Puluhan Orang Ditangkap Usai Pengadilan India Menangkan Hindu

Minggu, 10 November 2019 16:33 WIB

Candi di utara Kota Ayodhay, India, yang menjadi perebutan umat Islam dan Hindu kota itu. Sumber: Reuters India

TEMPO.CO, Jakarta - Aparat keamanan India menangkapi orang-orang yang dicurigai memposting pernyataan yang bertujuan memanasi situasi lewat media sosial setelah putusan Pengadilan Mahkamah memenangkan umat Hindu atas situs agama yang juga diklaim umat Muslim.

Aparat juga menangkapi orang-orang yang merayakan kemenangan umat Hindu dengan menyalakan kembang api di tempat umum.

Menurut laporan Reuters, 10 November 2019, sekitar 32 orang ditangkap dan 12 kasus telah didaftarkan di Uttar Pradesh, negara bagian di India.

"Polisi mengimbau warga untuk tidak menyalahgunakan media sosial," kata Kalanidhi Naithani, polisi senior di Lucknow, Sabtu, 10 November 2019.

Pemerintah India sudah mengumumkan agar umat Hindu tidak merayakan secara terbuka kemenangan atas sengketa situs agama di Ayodhay yang berlangsung sudah berpuluh tahun dan menelan ribuan korban jiwa..

Advertising
Advertising

Sekumpulan warga Hindu menghancurkan masjid Babri yang didirikan abad 16 di kawasan sengketa di Ayodha pada tahun 1992. Peristiwa ini memicu kerusuhan yang menewaskan sekitar 2 ribu orang, sebagian besar korban tewas dari umat Muslim.

Dengan putusan Pengadilan Mahkamah ini, memberi jalan bagi pembangunan kuil Hindu yang sudah lama didukung Perdana Menteri Narendra Modi,

Umat Hindu percaya bahwa lahan situs agama itu merupakan tempat lahir Lord Ram, inkarnasi dari dewa Wisnu. Tempat suci bagi umat Hindu itu sudah ada sebelum dinasti Mughal penganut Islam yang berkuasa di India. Maasjid Babri dibangun tahun 1528 di masa dinasti Mughal memimpin India.

Sejumlah aktivis Muslim dan ahli hukum memandang putusan Pengadilan Mahkamah yang memenangkan umat Hindu dalam sengketa situs agama itu tidak adil, terutama mengingat penghancuran masjid tahun 1992 yang dianggap ilegal.

Berita terkait

Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

15 jam lalu

Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

Berapa jumlah penduduk bumi saat ini? Hingga tahun 2024, penduduk bumi mencapai hampir 10 miliar. Berikut ini daftar negara dengan populasi terbanyak.

Baca Selengkapnya

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

17 jam lalu

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

Inggris membangun tugu peringatan perang untuk jutaan tentara Muslim yang bertugas bersama pasukan Inggris dan Persemakmuran selama dua perang dunia

Baca Selengkapnya

Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

17 jam lalu

Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

Negara yang 100 persen penduduknya muslim ternyata bukan di Arab. Lokasinya ada sebelah selatan-barat daya India. Ini ulasannya.

Baca Selengkapnya

Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

18 jam lalu

Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez mengumumkan akan mundur setelah pengadilan meluncurkan penyelidikan korupsi terhadap istrinya.

Baca Selengkapnya

Cerita Warga Depok Sering Lihat Pria Tak Dikenal Kunjungi Rumah Polisi Pesta Narkoba

3 hari lalu

Cerita Warga Depok Sering Lihat Pria Tak Dikenal Kunjungi Rumah Polisi Pesta Narkoba

Cerita penangkapan lima anggota polisi pesta narkoba mulai terendus warga Kampung Palsigunung, Depok, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Jadi Tersangka Penistaan Agama, Galih Loss Minta Maaf ke Umat Muslim

3 hari lalu

Jadi Tersangka Penistaan Agama, Galih Loss Minta Maaf ke Umat Muslim

Konten kreator TikTok Galih Loss meminta maaf atas konten video tebak-tebakannya dengan seorang anak kecil yang dianggap menistakan agama.

Baca Selengkapnya

KPK Limpahkan Berkas Perkara Hakim Agung Gazalba Saleh ke Pengadilan

5 hari lalu

KPK Limpahkan Berkas Perkara Hakim Agung Gazalba Saleh ke Pengadilan

KPK melimpahkan berkas perkara Hakim Agung Gazalba Saleh yang terlibat dugaan gratifikasi dan TPPU ke Pengadilan Tipikor.

Baca Selengkapnya

Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

6 hari lalu

Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

Para penelitinya memperkirakan kalau ular tersebut dahulunya memiliki panjang hingga 15 meter.

Baca Selengkapnya

Kongres India Minta Narendra Modi Ditindak atas Komentarnya tentang Umat Islam

6 hari lalu

Kongres India Minta Narendra Modi Ditindak atas Komentarnya tentang Umat Islam

Narendra Modi menyebut umat Islam sebagai "penyusup" dalam pidato kampanyenya sehingga memicu kecaman luas dari kelompok oposisi.

Baca Selengkapnya

Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

10 hari lalu

Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

Jika menang, Narendra Modi akan menjadi perdana menteri kedua yang terpilih tiga kali berturut-turut, setelah Jawaharlal Nehru.

Baca Selengkapnya