Antisipasi Teror Brussels, Malaysia Tangkap 13 Ekstrimis

Reporter

Editor

Bobby Chandra

Jumat, 25 Maret 2016 00:25 WIB

Polisi Belgia menggeledah barang bawaan para penumpang kereta komuter bawah tanah Metro Brussel di stasiun De Brouckere, Belgia, 23 Maret 2016. Foto: Istimewa

TEMPO.CO, Kuala Lumpur - Pihak Kepolisian Kerajaan Malaysia menangkap 13 orang yang diyakini terkait dengan kelompok teror Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS).

Inspektur Jenderal Khalid Abu Bakar mengatakan, Kamis, 24 Maret 2016, para tersangka ditangkap dalam razia anti-teror yang diluncurkan pada Rabu.

BACA: Teror di Brussels, Belgia Abaikan Peringatan Turki

Razia dilakukan untuk menekan penyebaran ekstrimis di negara mayoritas Muslim itu. Dia juga menulis di Twitter, bahwa polisi ikut menyita dokumen terkait ISIS selama penggerebekan.

Khalid mengatakan serangan mematikan di bandara Brussels, Belgia, telah menginspirasi pemerintah Malaysia untuk mengambil tindakan.

Menurut dia, mereka tidak bisa menunggu dan melihat. "Bahkan untuk mencari informasi sekecil apapun," katanya dikutip dari Reuters. Malaysia telah menetapkan kondisi siaga tinggi sejak ISIS menyerang Jakarta pada 14 Januari 2016.

BACA: Teror Brussels, Kata Belgia Soal Peringatan dari Turki

Menteri Dalam Negeri Malaysia Ahmad Zahid Hamidi mengatakan awal bulan ini bahwa polisi telah menggagalkan rencana ISIS untuk menculik Perdana Menteri Najib Razak dan menteri senior lainnya tahun lalu.

Malaysia telah menangkap sedikitnya 160 orang yang dicurigai terlibat dalam kegiatan militan sejak Januari 2015.

REUTERS | MECHOS DE LAROCHA


BACA JUGA
Cerita di Balik Keributan Rizal & Sudirman Soal Blok Masela
Hanura: Ahmad Dhani Berbahaya, Sudahlah Ngurus Musik Saja...

Berita terkait

Desain Unik Skywalk Terpanjang di Dunia yang Baru Dibuka di Langkawi

8 jam lalu

Desain Unik Skywalk Terpanjang di Dunia yang Baru Dibuka di Langkawi

Langkawi menyuguhkan objek wisata baru berupa skywalk dengan desain untuk

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

1 hari lalu

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

Timnas U-23 Indonesia akan berduel melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024 pada senin malam WIB, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran di Badau Perbatasan Indonesia-Malaysia

1 hari lalu

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran di Badau Perbatasan Indonesia-Malaysia

Supriyanto mengatakan puluhan pekerja migran tersebut rata-rata berasal dari Provinsi Sulawesi Selatan dan Nusa Tenggara Barat (NTB).

Baca Selengkapnya

Prabowo Terima Telepon Menteri Pertahanan AS, Berikut Profil Lloyd Austin

2 hari lalu

Prabowo Terima Telepon Menteri Pertahanan AS, Berikut Profil Lloyd Austin

Presiden terpilih Prabowo Subianto menerima telepon dari Menhan AS. Berikut jenjang karier dan profil Lloyd Austin.

Baca Selengkapnya

Giliran KKP Tangkap Kapal Asing Malaysia yang Menangkap Ikan di Selat Malaka

2 hari lalu

Giliran KKP Tangkap Kapal Asing Malaysia yang Menangkap Ikan di Selat Malaka

KKP meringkus satu kapal ikan asing ilegal berbendera Malaysia saat kedapatan menangkap ikan di Selat Malaka.

Baca Selengkapnya

KKP Tangkap Kapal Malaysia Pencuri Ikan yang Tercatat sudah Dimusnahkan tapi Masih Beroperasi

2 hari lalu

KKP Tangkap Kapal Malaysia Pencuri Ikan yang Tercatat sudah Dimusnahkan tapi Masih Beroperasi

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menangkap kapal pencuri ikan berbendera Malaysia. Kapal itu tercatat sudah dimusnahkan tapi masih beroperasi

Baca Selengkapnya

Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

2 hari lalu

Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masih banyak masyarakat berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya

Mahathir Mohamad Diselidiki KPK Malaysia Atas Tuduhan Korupsi

2 hari lalu

Mahathir Mohamad Diselidiki KPK Malaysia Atas Tuduhan Korupsi

KPK Malaysia menyelidiki Mahathir Mohamad dan anak-anaknya atas dugaan korupsi.

Baca Selengkapnya

KJRI Kuching Minta Malaysia Bebaskan 8 Nelayan Natuna yang Ditangkap

3 hari lalu

KJRI Kuching Minta Malaysia Bebaskan 8 Nelayan Natuna yang Ditangkap

KJRI mengatakan, APPM mengatakan 3 kapal nelayan Natuna ditangkap karena melaut di dalam perairan Malaysia sejauh 13 batu dari batas perairan.

Baca Selengkapnya

Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

3 hari lalu

Ini Penyebab WNI Berobat ke Luar Negeri, yang Dikeluhkan Jokowi Sedot Devisa Rp180 T

Presiden Jokowi menyoroti kebiasaan sejumlah WNI yang berobat ke luar negeri sehingga berpotensi menyedot devisa Rp 180 triliun, apa sebabnya?

Baca Selengkapnya