Virus Corona, Keluarga Donasikan Ventilator Stephen Hawking

Kamis, 23 April 2020 12:43 WIB

Ahli fisika kondang yang juga peraih Nobel, Stephen Hawking, meninggal dunia pada usia 76 tahun. Meski bukan seniman atau aktor, Stephen juga dikenal sebagai sosok populer dalam kalangan popular culture atau pop culture. REUTERS/Lucas Jackson

TEMPO.CO, Jakarta - Keluarga Stephen Hawking mendonasikan ventilator milik astrofisikawan terkemuka Inggris itu ke rumah sakit tempat dia menjalani perawatan saat sakit di Cambridge untuk menolong pasien infeksi virus Corona.

Rumah sakit yang dimaksud adalah Rumah sakit Royal Papworth. Hawking meninggal di usia 76 pada 14 Maret 2018.

"Keluarga Profesor Stephen Hawking telah mendonasikan ventilatornya ke Rumah Sakit Royal Papworth karena kami peduli atas peningkatan jumlah pasien Covid-19," demikian pernyataan rumah sakit hari Rabu, 22 April 2020, sebagaimana dikutip dari Reuters.

"Kami mengucapkan terima kasih banyak kepada keluarga Hawking karena mendukung kami di masa penuh tantangan ini," ujar rumah sakit yang merupakan pusat transpalansi jantung dan paru terkemuka di dunia.

Hawking membeli ventilator itu dengan uangnya sendiri.

Advertising
Advertising

Sejumlah rumah sakit di Inggris kekurangan ventilator untuk pasien infeksi virus Corona.

Perdana Menteri Boris Johnson telah memerintahkan industri tertentu untuk memproduksi ribuan ventilator termasuk mengimpornya agar dapat melayani semua pasien.

Berita terkait

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

1 jam lalu

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

Cradle of Filth tak hanya sebuah band metal, mereka simbol keberanian untuk mengekspresikan ketidaknyamanan, kegelapan, dan imajinasi lintas batas.

Baca Selengkapnya

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

11 jam lalu

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

Inggris membangun tugu peringatan perang untuk jutaan tentara Muslim yang bertugas bersama pasukan Inggris dan Persemakmuran selama dua perang dunia

Baca Selengkapnya

Irlandia Kewalahan Hadapi Naiknya Jumlah Imigran

1 hari lalu

Irlandia Kewalahan Hadapi Naiknya Jumlah Imigran

Dampak dari diloloskannya RUU Safety of Rwanda telah membuat Irlandia kebanjiran imigran yang ingin meminta suaka.

Baca Selengkapnya

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

2 hari lalu

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

Percepatan bantuan militer senilai US$6 miliar ke Ukraina mencerminkan kepanikan yang dirasakan oleh pemerintahan Joe Biden dan Kongres AS

Baca Selengkapnya

Raja Charles III Siap Kembali Bertugas

2 hari lalu

Raja Charles III Siap Kembali Bertugas

Raja Charles III sudah mendapat izin dari tim dokter untuk kembali bertugas setelah menjalani pengobatan kanker.

Baca Selengkapnya

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

2 hari lalu

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

Ada sejumlah persoalan yang membuat banyak warga Indonesia lebih memilih berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

2 hari lalu

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

Jokowi sebelumnya kembali menyinggung banyaknya masyarakat Indonesia yang berobat ke luar negeri dalam rapat kerja Kemenkes.

Baca Selengkapnya

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

2 hari lalu

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

Serangan Israel ke Gaza telah meninggalkan sekitar 37 juta ton puing di wilayah padat penduduk, menurut Layanan Pekerjaan Ranjau PBB

Baca Selengkapnya

Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

4 hari lalu

Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

Inggris dan ASEAN bekerja sama dalam program baru yang bertujuan untuk mendorong integrasi ekonomi antara negara-negara ASEAN.

Baca Selengkapnya

Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

6 hari lalu

Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

The Black Dog, pub di London mendadak ramai dikunjungi Swifties, setelah Taylor Swift merilis album barunya

Baca Selengkapnya