini seorang perempuan. richard dan istrinya memberi nama putri kedua mereka Olympe.

Keluarganya tidak bisa menahan rasa sedih saat mengetahui pesawat yang ditumpangi Richard dari Paris, Prancis ke Mesir hilang dari radar dan diperkirakan jatuh di laut Mediterania.

"Saya masih terbayang kegembiraan Osman, geolog yang terbang ke Mesir karena urusan pekerjaan," kata Alastair.

Richard merupakan alumni sekolah Ratu Elizabeth di Carmarthen dan melanjutkan studi di Universitas Kingston dan sekolah pertambangan Camborn di Cornwall.

Tim pencari pesawat EgyptAir MS804 hari ini menemukan serpihan pesawat dan beberapa barang milik penumpang sekitar 200 KM dari Alexandria, Mesir.

TELEGRAPH|BBC|YON DEMA

Berita terkait

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

14 jam lalu

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Pejabat senior Hamas mengatakan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu berupaya menggagalkan kesepakatan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

16 jam lalu

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

Israel berencana mengusir warga Palestina keluar dari Kota Rafah di selatan Gaza ke sebidang tanah kecil di sepanjang pantai Gaza

Baca Selengkapnya

Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

18 jam lalu

Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

Para pejabat Hamas dan CIA dijadwalkan bertemu dengan mediator Mesir di Kairo untuk merundingkan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Wamendag ke Mesir Bahas Perjanjian Dagang Bilateral di Tengah Kondisi Ekonomi Global yang Tidak Stabil

2 hari lalu

Wamendag ke Mesir Bahas Perjanjian Dagang Bilateral di Tengah Kondisi Ekonomi Global yang Tidak Stabil

Pemerintah Indonesia terbuka terhadap pemanfaatan transaksi imbal dagang business-to-business (b-to-b).

Baca Selengkapnya

Berkukuh Serang Rafah, Dua Menteri Israel Tolak Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

5 hari lalu

Berkukuh Serang Rafah, Dua Menteri Israel Tolak Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Dua menteri Israel secara terbuka menentang kesepakatan gencatan senjata di Gaza dan berkukuh akan menyrang Rafah

Baca Selengkapnya

Biden Telepon Netanyahu Lagi Soal Rencana Serangan ke Rafah, Ini Katanya

5 hari lalu

Biden Telepon Netanyahu Lagi Soal Rencana Serangan ke Rafah, Ini Katanya

Gedung Putih mengatakan Biden menegaskan kembali "posisinya yang jelas" ketika Israel berencana menyerang Kota Rafah, wilayah paling selatan di Gaza

Baca Selengkapnya

Kepala Intelijen Mesir Pimpin Delegasi ke Israel, Khawatir Serangan Darat ke Rafah

7 hari lalu

Kepala Intelijen Mesir Pimpin Delegasi ke Israel, Khawatir Serangan Darat ke Rafah

Rencana serangan Israel ke Kota Rafah di Gaza yang berbatasan dengan Mesir dapat menimbulkan bencana bagi stabilitas regional

Baca Selengkapnya

Mesir Sambut Patung Raja Ramses II Berusia 3.400 Tahun yang Sempat Dicuri

12 hari lalu

Mesir Sambut Patung Raja Ramses II Berusia 3.400 Tahun yang Sempat Dicuri

Mesir menyambut pulang patung berusia 3.400 tahun yang menggambarkan kepala Raja Ramses II, setelah patung itu dicuri dan diselundupkan ke luar negeri

Baca Selengkapnya

Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

12 hari lalu

Indonesia Targetkan Nilai Ekspor Kopi ke Mesir Tahun Ini Tembus Rp 1,5 Triliun

Atase Perdagangan Kairo, M Syahran Bhakti berharap eksportir kopi Indonesia dapat memenuhi permintaan dari Mesir pada 2024 ini di atas Rp 1,5 triliun.

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Harga BBM Paling Murah, Indonesia Termasuk?

13 hari lalu

10 Negara dengan Harga BBM Paling Murah, Indonesia Termasuk?

Berikut ini daftar negara dengan harga BBM paling murah di dunia, ada yang hanya dijual Rp467 per liter. Apa Indonesia termasuk?

Baca Selengkapnya