Bagaimana Cara Sekolah Dasar Cina Ajarkan Komunisme?

Reporter

Terjemahan

Editor

Budi Riza

Senin, 16 Oktober 2017 20:56 WIB

Ilustrasi sekolah Red Army. AFP Photo

TEMPO.CO, Jakarta - Republik Rakyat Cina saat ini sedang mempersiapkan kongres Partai Komunis Cina ke-19 yang akan dihela pada 18 Oktober 2017. Sebagai partai penguasa satu satunya PKC membuat segala peraturan yang ada di Cina dari segala aspek. Salah satunya pendidikan.

Baca: Ahli LIPI: Cina dan Rusia Harus Tekan Rezim Korea Utara

Menurut salah seorang guru di Cina, Xie Hong, PKC telah sejak lama menanamkan ideologinya dalam pendidikan anak dari jenjang sekolah dasar hingga universitas. "Kami diajarkan tentang ideologi Marx, Mao dan patriotisme serta loyalitas," kata xie Hong.

Baca: AS Ucapkan Terima Kasih Cina Dukung Sanksi PBB ke Korea Utara

Bahkan sejak bangku sekolah dasar anak-anak di Cina diajarkan menganai adat dan tradisi di Cina sebagai yang berkaitan dengan loyalitas kepada partai dan patriotisme.
Ini terlihat, misalnya, saat guru Xie Hong mengajar kelas empat yang berisi sekitar 50 orang siswa, yang semuanya memakai seragam berwarna merah.

"Kehidupan hari ini kaya, terberkahi dan bergembira," kata Xie. "Darimana asal kehidupan kita yang bahagia ini? Siapa yang memberinya?"

Advertising
Advertising

Pertanyaan ini dijawab seorang bocah lelaki berusia sembilan tahun, Li Jiacheng, dengan bersemangat. "Itu datang dari darah para martir revolusi! Dari tentara merah!"

Murid yang lain memberikan tepuk tangan riuh dan guru Xie terlihat bahagia. Di kelas Sekolah Dasar Tentara Merah untuk Pekerja dan Petani ini, begitu New York Times menulis, hanya ada satu jawaban yang benar. Dan ini menjadi tugas guru Xie untuk smengajarkannya kepada para murid sekolah.

Dibalik proses indoktrinasi itu ada protes dari para wali murid yang takut apabila anaknya akan tertinggal oleh kompetisi global mengingat terlalu banyak propaganda partai yang diajarkan di kelas.

Bahkan pada salah satu kelas di Cina diwajibkan untuk lulus dalam pelajaran pengobatan tradisional sebagai syarat kenaikan kelas. Dalam pelajaran diajarkan mengenai rasa patriotisme, keberanian hingga rasa anti-Jepang dan segala pemikiran barat.

MUHAMMAD IRFAN AL AMIN

Berita terkait

Gelombang Panas Serbu India sampai Filipina: Luasan, Penyebab, dan Durasi

8 jam lalu

Gelombang Panas Serbu India sampai Filipina: Luasan, Penyebab, dan Durasi

Daratan Asia berpeluh deras. Gelombang panas menyemai rekor suhu panas yang luas di wilayah ini, dari India sampai Filipina.

Baca Selengkapnya

Bahlil Bantah Cina Kuasai Investasi di Indonesia, Ini Faktanya

17 jam lalu

Bahlil Bantah Cina Kuasai Investasi di Indonesia, Ini Faktanya

Menteri Bahlil membantah investasi di Indonesia selama ini dikuasai oleh Cina, karena pemodal terbesar justru Singapura.

Baca Selengkapnya

Kemendikbud Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Sejumlah Daerah Terdampak Bencana

17 jam lalu

Kemendikbud Akan Bangun Sekolah Aman Bencana di Sejumlah Daerah Terdampak Bencana

Bencana alam melanda sejumlah wilayah di Tanah Air dalam sebulan terakhir.

Baca Selengkapnya

17 Sekolah Bakti BCA Berhasil Tingkatkan Mutu dan Siap Naik Kelas

19 jam lalu

17 Sekolah Bakti BCA Berhasil Tingkatkan Mutu dan Siap Naik Kelas

BCA menggelar rangkaian Appreciation Day Sekolah Bakti BCA bertema "Building Better Future: Nurturing Dreams, Growing Leaders

Baca Selengkapnya

Segera Hadir di Subang Smartpolitan, Berikut Profil BYD Perusahaan Kendaraan Listrik

20 jam lalu

Segera Hadir di Subang Smartpolitan, Berikut Profil BYD Perusahaan Kendaraan Listrik

Keputusan mendirikan pabrik kendaraan listrik di Subang Smartpolitan menunjukkan komitmen BYD dalam mendukung mobilitas berkelanjutan di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

20 jam lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Uber 2024: Tim Bulu Tangkis Putri Cina dan Jepang Bakal Duel di Semifinal

21 jam lalu

Hasil Piala Uber 2024: Tim Bulu Tangkis Putri Cina dan Jepang Bakal Duel di Semifinal

Tim bulu tangkis putri Cina dan Jepang melenggang mulus ke semifinal Uber Cup atau Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

FSGI Soroti Tingginya Kasus Kekerasan di Satuan Pendidikan dalam Hardiknas 2024

22 jam lalu

FSGI Soroti Tingginya Kasus Kekerasan di Satuan Pendidikan dalam Hardiknas 2024

FSGI prihatin karena masih tingginya kasus-kasus kekerasan di satuan pendidikan dalam perayaan hardiknas 2024

Baca Selengkapnya

TPNPB Klaim Tembak Mati Empat Anggota TNI-Polri dan Bakar Sekolah di Enarotali

1 hari lalu

TPNPB Klaim Tembak Mati Empat Anggota TNI-Polri dan Bakar Sekolah di Enarotali

TPNPB-OPM menyatakan menembak empat anggota aparat gabungan TNI-Polri. Penembakan itu terjadi pada Rabu, 1 Mei 2024. Keempat orang itu ditembak saat mereka sedang berpatroli.

Baca Selengkapnya

Filipina Salahkan Beijing karena Memancing Ketegangan di Laut Cina Selatan

1 hari lalu

Filipina Salahkan Beijing karena Memancing Ketegangan di Laut Cina Selatan

Manila menuduh penjaga pantai Cina telah memancing naiknya ketegangan di Laut Cina Selatan setelah dua kapalnya rusak ditembak meriam air

Baca Selengkapnya