Muslim di Arab Saudi, Turki, Inggris Salat untuk Jamal Khashoggi

Jumat, 16 November 2018 20:54 WIB

Pendemo memegang poster dengan gambar wartawan Saudi, Jamal Khashoggi di luar konsulat Arab Saudi di Istanbul, Turki, 25 Oktober 2018. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Salat gaib untuk Jamal Khashoggi diadakan di Masjid Agung Mekkah dan masjid Nabi Muhammad di Medina, Arab Saudi pada hari Jumat, 16 November 2018.

Salat dihadiri Salah Khashoggi, anak laki-laki kolumnis Washington Post yang jasadnya belum ditemukan.

Salat juga digelar di masjid Fatih di Istanbul, Turki. Salat serupa juga diprkirakan akan diadakan di masjid Finsbury Park di London pada hari yang sama.

Menurut Anas Altikriti, CEO Asosiasi Muslim Inggris, ratusan Muslim diperkirakan akan mengikuti salat yang diadakan di London.

Baca: Arab Saudi Akan Hukum Mati 5 Terdakwa Pembunuh Jamal Khashoggi

"Setelah mendengar permintaan Hatice Cengiz, tunangan Khashoggi, Muslim di seluruh dunia menggadakan doa pemakaman, kami percaya hal baik dilakukan akan mendapat jawaban," kata Anas seperti dikutip dari Al Jazeera, Jumat, 16 November 2018.

Advertising
Advertising



Teman Khashoggi, Fatih Oke mengatakan dirinya dan para Muslim menggelar salat untuk menghormati jiwa Khashoggi.

"Namun kami kebutuhan kami tidak akan berakhir dengan pemakaman in absensia,. kami mencari keadilan nyata untuk jiwa Jamal, keluarganya, untuk jurnalisme, di dunia," kata Fatih Oke.

Baca: Jaksa Agung Arab Saudi Akui Jamal Khashoggi Dimutilasi

Arab Saudi telah mengumumkan akan menjatuhkan hukuman mati kepada 5 dari 11 terdakwa pembunuh Khashoggi.

Khashoggi dinyatakan hilang pada 2 Oktober 2018 setelah berkunjung ke Konsulat Jenderal Arab Saudi di Istanbul, Turki.

Dari dua rekaman audio yang diperoleh Turki diketahui Jamal Khashoggi tewas disiksa, dibunuh dengan cara dimutilasi. Diduga mayatnya tidak diketemukan karena telah disiram dengan cairan kimia.

Berita terkait

Hadapi Boikot karena Gaza, McDonald's Gagal Capai Target Laba Kuartal

5 hari lalu

Hadapi Boikot karena Gaza, McDonald's Gagal Capai Target Laba Kuartal

McDonald's Corporation gagal mencapai perkiraan laba kuartalannya untuk pertama kalinya dalam dua tahun karena boikot Gaza

Baca Selengkapnya

PM Muslim Pertama Skotlandia Memutuskan Mundur, Kenapa?

6 hari lalu

PM Muslim Pertama Skotlandia Memutuskan Mundur, Kenapa?

Baru setahun menjabat, PM Skotlandia Humza Yousaf yang merupakan pejabat muslim pertama mengundurkan diri sambil menangis.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Negara 100 Persen Muslim, Bentrok Pengunjuk Rasa di UCLA

6 hari lalu

Top 3 Dunia: Negara 100 Persen Muslim, Bentrok Pengunjuk Rasa di UCLA

Top 3 Dunia diawali dengan artikel tentang negara dengan 100 persen penduduk muslim.

Baca Selengkapnya

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

7 hari lalu

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

Inggris membangun tugu peringatan perang untuk jutaan tentara Muslim yang bertugas bersama pasukan Inggris dan Persemakmuran selama dua perang dunia

Baca Selengkapnya

Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

7 hari lalu

Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

Negara yang 100 persen penduduknya muslim ternyata bukan di Arab. Lokasinya ada sebelah selatan-barat daya India. Ini ulasannya.

Baca Selengkapnya

Jadi Tersangka Penistaan Agama, Galih Loss Minta Maaf ke Umat Muslim

9 hari lalu

Jadi Tersangka Penistaan Agama, Galih Loss Minta Maaf ke Umat Muslim

Konten kreator TikTok Galih Loss meminta maaf atas konten video tebak-tebakannya dengan seorang anak kecil yang dianggap menistakan agama.

Baca Selengkapnya

Kongres India Minta Narendra Modi Ditindak atas Komentarnya tentang Umat Islam

13 hari lalu

Kongres India Minta Narendra Modi Ditindak atas Komentarnya tentang Umat Islam

Narendra Modi menyebut umat Islam sebagai "penyusup" dalam pidato kampanyenya sehingga memicu kecaman luas dari kelompok oposisi.

Baca Selengkapnya

Pendemo Sengketa Pilres 2024 Terobos Halaman Kantor Kemenparekraf agar Bisa Salat Duhur

13 hari lalu

Pendemo Sengketa Pilres 2024 Terobos Halaman Kantor Kemenparekraf agar Bisa Salat Duhur

Terobos kantor Kemenparekraf, massa yang demo berharap bisa salat duhur.

Baca Selengkapnya

Kongres Pemuda Indonesia Laporkan Pendeta Gilbert Lumoindong ke Polda Metro Jaya atas Kasus Penistaan Agama

15 hari lalu

Kongres Pemuda Indonesia Laporkan Pendeta Gilbert Lumoindong ke Polda Metro Jaya atas Kasus Penistaan Agama

Ketua Kongres Pemuda Indonesia atau KPI Jakarta Sapto Wibowo Sutanto melaporkan pendeta Gilbert Lumoindong ke Polda Metro Jaya pada 19 April 2024.

Baca Selengkapnya

Sekjen PBB Ucapkan Selamat Idulfitri kepada Umat Muslim Dunia

25 hari lalu

Sekjen PBB Ucapkan Selamat Idulfitri kepada Umat Muslim Dunia

Sekjen PBB Antonio Guterres lewat unggahan di Instagram mengucapkan Selamat hari Raya Idulfitri kepada seluruh umat Muslim di dunia.

Baca Selengkapnya