60 Persen Negara Bagian Amerika Hadapi Peningkatan Kasus Corona

Jumat, 26 Juni 2020 10:30 WIB

Kampanye Presiden Amerika Serikat Donald Trump di Tulsa, Oklahoma, sepi setelah enam stafnya kena virus corona. Sumber: Forbes

TEMPO.CO, Jakarta - Pandemi virus Corona di Amerika belum menunjukkan tanda-tanda membaik, malah memburuk. Dikutip dari data terbaru CNN, kurang lebih 30 dari 50 negara bagian Amerika mengalami peningkatan kasus virus Corona dalam sepekan terakhir.

"Dari 30 negara negara bagian, 13 di antara menghadapi peningkatan sebanyaka 50 persen," sebagaimana dikutip dari CNN, Jumat, 26 Juni 2020.

Dari 20 negara bagian yang tidak menunjukkan peningkatan, CNN menyampaikan bahwa 11 di antaranya mengalami penurunan jumlah kasus. Sembilan sisanya, stagnan.

Per berita ini ditulis, Amerika tercatat memiliki 2,5 juta kasus virus Corona (COVID-19). Untuk korban meninggal, ada 126 ribu, diikuti dengan jumlah yang sembuh sebanyak 1 juta orang.

Direktur Departemen Kesehatan Masyarakat kota Los Angeles, Barbara Ferrer, pesimistis situasi akan membaik dalam beberapa pekan ke depan. Melihat tren peningkatan, ia berkata bahwa virus Corona akan masih bersama Amerika untuk berpekan-pekan ke depan.

Ia meminta masyarakat Amerika untuk lebih patuh terhadap kebijakan pembatasan sosial, bahkan di saat beberapa negara bagian melakukan pelonggaran. Beberapa yang bisa dilakukan mulai dari konsiten memakai masker, menjaga jarak sosial, menghindari kerumunan massa, dan terus mengikuti perkembangan terbaru dari pemerintah negara bagian masing-masing.

"Ini memang realita yang buruk. Saya tahu ada banyak sekali orang yang sudah merasa pandemi ini selesai, tapi kenytaannya memang belum. Pandemi ini masih panjang," ujar Ferrer.

"Peningkatan yang terjadi di Amerika lebih cepat dibanding apa yang kami perkirakan," ujar Ferrer menambahkan.

ISTMAN MP | CNN

Berita terkait

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

21 jam lalu

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

1 hari lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

1 hari lalu

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

MUI sempat mengharamkan vaksin AstraZeneca. Namun dibolehkan jika situasi darurat.

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

1 hari lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

1 hari lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

5 Fakta Demo Bela Palestina di Amerika, Kandidat Presiden Ditangkap hingga Boikot Akademis

4 hari lalu

5 Fakta Demo Bela Palestina di Amerika, Kandidat Presiden Ditangkap hingga Boikot Akademis

Demo bela Palestina di sejumlah kampus Amerika menimbulkan sejumlah dampak.

Baca Selengkapnya

6 Kampus Bersejarah Lokasi Demo Bela Palestina di Amerika

4 hari lalu

6 Kampus Bersejarah Lokasi Demo Bela Palestina di Amerika

Demo bela Palestina terjadi di sejumlah kampus Amerika. Polisi negara sekutu Israel itu bertindak represif.

Baca Selengkapnya

5 Fakta menarik Hot Dog, Dibawa ke Luar Angkasa hingga Harga Mencapai Puluhan Juta

5 hari lalu

5 Fakta menarik Hot Dog, Dibawa ke Luar Angkasa hingga Harga Mencapai Puluhan Juta

Sebagai makanan cepat saji yang populer, hot dog memiliki bulan perayaan nasional. Untuk merayakannya sebuah restoran di New York menjual hot dog seharga 37 juta rupiah

Baca Selengkapnya

ByteDance Pilih Tutup TikTok di AS jika Opsi Hukum Gagal

7 hari lalu

ByteDance Pilih Tutup TikTok di AS jika Opsi Hukum Gagal

TikTok berharap memenangkan gugatan hukum untuk memblokir undang-undang yang ditandatangani oleh Presiden Joe Biden.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

7 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya