Nonton Film Ini, Pria Ini Tak Keluar Saat Kamar Kebakaran  

Reporter

Jumat, 27 November 2015 19:13 WIB

Pemadam kebakaran harus menyeret seorang pria keluar dari toko seks Jerman yang terbakar setelah ia menolak untuk pergi sampai dia menonton habis film porno `Throbbin Hood`. dailymail.co.uk

TEMPO.CO, Hamburg - Seorang pria harus dikeluarkan secara paksa dari sebuah toko video dewasa yang mengalami kebakaran oleh petugas pemadam kebakaran di Jerman.

Seperti yang dilansir dari Daily Mail pada Rabu, 25 November 2015, petugas pemadam kebakaran datang setelah kebakaran terjadi di sebuah rental video porno di Hamburg. Namun seorang pengunjung menolak pergi sampai dia selesai menonton video dewasanya.

Petugas pemadam kebakaran yang berjuang melawan api di toko SexyAngel di Hamburg menemukan pria itu terkunci di salah satu kamar nonton yang penuh dengan asap.

Ketika mereka mencoba untuk menyelamatkannya, pria itu menolak untuk membuka pintu biliknya. Dia mengatakan tidak akan pergi sampai videonya berjudul Throbbin Hood, selesai.

Menurut polisi, pria itu ditemukan dalam "keadaan gairah seksual yang tinggi". Pria yang terpaksa harus diseret dari bangunan untuk keselamatannya itu berteriak: "Aku membayar US$ 7,90 untuk ini dan aku belum selesai."

"Dia keluar setelah orang kami menghancurkan pintu yang terkunci dari dalam," kata juru bicara pemadam kebakaran, Martin Schneider. "Setelah terbuka, mereka menangkapnya dan menyeretnya ke tempat yang aman."

Pria itu kemudian dibawa ke rumah sakit dan dirawat karena menghirup asap.



DAILY MAIL|YON DEMA

Berita terkait

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

2 hari lalu

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Jerman menyatakan akan melanjutkan pendanaan untuk UNRWA, menyusul negara-negara lain yang sempat menangguhkan pendanaan.

Baca Selengkapnya

Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

3 hari lalu

Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

Menyusul beberapa negara yang telah menghentikan penangguhan dana UNRWA, Jerman melanjutkan kerja sama dengan badan pengungsi Palestina itu.Menyusul b

Baca Selengkapnya

Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

3 hari lalu

Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

Banyak perpustakaan konvensional unik di setiap negara yang menjadi tempat impian bagi para pecinta buku.

Baca Selengkapnya

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

9 hari lalu

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

Menteri Sosial, Tri Rismaharini, mendapat sambutan hangat saat memberikan kuliah umum di Asien-Afrika Institut, Universitt Hamburg, Jerman.

Baca Selengkapnya

Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

9 hari lalu

Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

Kini di media sosial muncul berbagai keluhan menyangkut magang mahasiswa di Hungaria dan Republik Ceko.

Baca Selengkapnya

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

10 hari lalu

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.

Baca Selengkapnya

Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

11 hari lalu

Dunia Desak Tahan Diri, Panglima Militer Israel Berkukuh akan Balas Iran

Beberapa sekutu memperingatkan eskalasi setelah serangan Iran terhadap Israel meningkatkan kekhawatiran akan perang regional yang lebih luas.

Baca Selengkapnya

Jerman Berikan Rp 433 M ke Korban Holocaust, Trauma Serangan Hamas

15 hari lalu

Jerman Berikan Rp 433 M ke Korban Holocaust, Trauma Serangan Hamas

Korban Holocaust mengaku trauma atas serangan Hamas ke Israel pada Oktober lalu, Jerman memberikan kompensasi ke mereka.

Baca Selengkapnya

Nikaragua Berusaha Hentikan Ekspor Senjata Jerman ke Israel di ICJ

19 hari lalu

Nikaragua Berusaha Hentikan Ekspor Senjata Jerman ke Israel di ICJ

Nikaragua meminta ICJ untuk memerintahkan Jerman menghentikan ekspor senjata militer ke Israel dan melanjutkan pendanaannya untuk UNRWA.

Baca Selengkapnya

Menhan Israel: Penarikan Pasukan dari Khan Younis untuk Persiapan Serangan Rafah

19 hari lalu

Menhan Israel: Penarikan Pasukan dari Khan Younis untuk Persiapan Serangan Rafah

Menhan Israel Yoav Gallant mengatakan bahwa penarikan pasukan dari Khan Younis adalah bagian dari persiapan melancarkan serangan ke Rafah

Baca Selengkapnya