Liga Arab Tegaskan Kembali Bantu Palestina Rp 1,4 T Setiap Bulan

Senin, 24 Juni 2019 10:31 WIB

Puluhan warga Palestina mengantre di pos pemeriksaan Qalandia saat akan mengikuti salat Jumat pertama di bulan Ramadan di Tepi Barat, 10 Mei 2019. REUTERS/Mohamad Torokman

TEMPO.CO, Jakarta - Liga Arab menegaskan kembali janji mereka untuk membantu Palestina memberikan dana bulanan sebesar US$ 100 juta atau setara dengan Rp 1,4 triliun untuk mengatasi krisis keuangan setelah Israel memblokir pengiriman dana hasil pajak.

Baca juga: Empat Negara Arab Dikabarkan Setuju Proposal AS untuk Palestina

Liga Arab memastikan pemberian dana dalam pertemuan di Kairo, Mesir, Minggu, 23 Juni 2019 atau sehari setelah penasehat senior Gedung Putih, Jared KusHner mengumumkan proposal rencana perdamaian di Timur Tengah senilai lebih dari Rp 700 triliun.

Liga Arab membahas pemberian dana dukungan finansial bagi Pakistan pada April lalu.

Baca juga: Liga Arab Tak Terima Pengakuan Amerika Serikat Atas Yerusalem

Advertising
Advertising

"Dukungan penuh Arab kepada perekonomian, politik, dan kemerdekaan finansial Palestina," ujar Liga Arab dalam pernyataannya, sebagaimana dikutip dari Arab News, 23 Juni 2019.

Israel menarik pajak atas nama Otoritas Palestina, namun menahan dana hasil pajak untuk Palestina sebesar US$ 138 juta pada Februari lalu. Israel beralasan dana itu untuk membiayai para narapidana yang dipenjara lantaran menyerang sejumlah warga Israel.

Berita terkait

Reaksi Dunia atas Pengusiran Warga Palestina dari Rafah oleh Israel

1 jam lalu

Reaksi Dunia atas Pengusiran Warga Palestina dari Rafah oleh Israel

Israel telah meminta warga Palestina untuk mengosongkan bagian-bagian kota Rafahit di Gaza untuk persiapan serangan terhdap Hamas.

Baca Selengkapnya

Pelapor Khusus PBB: Serangan Darat Israel ke Rafah akan Memicu Pembantaian Massal

3 jam lalu

Pelapor Khusus PBB: Serangan Darat Israel ke Rafah akan Memicu Pembantaian Massal

Pelapor Khusus PBB untuk Palestina Francesca Albanese menyerukan gencatan senjata di Gaza dan menghentikan rencana serangan ke Rafah

Baca Selengkapnya

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara: Kita Harus Waspada, Pendapatan Negara Turun

3 jam lalu

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara: Kita Harus Waspada, Pendapatan Negara Turun

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara mengatakan bahwa Indonesia harus waspada, karena pendapatan negara pada triwulan I 2024 turun.

Baca Selengkapnya

Israel Usir Warga Palestina dari Rafah, Belgia: Invasi akan Berujung pada Pembantaian

4 jam lalu

Israel Usir Warga Palestina dari Rafah, Belgia: Invasi akan Berujung pada Pembantaian

Brussels sedang berupaya menerapkan sanksi lebih lanjut terhadap Israel, kata wakil perdana menteri Belgia

Baca Selengkapnya

Netanyahu Dipaksa Mundur oleh Demonstran Israel dalam Upacara Peringatan Holocaust

4 jam lalu

Netanyahu Dipaksa Mundur oleh Demonstran Israel dalam Upacara Peringatan Holocaust

Seorang pria mendesak Perdana Menteri Israel Benyamin Netanyahu untuk mundur dalam upacara Hari Peringatan Holocaust

Baca Selengkapnya

Israel Usir Ratusan Ribu Warga Palestina dari Rafah, Hamas: Ini Eskalasi Berbahaya!

5 jam lalu

Israel Usir Ratusan Ribu Warga Palestina dari Rafah, Hamas: Ini Eskalasi Berbahaya!

Pejabat senior Hamas, kelompok pejuang Palestina yang menguasai Gaza, mengatakan perintah evakuasi Israel bagi warga Rafah adalah "eskalasi berbahaya

Baca Selengkapnya

Pertama Sejak 7 Oktober, Amerika Serikat Sempat Tunda Pengiriman Amunisi ke Israel

5 jam lalu

Pertama Sejak 7 Oktober, Amerika Serikat Sempat Tunda Pengiriman Amunisi ke Israel

Amerika Serikat sempat menunda pengiriman amunisi senjata ke Israel pekan lalu hingga membuat para pejabat Israel khawatir

Baca Selengkapnya

Israel Usir Ratusan Ribu Warga Palestina dari Rafah, Siap Lancarkan Serangan Darat

5 jam lalu

Israel Usir Ratusan Ribu Warga Palestina dari Rafah, Siap Lancarkan Serangan Darat

Tentara Israel pada Senin 6 Mei 2024 mengusir ratusan ribu warga Palestina di Kota Rafah, selatan Jalur Gaza.

Baca Selengkapnya

Benjamin Netanyahu: Kami Akan Lanjutkan Pertempuran

7 jam lalu

Benjamin Netanyahu: Kami Akan Lanjutkan Pertempuran

Bagi Benjamin Netanyahu, memenuhi tuntutan Hamas sama dengan menyerah. Pihaknya memilih untuk melanjutkan pertempuran

Baca Selengkapnya

10 Negara Bebas Pajak Penghasilan Pribadi, Tertarik Pindah?

7 jam lalu

10 Negara Bebas Pajak Penghasilan Pribadi, Tertarik Pindah?

Berikut deretan negara yang tidak memungut pajak penghasilan (PPh) pribadi, didominasi oleh negara yang kaya cadangan migas.

Baca Selengkapnya