Atasi Kemacetan, Luksemburg Mau Gratiskan Semua Transportasi Umum

Sabtu, 19 Januari 2019 06:00 WIB

Salah satu titik kemacetan di Luksemburg.[Luxembourg Times]

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Luksemburg berencana untuk menggratiskan seluruh transportasi umum untuk mengentaskan masalah kemacetan.

Luksemburg merupakan salah satu negara terkecil Eropa dengan hanya 602.000 jiwa, namun negara ini memiliki masalah kemacetan.

Namun masalah ini kemungkinan teratasi, setelah bulan lalu pemerintahnya mengumumkan seluruh transportasi publik seperti kereta, trem dan bus, akan digratiskan pada Maret 2020, menurut laporan CNN, 18 Januari 2019.

Baca: Tak Tahan Macet, Pria Ini Pilih Naik Kuda ke Kantor

Juru bicara Kementerian Transportasi dan Pekerjaan Umum Luksemburg, Dany Frank, berharap langkah ini bisa mengurahi kemacetan parah dan memberi manfaat terhadap lingkungan.

Advertising
Advertising

Dilansir The Independent, pada Desember 2018, pemerintahan koalisi baru yang kini menduduki kantor Grand Duchy menjanjikan menghapus semua tiket kereta, trem dan bus.

Lalu lintas di Luksemburg.[Sky News]

Saat ini harga tiket terendah adalah 2 euro (Rp 32 ribu) untuk dua jam perjalanan, di mana waktu dua jam cukup menjangkau seluruh perjalanan di negara kecil yang hanya seluas 2587,4 kilometer persegi. Sementara harga tiket kereta kelas pertama hanya 3 euro atau setara Rp 50 ribu dan jika ingin berpergian seharian selama satu hari ke tujuan mana saja dengan tiket kelas dua hanya dikenakan 4 euro atau Rp 64 ribu.

Baca: 10.000 Truk Terjebak Macet di Cina

Namun anak-anak muda bebas menggunakan tranportasi umum tanpa bayaran dan jika ingin berlangganan tiket tahunan untuk semua transportasi publik bisa berlangganan tiket "mPass" seharga 150 euro atau Rp 2,4 juta.

Biaya operasional yang sebelumnya berasal dari tiket akan diganti sebagian dari biaya akan ditanggung dengan menghapuskan keringanan pajak untuk penumpang.

Langkah ini akan menghemat pengumpulan dan pemrosesan tarif. Dan kemungkinan juga mendorong pergeseran dari mobil pribadi pemicu kemacetan lalu lintas, terutama di sekitar Kota Luksemburg, yang menjadi masalah utama lalu lintas negara ini.

Berita terkait

MTI Dorong Penyesuaian Tarif KRL

8 jam lalu

MTI Dorong Penyesuaian Tarif KRL

Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) mendorong adanya penyesuaian tarif KRL.

Baca Selengkapnya

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

1 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Jumlah Kendaraan Listrik Mencapai 133 Ribu

2 hari lalu

Jumlah Kendaraan Listrik Mencapai 133 Ribu

Menteri Perhubungan atau Menhub Budi Karya Sumadi mengatakan jumlah kendaraan listrik saat ini mencapai 133 ribu.

Baca Selengkapnya

Didesain sebagai Kota Cerdas, IKN Bakal Hadirkan Smart Transportation and Mobility

5 hari lalu

Didesain sebagai Kota Cerdas, IKN Bakal Hadirkan Smart Transportation and Mobility

OIKN bakal mengembangkan sistem transportasi cerdas di IKN.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

8 hari lalu

Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

Menhub Budi Karya membahas rencana pengembangan jaringan transportasi di Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara dengan Jepang.

Baca Selengkapnya

Ketua DPRD DKI Singgung Pemprov dalam Atasi Masalah Jakarta: Program Kurang Maksimal akan Saya Coret

9 hari lalu

Ketua DPRD DKI Singgung Pemprov dalam Atasi Masalah Jakarta: Program Kurang Maksimal akan Saya Coret

DPRD DKI menyinggung program Pemprov DKI untuk mengatasi banjir dan kemacetan, salah satunya sumur resapan.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran Dibayangi Masalah Kemacetan dan Infrastruktur, Dosen ITS Jelaskan Perspektif Perencana Transportasi

15 hari lalu

Mudik Lebaran Dibayangi Masalah Kemacetan dan Infrastruktur, Dosen ITS Jelaskan Perspektif Perencana Transportasi

Momentum mudik kali ini kembali diiringi oleh permasalahan yang terjadi dari tahun ke tahun.

Baca Selengkapnya

Kemacetan Mudik Juga Terjadi di Cina, Ingat Tragedi Brexit Lebaran 2016 yang Tewaskan 12 orang

17 hari lalu

Kemacetan Mudik Juga Terjadi di Cina, Ingat Tragedi Brexit Lebaran 2016 yang Tewaskan 12 orang

Kemacetan saat mudik Lebaran tahun ini tidak separah tragedi Brexit 2016 yang Menewaskan 18 Orang atau macet parah di Beijing dan Pakistan.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Arus Balik Lebaran KAI Tawarkan Promo Tarif Spesial, Cek Titik Rawan Macet dan Kecelakaan Arus Balik Lebaran

17 hari lalu

Terpopuler: Arus Balik Lebaran KAI Tawarkan Promo Tarif Spesial, Cek Titik Rawan Macet dan Kecelakaan Arus Balik Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI memberikan promo tarif spesial selama masa arus balik Lebaran.

Baca Selengkapnya

Terkini: Sri Mulyani Adakan Rapat di Tengah Konflik Iran dan Israel, Kemenhub Berangkatkan Peserta Arus Balik Gratis dengan 160 Bus

17 hari lalu

Terkini: Sri Mulyani Adakan Rapat di Tengah Konflik Iran dan Israel, Kemenhub Berangkatkan Peserta Arus Balik Gratis dengan 160 Bus

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengadakan rapat bersama Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara serta jajaran eselon I Kemenkeu.

Baca Selengkapnya