Viral, Video Delegasi Ukraina Tinju Wajah Delegasi Rusia di Turki

Reporter

Tempo.co

Jumat, 5 Mei 2023 14:30 WIB

Anggota delegasi Ukraina mengibarkan bendera nasional mereka di samping Olga Timofeeva, wakil ketua delegasi Rusia, untuk mengganggu pidatonya selama pertemuan Majelis Parlemen Kerjasama Ekonomi Laut Hitam (PABSEC) di Ankara, Turki 4 Mei 2023. Edib Kurt /Majelis Agung Nasional Turki, TBMM/Selebaran melalui REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Sebuah video yang memperlihatkan seorang delegasi Ukraina meninju wajah seorang delegasi Rusia selama pertemuan negara-negara Laut Hitam di ibu kota Turki pada Kamis, viral di dunia maya.

Seperti dilansir Reuters Jumat 5 Mei 2023, insiden ini terjadi pejabat Ukraina itu marah karena benderanya dirampas saat dirinya sedang mengganggu wawancara video delegasi Rusia.

Olesandr Marikovski memposting video dirinya di halaman Facebook-nya saat sedang memukul wajah timpalannya dari Rusia yang mengambil bendera Ukraina berwarna biru dan kuning.

Insiden itu terjadi di lorong gedung parlemen Turki, di mana pertemuan Organisasi Kerjasama Ekonomi Laut Hitam (BSEC) diadakan.

Sebelumnya, beberapa delegasi Ukraina bentrok dengan petugas keamanan yang mencoba menarik mereka pergi saat melakukan protes. Mereka berteriak dan memegang bendera mereka di samping delegasi utama Rusia saat dia mencoba berpidato di majelis.

Advertising
Advertising

Gambar-gambar itu diposting oleh parlemen Turki di situs webnya, dan Mustafa Sentop, ketua parlemen, mengeluarkan teguran keras. “Saya mengutuk perilaku yang mengganggu lingkungan damai yang coba dibangun Turki ini,” katanya.

Sementara perwakilan dari 13 negara di BSEC bertemu pada hari Kamis, drone Rusia terus menyerang ibu kota Ukraina, Kyiv. Saat ini tidak ada pembicaraan damai untuk mengakhiri perang, yang telah menghancurkan kota-kota Ukraina, menewaskan ribuan orang dan mengusir jutaan orang dari rumah mereka.

Pilihan Editor: Soal Serangan Drone ke Kremlin, Rusia: Ukraina Coba Bunuh Putin, AS Dalangnya

REUTERS

Berita terkait

Viral Berbagai Kasus Denda Bea Masuk Barang Impor, Sri Mulyani Instruksikan Ini ke Bos Bea Cukai

4 jam lalu

Viral Berbagai Kasus Denda Bea Masuk Barang Impor, Sri Mulyani Instruksikan Ini ke Bos Bea Cukai

Sri Mulyani merespons soal berbagai kasus pengenaan denda bea masuk barang impor yang bernilai jumbo dan ramai diperbincangkan belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

17 jam lalu

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

Percepatan bantuan militer senilai US$6 miliar ke Ukraina mencerminkan kepanikan yang dirasakan oleh pemerintahan Joe Biden dan Kongres AS

Baca Selengkapnya

WSJ: Putin Mungkin Tak Perintahkan Pembunuhan Navalny

18 jam lalu

WSJ: Putin Mungkin Tak Perintahkan Pembunuhan Navalny

Badan-badan intelijen AS sepakat bahwa presiden Rusia mungkin tidak memerintahkan pembunuhan Navalny "pada saat itu," menurut laporan.

Baca Selengkapnya

Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

1 hari lalu

Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih

Baca Selengkapnya

Menteri Pertanian Ukraina Ditahan atas Dugaan Korupsi

1 hari lalu

Menteri Pertanian Ukraina Ditahan atas Dugaan Korupsi

Menteri Pertanian Ukraina Mykola Solsky ditahan setelah ditetapkan sebagai tersangka resmi dalam penyelidikan korupsi bernilai jutaan dolar

Baca Selengkapnya

Rusia Siap Kerjasama dengan Pemerintahan Baru Indonesia, Begini Hubungan Baik Kedua Negara Sejak Zaman Uni Soviet

1 hari lalu

Rusia Siap Kerjasama dengan Pemerintahan Baru Indonesia, Begini Hubungan Baik Kedua Negara Sejak Zaman Uni Soviet

Pemerintah Rusia menyambut presiden baru Indonesia. Siap lanjutkan kerja sama.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

2 hari lalu

Top 3 Dunia: Rusia Tawarkan Sukhoi ke RI, AS Minta Cina Buka Pintu

Top 3 dunia adalah Rusia menawarkan Sukhoi ke RI, AS minta Cina buka pintu untuk pengusahanya hingga persiapan senjata Rusia lawan Ukraina.

Baca Selengkapnya

Jadi Sorotan usai Viral Sepatu Harga Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31,8 Juta, Begini Penjelasan DHL

2 hari lalu

Jadi Sorotan usai Viral Sepatu Harga Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31,8 Juta, Begini Penjelasan DHL

DHL buka suara perihal viralnya kasus bea masuk jumbo yang dikenakan untuk sepasang sepatu impor.

Baca Selengkapnya

Viral Bea Masuk Rp 31,8 Juta untuk Sepatu Seharga Rp 10 Juta, Begini Cara Perhitungan Bea Cukai

2 hari lalu

Viral Bea Masuk Rp 31,8 Juta untuk Sepatu Seharga Rp 10 Juta, Begini Cara Perhitungan Bea Cukai

Ditjen Bea Cukai menanggapi pemberitaan penetapan bea masuk untuk produk sepatu impor yang dibeli oleh konsumen sebesar Rp 31,8 juta.

Baca Selengkapnya

Unpad Buka Suara Soal Mahasiwa Penerima Beasiswa KIP-K Bergaya Hidup Mewah

3 hari lalu

Unpad Buka Suara Soal Mahasiwa Penerima Beasiswa KIP-K Bergaya Hidup Mewah

Pihak Unpad buka suara soal kabar viral tentang mahasiswa penerima beasiswa Kartu Indonesia Pintar-Kuliah yang diduga pamer kemewahan di akun medsos.

Baca Selengkapnya