Amerika Kerahkan Garda Nasional untuk Padamkan Kebakaran California

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Senin, 24 Agustus 2020 16:01 WIB

Petugas pemadam kebakaran California, Anthony Quiroz, membawa selang saat dia menyelamatkan rumah selama kebakaran CZU Lightning Complex Fire di Boulder Creek, California, AS 21 Agustus 2020. [REUTERS / Stephen Lam]

TEMPO.CO, Los Angeles – Kru penyelamat dari pesisir barat Amerika Serikat, pesawat militer dan pasukan Garda Nasional datang untuk memadamkan kebakaran California pada Ahad, 23 Agustus 2020. Ada sekitar 25 titik api di negara bagian itu.

Otoritas memperingatkan badai petir kering sedang mendekat, yang bisa menambah besar kebakaran hutan yang terjadi.

Kobaran api terbesar termasuk yang kedua dan ketiga terbesar di hutan liar California berada di sekitar daerah San Fransisco Bay Area.

Otoritas telah memerintahkan sekitar 200 ribu orang untuk meninggalkan rumah mereka secepatnya.

“Perilaku api yang ekstrim terus menjadi tantangan bagi upaya pemadaman kebakaran. Api terus berkobar ke berbagai arah dan berdampak pada banyak pemukiman masyarakat,” begitu pernyataan dari Departemen Perlindungan Kehutanan dan Kebakaran California seperti dilansir Reuters pada Senin, 24 Agustus 2020.

Advertising
Advertising

Kebakaran ini dipicu oleh sekitar 12 ribu sambaran petir dari badai petir yang terjadi di langit California tengah dan utara seperti dilansir USA Today.

Bencana ini telah menewaskan setidaknya enam orang dan menghancurkan sekitar 700 rumah serta bangunan.

Area seluas sekitar satu juta acre atau sekitar 400 ribu hektar menjadi hitam akibat kebakaran ini menurut Departemen Pemadam Kebakaran California.

Sumber:

https://www.reuters.com/article/us-california-wildfire/firefighters-military-planes-troops-arrive-in-california-to-fight-massive-blazes-idUSKBN25J0SH

https://www.usatoday.com/story/news/nation/2020/08/21/california-wildfires-how-many-burning-what-we-know/3406246001/

Berita terkait

5 Fakta Demo Bela Palestina di Amerika, Kandidat Presiden Ditangkap hingga Boikot Akademis

4 hari lalu

5 Fakta Demo Bela Palestina di Amerika, Kandidat Presiden Ditangkap hingga Boikot Akademis

Demo bela Palestina di sejumlah kampus Amerika menimbulkan sejumlah dampak.

Baca Selengkapnya

6 Kampus Bersejarah Lokasi Demo Bela Palestina di Amerika

4 hari lalu

6 Kampus Bersejarah Lokasi Demo Bela Palestina di Amerika

Demo bela Palestina terjadi di sejumlah kampus Amerika. Polisi negara sekutu Israel itu bertindak represif.

Baca Selengkapnya

5 Fakta menarik Hot Dog, Dibawa ke Luar Angkasa hingga Harga Mencapai Puluhan Juta

5 hari lalu

5 Fakta menarik Hot Dog, Dibawa ke Luar Angkasa hingga Harga Mencapai Puluhan Juta

Sebagai makanan cepat saji yang populer, hot dog memiliki bulan perayaan nasional. Untuk merayakannya sebuah restoran di New York menjual hot dog seharga 37 juta rupiah

Baca Selengkapnya

ByteDance Pilih Tutup TikTok di AS jika Opsi Hukum Gagal

7 hari lalu

ByteDance Pilih Tutup TikTok di AS jika Opsi Hukum Gagal

TikTok berharap memenangkan gugatan hukum untuk memblokir undang-undang yang ditandatangani oleh Presiden Joe Biden.

Baca Selengkapnya

Deretan Aktris Korea Selatan yang Menikah Dengan Chaebol

11 hari lalu

Deretan Aktris Korea Selatan yang Menikah Dengan Chaebol

Kisah cinta dengan kalangan chaebol juga dialami sejumlah aktris Korea Selatan.

Baca Selengkapnya

Amerika Perkuat Infrastruktur Transportasinya dari Dampak Cuaca Ekstrem, Kucurkan Hibah 13 T

12 hari lalu

Amerika Perkuat Infrastruktur Transportasinya dari Dampak Cuaca Ekstrem, Kucurkan Hibah 13 T

Hibah untuk lebih kuat bertahan dari cuaca ekstrem ini disebar untuk 80 proyek di AS. Nilainya setara separuh belanja APBN 2023 untuk proyek IKN.

Baca Selengkapnya

4 Rudal Iran yang Diwaspadai Amerika dan Sekutunya

15 hari lalu

4 Rudal Iran yang Diwaspadai Amerika dan Sekutunya

Iran memiliki kapasitas teknis dan industri untuk mengembangkan rudal jarak jauh, termasuk Intercontinental Ballistic Missile (ICBM) atau Rudal Balistik Antarbenua.

Baca Selengkapnya

Kisah Amerika Bantu Iran Kembangkan Nuklir

16 hari lalu

Kisah Amerika Bantu Iran Kembangkan Nuklir

Iran menjadi salah satu negara yang mengembangkan nuklir. Ada jasa Amerika dalam hal itu.

Baca Selengkapnya

OJ Simpson Meninggal, Kilas Balik Kasus Pembunuhan Mantan Istri dan Pencurian yang Melibatkannya

20 hari lalu

OJ Simpson Meninggal, Kilas Balik Kasus Pembunuhan Mantan Istri dan Pencurian yang Melibatkannya

OJ Simpson meninggal karena kanker prostat. Mantan atlet NFL ini dipenuhi kontroversi, antara lain dugaan pembunuhan dan lakukan pencurian.

Baca Selengkapnya

OJ Simpson Meninggal Setelah Lawan Kanker Prostat, Ini Kasus Kontroversialnya Diduga Menjadi Pembunuh

20 hari lalu

OJ Simpson Meninggal Setelah Lawan Kanker Prostat, Ini Kasus Kontroversialnya Diduga Menjadi Pembunuh

OJ Simpson meninggal pada usia 76 tahun. Ia sempat menjadi sorotan publik dikaitkan dengan kematian mantan istrinya, Nicole Brown Simpson.

Baca Selengkapnya