Benjamin Naoe, Manula dari Filipina Kuliah S1 di Usia 75 Tahun

Sabtu, 15 Juni 2019 08:00 WIB

Benjamin Naoe, warga negara Filipina, kuliah S1 diusianya yang ke-75 tahun. Sumber: Facebook/Christian Monses/asiaone.com

TEMPO.CO, Jakarta - Usia bukan hambatan bagi manula bernama Benjamin Naoe dalam menuntut ilmu. Naoe, warga negara Filipina membuat basah hati kalangan generasi muda karena kuliah S1 di usia 75 tahun.

Dikutip dari asiaone.com, Jumat, 14 Juni 2019, Naoe tercatat sebagai mahasiswa S1 jurusan Ilmu Politik di Universitas PHINMA di Pangasinan, kota Dagupan, Filipina. Fotonya saat selesai menjalani perkuliahan viral setelah di unggah ke media sosial Facebook pada 10 Juni 2019 oleh Christian Monses teman sekampus Naoe.

"Umur bukan kendala dalam menuntut ilmu," tulis Monses di Facebook.

Baca juga:Kuliah Magang 45 Jam Kini Setara 1 SKS

Benjamin Naoe, warga negara Filipina, kuliah S1 diusianya yang ke-75 tahun. Sumber: Facebook/Christian Monses/asiaone.com

Advertising
Advertising

Baca Juga:Pentingnya 7 Dimensi Ini untuk Dukung Kehidupan Lansia


Monses mengaku terinspirasi ketika berjumpa dengan Naoe atau yang akrab disapa Lolo. Meski usianya sudah lansia, Naoe masih energik dan masih bisa naik-turun tangga ke ruang kelasnya di lantai 3. Dia bahkan sosok yang lucu.

Monses pun mendesak pada teman-teman sesama mahasiswa agar menjadikan kisah Naoe sebagai inspirasi, khususnya dalam menyelesaikan kuliah dan menuntut ilmu. Unggahan Monses itu mendapatkan lebih dari 11 ribu reaksi dan 6 ribu kali di bagikan di Facebook.

Berita terkait

Perkuat Timnas Filipina, Pelatih Tom Saintfiet Mulai Cari Pemain Keturunan di Eropa

3 hari lalu

Perkuat Timnas Filipina, Pelatih Tom Saintfiet Mulai Cari Pemain Keturunan di Eropa

Pelatih Timnas Filipina, Tom Saintfiet, berburu amunisi tambahan untuk menghadapi dua laga pamungkas Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Baca Selengkapnya

Filipina Salahkan Beijing karena Memancing Ketegangan di Laut Cina Selatan

4 hari lalu

Filipina Salahkan Beijing karena Memancing Ketegangan di Laut Cina Selatan

Manila menuduh penjaga pantai Cina telah memancing naiknya ketegangan di Laut Cina Selatan setelah dua kapalnya rusak ditembak meriam air

Baca Selengkapnya

Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

5 hari lalu

Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

Asia alamai dampak krisis perubahan iklim. Beberapa negara dilanda cuaca panas ekstrem. Ada yang mencapai 48,2 derajat celcius.

Baca Selengkapnya

5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

6 hari lalu

5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

Negara-negara Asia Tenggara tengah berjuang melawan gelombang panas yang mematikan tahun ini.

Baca Selengkapnya

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

7 hari lalu

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

Sejumlah nelayan dari negara tetangga beberapa kali terlibat pencurian ikan di perairan Indonesia

Baca Selengkapnya

Filipina Pastikan Belum Ada Kata Sepakat dengan Beijing soal Laut Cina Selatan

8 hari lalu

Filipina Pastikan Belum Ada Kata Sepakat dengan Beijing soal Laut Cina Selatan

Filipina menyangkal klaim Beijing yang menyebut kedua negara telah mencapai kata sepakat terkait sengketa Laut Cina Selatan

Baca Selengkapnya

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

11 hari lalu

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.

Baca Selengkapnya

Mau Kuliah di Fakultas Hukum, Apa yang Sebaiknya Disiapkan?

11 hari lalu

Mau Kuliah di Fakultas Hukum, Apa yang Sebaiknya Disiapkan?

Berminat menjadi sarjana hukum, tentu saja harus kuliah di fakultas hukum. Berikut yang perlu disiapkan calon mahasiswa hukum.

Baca Selengkapnya

Tiga Warga Filipina Tewas Akibat Banjir di Dubai

15 hari lalu

Tiga Warga Filipina Tewas Akibat Banjir di Dubai

Banjir di Dubai menyebabkan empat orang lagi tewas, tiga di antaranya adalah warga Filipina.

Baca Selengkapnya

Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

17 hari lalu

Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

Selain CEO Apple Tim Cook, Jokowi tercatat beberapa kali pernah bertemu dengan bos-bos perusahaan dunia. Berikut daftarnya:

Baca Selengkapnya