Mobil Tabrak Pesta Karnaval di Belgia, Empat Orang Tewas

Reporter

Tempo.co

Minggu, 20 Maret 2022 17:00 WIB

Ilustrasi mobil kecelakaan tunggal. thebalance.com

TEMPO.CO, Jakarta -Sebuah kendaraan melaju dengan kecepatan tinggi ke sekelompok pemain karnaval Belgia yang sedang mempersiapkan parade pada Ahad pagi 20 Maret 2022. Seperti dilansir Reuters, insiden ini menewaskan empat orang dan melukai 15 lainnya.

Kerumunan sekitar 150 orang berkumpul di Strépy-Bracquegnies, sekitar 50 kilometer selatan ibu kota Brussel sekitar pukul 4 pagi waktu setempat. Mereka akan memulai perayaan karnaval yang telah ditiadakan selama dua tahun terakhir karena pandemi COVID-19.

“Mereka sedang bersiap-siap dalam parade cerita rakyat tahunan, yang melibatkan kostum dan drum, ketika kendaraan itu muncul,” kata Jacques Gobert, wali kota tetangga La Louviere, kepada situs berita Bel RTL.

"Sebuah mobil yang melaju kencang melaju ke arah kerumunan. Pengemudi kemudian melanjutkan perjalanannya, tetapi kami mencegatnya," kata Gobert.

Pengendara dan penumpang mobil kini telah ditahan. Penyebab insiden itu tidak segera diketahui. Polisi tidak dapat segera dihubungi untuk dimintai komentar. "Kami mendengar suara yang sangat keras dan mobil itu benar-benar menabrak sekelompok orang," ujar reporter Bel RTL, Fabrice Collignon, yang menyaksikan kejadian tersebut.

Advertising
Advertising

Namun, laporan media lokal mengatakan kecelakaan itu mungkin disebabkan oleh mobil yang dikejar oleh polisi.“Apa yang seharusnya menjadi pesta besar berubah menjadi tragedi,” kata Menteri Dalam Negeri Belgia Annelies Verlinden.

Baca juga: Pegawai Negeri di Belgia Boleh Abaikan Telepon dari Bos di Luar Jam Kerja

SUMBER: REUTERS

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Televisi Belgia Boikot Kontestan Israel di Eurovision

5 hari lalu

Televisi Belgia Boikot Kontestan Israel di Eurovision

Stasiun televisi Belgia VRT menghentikan siaran kontes lagu Eurovision untuk mengutuk pelanggaran hak asasi manusia oleh Israel di Gaza

Baca Selengkapnya

Belgia, Denmark, dan Spanyol Sambut Resolusi Keanggotaan Palestina di PBB

6 hari lalu

Belgia, Denmark, dan Spanyol Sambut Resolusi Keanggotaan Palestina di PBB

Belgia, Denmark, dan Spanyol menyambut pengesahan resolusi PBB soal penilaian kembali upaya Palestina untuk menjadi anggota penuh PBB

Baca Selengkapnya

Universitas di Belgia Hentikan Kerja Sama dengan Institusi dari Israel

6 hari lalu

Universitas di Belgia Hentikan Kerja Sama dengan Institusi dari Israel

The Free University of Brussels di Belgia mengumumkan menarik diri dari sebuah proyek kerja sama dengan institusi dari Israel

Baca Selengkapnya

Mengenal Kitaro, Komponis Jepang yang akan Tampil di Rainforest World Music Festival

7 hari lalu

Mengenal Kitaro, Komponis Jepang yang akan Tampil di Rainforest World Music Festival

Rainforest World Music Festival akan dimeriahkan Kitaro, komponis peraih Grammy

Baca Selengkapnya

Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

9 hari lalu

Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Menlu Belgia Hadja Lahbib mengatakan negaranya akan mendukung resolusi yang mengakui Palestina sebagai anggota penuh PBB

Baca Selengkapnya

Israel Usir Warga Palestina dari Rafah, Belgia: Invasi akan Berujung pada Pembantaian

10 hari lalu

Israel Usir Warga Palestina dari Rafah, Belgia: Invasi akan Berujung pada Pembantaian

Brussels sedang berupaya menerapkan sanksi lebih lanjut terhadap Israel, kata wakil perdana menteri Belgia

Baca Selengkapnya

Delegasi Indonesia Partisipasi di Festival Hakata Dontaku

11 hari lalu

Delegasi Indonesia Partisipasi di Festival Hakata Dontaku

Festival Hakata Dontaku adalah festival kesenian dan budaya terbesar di Fukuoka Jepang. Indonesia menampilkan angklung, tari Bali, dan tari Saman

Baca Selengkapnya

Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

13 hari lalu

Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

Kementerian Luar Negeri Belgia mengatakan pihaknya "mengutuk segala ancaman dan tindakan intimidasi" terhadap Pengadilan Kriminal Internasional (ICC)

Baca Selengkapnya

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

16 hari lalu

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

Tanggal 30 April diperingati sebagai Hari Jazz Sedunia. Bagaimana kisah musik Jazz sebagai perlawanan?

Baca Selengkapnya

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

19 hari lalu

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

Seorang perempuan Cina merebut hati Pangeran Charles dan Belgia. Kisah percintaan mereka seperti dalam dongeng.

Baca Selengkapnya