Donald Trump Ajak Kim Jong Un Bertemu di Zona Demiliterisasi

Sabtu, 29 Juni 2019 17:00 WIB

Ekspresi Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un dan Presiden AS Donald Trump saat berbincang dalam pertemuan di Hotel Metropole, Hanoi, Vietnam, Rabu, 27 Februari 2019. Dalam pertemuan puncak pada Kamis (28/2) besok, keduanya akan membahas denuklirisasi Semenanjung Korea dan pengakhiran Perang Korea. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Donald Trump secara tiba-tiba mengundang Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un untuk bertemu di Zona Demiliterisasi (DMZ).

Pada Sabtu pagi Donald Trump berkicau Twitter dari hotelnya di Jepang, bahwa jika Kim tertarik dia akan terbuka untuk bertukar salam di perbatasan.

"Jika Ketua Kim Korea Utara melihat ini, aku akan menemuinya di Border / DMZ hanya untuk berjabat tangan dan mengatakan Halo (?)!" cuit Trump, dikutip dari CNN, 29 Juni 2019.

Baca juga: Trump Kritik India dan Cina Jelang KTT G-20

Trump dijadwalkan tiba di Seoul, Korea Selatan, pada Sabtu malam, dan dijadwalkan untuk melakukan pembicaraan dengan Presiden Korea Selatan pada hari Minggu sebelum kembali ke Washington.

Advertising
Advertising

Selama sesi foto singkat dengan wartawan hari Sabtu, Trump mengatakan dia menyalurkan perasaannya kepada Kim Jong Un untuk jabat tangan di DMZ demi memajukan persahabatan mereka yang hangat.

"Semua yang saya lakukan adalah memadamkan perasaan jika dia ingin bertemu," kata Trump kepada wartawan di Jepang, di mana dia bertemu dengan para pemimpin di sela-sela G20.

"Dia mengirimi saya kartu ulang tahun yang sangat indah," kata Trump.

Baca juga: Donald Trump Akhirnya Izinkan AS Kembali Berbisnis dengan Huawei

Trump mengatakan kepada wartawan Sabtu malam bahwa Kim sangat terbuka untuk bertemu.

"Saya tidak bisa memberi tahu Anda dengan pasti, tetapi mereka merespons dengan sangat baik," kata Trump tentang kemungkinan pertemuan.

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un dan Presiden AS Donald Trump tampak akrab saat berbincang dalam pertemuan di Hotel Metropole, Hanoi, Vietnam, Rabu, 27 Februari 2019. REUTERS

Trump juga mengatakan kepada wartawan bahwa dia akan merasa sangat nyaman melangkah di Korea Utara ketika dia mengunjungi DMZ.

"Tentu saja," kata Trump ketika ditanya apakah dia akan menginjakan kaki di Korut.

"Saya merasa sangat nyaman melakukan itu. Saya tidak akan punya masalah," kata Trump.

Baca juga: Presiden Trump dan Kim Jong Un Persiapkan Pertemuan Ketiga

Presiden AS yang selama menjabat belum pernah mengunjungi Korea Utara, meskipun mantan presiden Jimmy Carter dan Bill Clinton telah berkunjung ke Korut.

"Tidak, tentu saja saya memikirkan itu," kata Trump ketika ditanya apakah pertanda buruk jika Kim Jong Un gagal bertemu dengannya.

"Ini sangat sulit,"" katanya tentang situasi AS-Korea Utara. Donald Trump juga mengatakan bahwa Kim Jong Un selalu mengikuti Twitter-nya.

Berita terkait

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

7 jam lalu

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

Stormy Daniels, bintang film dewasa yang menjadi pusat persidangan uang tutup mulut mantan presiden Donald Trump, akan bersaksi

Baca Selengkapnya

Sekelompok Hakim AS Konservatif Tolak Pekerjakan Lulusan Universitas Columbia Pro-Palestina

11 jam lalu

Sekelompok Hakim AS Konservatif Tolak Pekerjakan Lulusan Universitas Columbia Pro-Palestina

Tiga belas orang hakim federal konservatif di AS memboikot lulusan Universitas Columbia karena protes pro-Palestina.

Baca Selengkapnya

Donald Trump Memuji Penggerebekan Unjuk Rasa Pro-Palestina oleh Polisi New York

5 hari lalu

Donald Trump Memuji Penggerebekan Unjuk Rasa Pro-Palestina oleh Polisi New York

Donald Trump memuji polisi New York yang menggerebek unjuk rasa pro-Palestina di Universitas Columbia.

Baca Selengkapnya

Terancam Dipenjara, Trump Dijatuhi Denda Rp146 Juta karena Langgar Perintah Pembungkaman

6 hari lalu

Terancam Dipenjara, Trump Dijatuhi Denda Rp146 Juta karena Langgar Perintah Pembungkaman

Hakim yang mengawasi persidangan pidana uang tutup mulut Donald Trump mendenda mantan presiden Amerika Serikat itu sebesar US$9.000 atau karena Rp146

Baca Selengkapnya

Adik Kim Jong Un Umumkan Korea Utara sedang Bangun Militer Besar-besaran

13 hari lalu

Adik Kim Jong Un Umumkan Korea Utara sedang Bangun Militer Besar-besaran

Adik Kim Jong Un memastikan negaranya akan terus membangun kekuatan militer besar-besaran dan terkuat untuk melindungi kedaulatan dan perdamaian

Baca Selengkapnya

Aktivis Lingkungan Aeshnina ke Kanada Minta Justin Trudeau Hentikan Ekspor Sampah Plastik ke Indonesia

15 hari lalu

Aktivis Lingkungan Aeshnina ke Kanada Minta Justin Trudeau Hentikan Ekspor Sampah Plastik ke Indonesia

Aktivis lingkungan Aeshnina Azzahra Aqilani co Captain Riverin minta PM Kanada Justin Trudeau hentikan impor sampah plastik ke Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kim Jong Un Rilis Lagu Baru, Puji Dirinya Ayah yang Ramah

18 hari lalu

Kim Jong Un Rilis Lagu Baru, Puji Dirinya Ayah yang Ramah

Pemimpin otoriter Korea Utara, Kim Jong Un, merilis lagu baru yang menyatakan ia adalah ayah yang ramah.

Baca Selengkapnya

Donald Trump Salahkan Joe Biden atas Serangan Iran ke Israel

22 hari lalu

Donald Trump Salahkan Joe Biden atas Serangan Iran ke Israel

Donald Trump menilai saat ini adanya kurangnya kepemimpinan Joe Biden hingga membuat Tehran semakin berani

Baca Selengkapnya

Pembunuhan di Bandara Kuala Lumpur, Masih Ingat Kematian Kim Jong Nam Adik Kim Jong Un di Sini?

22 hari lalu

Pembunuhan di Bandara Kuala Lumpur, Masih Ingat Kematian Kim Jong Nam Adik Kim Jong Un di Sini?

Terjadi penembakan di Bandara Kuala Lumpur. Di tempat ini pula pada 2017 terjadi kasus pembunuhan Kim Jong Nam, saudara tiri Kim Jong Un.

Baca Selengkapnya

Kim Jong Un: Sekarang Waktunya Bersiap untuk Perang

26 hari lalu

Kim Jong Un: Sekarang Waktunya Bersiap untuk Perang

Kim Jong Un mengatakan Korea Utara siap untuk perang.

Baca Selengkapnya