Masyarakat Birmingham, Inggris, Mengutuk Gerakan Anti-Islam

Reporter

Tempo.co

Minggu, 25 Maret 2018 13:21 WIB

Massa pro-Islam membawa poster berisi dukungan pada warga Muslim saat massa anti-Islam menggelar aksi menolak hukum Syariah di New York, AS, 10 Juni 2017. REUTERS/Stephanie Keith

TEMPO.CO, Jakarta - Aksi turun ke jalan yang dilakukan oleh kelompok Football Lads Alliance (FLA) pada Sabtu, 24 Maret 2018, deras menuai kecaman dari masyarakat Birmingham, Inggris dan anggota parlemen setempat. Mereka kompak mengutuk aksi yang disebut menyebar kebencian dan intoleransi tersebut. Mereka pun menyerukan sebuah pesan persatuan, melawan rasisme dan anti-Islam di Birmingham.

Baca: Lebih 500 Insiden Kebencian terhadap Islam Terjadi di Spanyol

Ilustrasi demo Anti Islamophobia. AP

Sebelumnya pada Sabtu kemarin FLA melakukan aksi jalan di Birmingham untuk hal yang mereka sebut ekstrimisme Islam. Aksi yang dilakukan FLA pada pukul 12 siang, diikuti oleh ribuan penggemar sepak bola di Birmingham sekaligus untuk mengenang peristiwa pengeboman pada 1974 di kota itu, yang menewaskan 21 orang. FLA menggambarkan diri sebagai gerakan baru dengan tujuan baru untuk memerangi ekstrimisme.

Aksi turun ke jalan yang dilakukan FLA ini telah meningkatkan kekhawatiran penduduk lokal dan anti-rasisme. Mereka takut aksi jalan ini akan menjadi aksi protes terbesar di Inggris terhadap Islamphobia.

Advertising
Advertising

Aktivis anti-Islam Anne Marie Waters, ditunjuk menjadi pembicara utama dalam aksi jalan pada Sabtu, 24 maret 2018. FLA dalam beberapa bulan terakhir telah mengundang sejumlah pembicara dari kubu sayap kanan Inggris.

Baca: Pawai Anti-Islam Terbesar Digelar Serentak di Amerika Serikat

Personel kepolisian Inggris dikerahkan dan meningkatkan patroli di jantung kota Birmingham untuk mengantisipasi potensi tindak kekerasan dalam aksi anti-Islam. Danny Long, aparat kepolisian dari West Midlands seperti di kutip al-Jazeera pada Minggu, 25 Maret 2018 mengatakan pihaknya telah telah bekerja sama dengan sejumlah pengkoordinir untuk mengklarifikasi tujuan-tujuan mereka dan meminta rencana detail terkait tugas aparat kepolisian untuk memfasilitasi setiap aksi protes damai.

Berita terkait

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

14 jam lalu

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

2 hari lalu

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat melakukan kunjungan kerja di London, bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris The Rt. Hon. Greg Hands MP

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

3 hari lalu

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

Menko Airlangga menegaskan Indonesia tengah melakukan deregulasi yang menekankan mekanisme lebih mudah untuk pendaftaran produk susu dan turunannya.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

3 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

3 hari lalu

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

Lembaga antikorupsi Inggris, Serious Fraud Office (SFO), mendapat kompensasi 992 juta Euro terkait kasus suap pembelian pesawat Garuda pada 2017

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

4 hari lalu

Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto bicara perkembangan ekonomi terkini, perkembangan politik domestik dan keberlanjutan kebijakan pasca Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

5 hari lalu

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

Cradle of Filth tak hanya sebuah band metal, mereka simbol keberanian untuk mengekspresikan ketidaknyamanan, kegelapan, dan imajinasi lintas batas.

Baca Selengkapnya

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

5 hari lalu

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

Inggris membangun tugu peringatan perang untuk jutaan tentara Muslim yang bertugas bersama pasukan Inggris dan Persemakmuran selama dua perang dunia

Baca Selengkapnya

Irlandia Kewalahan Hadapi Naiknya Jumlah Imigran

6 hari lalu

Irlandia Kewalahan Hadapi Naiknya Jumlah Imigran

Dampak dari diloloskannya RUU Safety of Rwanda telah membuat Irlandia kebanjiran imigran yang ingin meminta suaka.

Baca Selengkapnya

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

7 hari lalu

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

Percepatan bantuan militer senilai US$6 miliar ke Ukraina mencerminkan kepanikan yang dirasakan oleh pemerintahan Joe Biden dan Kongres AS

Baca Selengkapnya