Anak Menteri Dalam Negeri India Dituduh Tabrak Lari

Reporter

Tempo.co

Selasa, 12 Oktober 2021 07:30 WIB

Ilustrasi Tabrak Lari. pictogram-illustration.com

TEMPO.CO, Jakarta - Ashish Mishra, putra Menteri Dalam Negeri India Ajay Mishra Teni, ditangkap atas tuduhan tabrak lari diduga hingga menewaskan empat petani yang sedang berunjuk rasa pada 3 Oktober 2021.

Mishra tidak menanggapi panggilan polisi pada hari Jumat, 8 Otkober 2021 sehingga membuat polisi akhirnya menangkap Mishra Sabtu malam. Dia lalu menjalani introgasi selama lebih dari 10 jam.

"Kami menahan Ashish Mishra. Dia tidak bekerja sama dalam penyelidikan," kata Wakil Inspektur Jenderal Upendra Agarwal, yang memimpin penyelidikan.

Para petani, yang tewas dalam kejadian ini, berasal dari wilayah utara negara bagian Uttar Pradesh. Ini merupakan salah satu unjuk rasa para petani terlama di India.

Puluhan ribu petani berkemah selama berbulan-bulan di pinggir jalan utama menuju ke New Delhi untuk menentang tiga undang-undang yang mereka khawatirkan akan mengurangi jaminan harga minimum untuk beras dan gandum mereka. Namun Pemerintah meyakinkan undang-undang tersebut akan membantu petani mendapatkan harga yang lebih baik.

Advertising
Advertising

Insiden tabrak lari itu, memicu protes. Petani mengatakan mobil yang menabrak para pengunjuk rasa, bergerak dari utara ibu kota negara bagian Lucknow dengan kecepatan sekitar 130 km. Mobil itu adalah milik putra Menteri Dalam Negeri India.

Sementara itu, Menteri Teni mengatakan pada saat kejadian kecelakaan, putranya tidak berada di lokasi.

Mobil itu dikendarai oleh sopir kami, mobil telah kehilangan kendali dan menabrak para petani setelah orang jahat melemparinya dengan batu dan menyerangnya dengan tongkat dan pedang,” ujar Teni.

Baca juga: Seorang Remaja Tewas Terlindas Saat Mau Cegat Truk di Tambun Bekasi

Afifa Rizkia Amani | Reuters

Berita terkait

Mahkamah Agung Bebaskan Dua Petani Desa Pakel Banyuwangi, Permohonan Kasasi Dikabulkan

2 hari lalu

Mahkamah Agung Bebaskan Dua Petani Desa Pakel Banyuwangi, Permohonan Kasasi Dikabulkan

Tim advokasi akan menunggu pemberitahuan resmi dari MA untuk mengeluarkan dua petani Desa Pakel yang permohonan kasasinya dikabulkan.

Baca Selengkapnya

Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

4 hari lalu

Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

Para penelitinya memperkirakan kalau ular tersebut dahulunya memiliki panjang hingga 15 meter.

Baca Selengkapnya

Pupuk Subsidi Sudah Bisa Ditebus, Hanya di Kios Resmi

6 hari lalu

Pupuk Subsidi Sudah Bisa Ditebus, Hanya di Kios Resmi

PT Pupuk Indonesia mengumumkan pupuk subsidi sudah bisa ditebus di kios pupuk lengkap resmi wilayah masing-masing.

Baca Selengkapnya

Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

8 hari lalu

Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

Jika menang, Narendra Modi akan menjadi perdana menteri kedua yang terpilih tiga kali berturut-turut, setelah Jawaharlal Nehru.

Baca Selengkapnya

Rumah Aktor Bollywood Salman Khan Diberondong Peluru Gangster, Sebelumnya Terima Ancaman Pembunuhan

9 hari lalu

Rumah Aktor Bollywood Salman Khan Diberondong Peluru Gangster, Sebelumnya Terima Ancaman Pembunuhan

Dua lelaki memberondong rumah aktor India Salman Khan di daerah Mumbai Bandra, belum lama ini. Bintang Bollywood ini pernah dapat ancaman pembunuhan.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

9 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

9 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya

Vivo T3x 5G Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

10 hari lalu

Vivo T3x 5G Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

Vivo T3x 5G ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1.

Baca Selengkapnya

VIral Tabrak Lari di Bekasi, Pengemudi Yaris Panik Diteriaki Warga Usai Serempetan hingga Tabrak Belasan Kendaraan

10 hari lalu

VIral Tabrak Lari di Bekasi, Pengemudi Yaris Panik Diteriaki Warga Usai Serempetan hingga Tabrak Belasan Kendaraan

Polres Metro Bekasi Kota menyatakan, total ada 2 mobil dan 11 sepeda motor yang menjadi korban tabrak lari akibat pengemudi panik diteriaki warga.

Baca Selengkapnya

Respons Joe Biden, Rusia, dan Cina Pasca Serangan Iran ke Israel

11 hari lalu

Respons Joe Biden, Rusia, dan Cina Pasca Serangan Iran ke Israel

Serangan Iran yang diluncurkan ke Israel menuai respons dari berbagai pihak termasuk Presiden AS Joe Biden, Rusia, dan Cina.

Baca Selengkapnya