Tarian Yospen Ramaikan Malam Kebudayaan Papua di Kota Salem

Reporter

Elik Susanto

Editor

Elik Susanto

Senin, 16 Oktober 2017 20:35 WIB

Tarian Yospen dibawakan mahasiswa Indonesia asal Papua di Corban University. Foto: KJRI San Francisco

TEMPO.CO, Kota Salem - Nuansa Papua seolah membakar Kota Salem, ibu kota Oregon, negara bagian Amerika Serikat, pada Jumat malam, 12 Oktober 2017. Kebudayaan Papua yang meliputi tarian Yospan, lagu daerah, dan pertunjukan drama itu dibawakan dengan meriah oleh mahasiswa Indonesia asal Papua, yang kuliah di Corban University, Salem.

Pergelaran bertajuk "Indonesia Night: A Night in Papua" ini dihadiri lebih dari 500 pengunjung. Dari rilis yang diterima Tempo dari Konsul Jenderal RI di San Francisco, Ardi Hermawan, pada Senin, 16 Oktober 2016, acara tersebut mendapat respons meriah dari masyarakat Kota Salem.

“Terima kasih masyarakat Salem yang menghadiri malam Indonesia dengan tema Papua," kata Ardi. Dalam sambutannya, Ardi mengatakan baru pertama kali menggelar pertunjukan mengenai Indonesia yang mengambil tema Papua. "Tidak menduga respons masyarakat Salem terhadap Indonesia dan kebudayaan lokal Papua sangat tinggi," ujarnya.

Mewakili Corban University, Janine Allen menyampaikan penghargaan dan terima kasih kepada pemerintah Indonesia dan Konsulat Jenderal San Francisco atas inisiatif penyelenggaraan pertunjukan budaya. Allen berharap kegiatan ini bisa berlangsung setiap tahun.

Dalam acara yang sama, berlangsung penayangan film dokumenter Uncovering Papua oleh ALENIA, diikuti diskusi antara pengunjung, Ari Sihasale, dan Nia Zulkarnaen, artis Indonesia yang aktif mendalami kebudayaan Papua. Lebih dari 50 mahasiswa Indonesia asal Papua telah menempuh studi di Corban University melalui beasiswa pemerintah Indonesia, yang disalurkan Pemerintah Provinsi Papua.

Berita terkait

Satgas Damai Cartenz Jelaskan Alasan Tuduh KKB Bunuh Warga Sipil di Intan Jaya

12 jam lalu

Satgas Damai Cartenz Jelaskan Alasan Tuduh KKB Bunuh Warga Sipil di Intan Jaya

Polisi menuding KKB atau TPNPB membunuh warga sipil bernama Boki Ugipa di Intan Jaya

Baca Selengkapnya

Satgas Damai Cartenz Tangkap Pimpinan KKB Wilayah Dokoge-Paniai Petrus Pekei

15 jam lalu

Satgas Damai Cartenz Tangkap Pimpinan KKB Wilayah Dokoge-Paniai Petrus Pekei

Pimpinan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) wilayah Dokoge-Paniai, Peni Pekei alias Petrus Pekei, ditangkap

Baca Selengkapnya

Satgas Yonif 509 Kostrad Lakukan Koteka Barbershop di Wilayah Intan Jaya Papua, Apa Tugas dan Fungsi Utama Kostrad?

1 hari lalu

Satgas Yonif 509 Kostrad Lakukan Koteka Barbershop di Wilayah Intan Jaya Papua, Apa Tugas dan Fungsi Utama Kostrad?

Calon suami Ayu Ting Ting dan Satgas Yonif 509 Kostrad melakukan program Koteka Barbershop. Apa tugas dan fungsi utama Kostrad?

Baca Selengkapnya

Calon Suami Ayu Ting Ting dan Jajaran Satgas Yonif 509 Kostrad Lakukan Kegiatan Koteka Barbershop

1 hari lalu

Calon Suami Ayu Ting Ting dan Jajaran Satgas Yonif 509 Kostrad Lakukan Kegiatan Koteka Barbershop

Calon suami Ayu Ting Ting, Muhammad Fardhana yang tergabung dalam Satgas Yonif 509 Kostrad mengadakan kegiatan Koteka Barbershop. Apakah itu?

Baca Selengkapnya

Catatan Jual-Beli Amunisi Anggota TNI-Polri dan KKB di Papua

2 hari lalu

Catatan Jual-Beli Amunisi Anggota TNI-Polri dan KKB di Papua

Kepala Operasi Damai Cartenz, Kombes Faizal Ramadhani akui ada anggota TNI-Polri jual amunisi ke KKB. Berikut beberapa kasusnya.

Baca Selengkapnya

Sidang Korupsi Gereja Kingmi Mile 32 di Kabupaten Mimika, KPK Bacakan Tuntutan 4 Terdakwa

3 hari lalu

Sidang Korupsi Gereja Kingmi Mile 32 di Kabupaten Mimika, KPK Bacakan Tuntutan 4 Terdakwa

Para tersangka korupsi Gereja Kingmi Mile 32 mengakibatkan timbulnya kerugian keuangan negara setidaknya Rp 11, 7 miliar.

Baca Selengkapnya

Freeport Indonesia, Kritik Pengamat Ekonomi UGM hingga Perpanjangan Kontrak

5 hari lalu

Freeport Indonesia, Kritik Pengamat Ekonomi UGM hingga Perpanjangan Kontrak

Pengamat Ekonomi Energi UGM Fahmy Radhi mengkritik perpanjangan izin ekspor konsentrat tembaga PT Freeport Indonesia

Baca Selengkapnya

Kepala Operasi Damai Cartenz Bantah Tutup Akses Lembaga HAM ke Papua

5 hari lalu

Kepala Operasi Damai Cartenz Bantah Tutup Akses Lembaga HAM ke Papua

Kepala Operasi Damai Cartenz membantah tudingan KKB yang menyatakan pemerintah Indonesia menutup akses lembaga HAM ke Papua.

Baca Selengkapnya

Kepala Operasi Damai Cartenz Minta KKB Buktikan Tudingan Serangan Udara hingga Bakar 3 Rumah di Pogapa

5 hari lalu

Kepala Operasi Damai Cartenz Minta KKB Buktikan Tudingan Serangan Udara hingga Bakar 3 Rumah di Pogapa

Kepala Operasi Damai Cartenz, Kombes Faizal Ramadhani, mengatakan TPNPB-OPM harus membuktikan tudingan tentang serangan udara ke Kampung Pogapa.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Melalui PMN Berhasil Terangi Lima Kampung di Keerom, Papua

5 hari lalu

Pemerintah Melalui PMN Berhasil Terangi Lima Kampung di Keerom, Papua

PT PLN (Persero) berhasil menghadirkan listrik 24 jam untuk Kampung Banda, Kampung Pund, Kampung Ampas, Distrik Waris, Kampung Skofro dan Kampung Uskuwar, di Kabupaten Keerom, Papua.

Baca Selengkapnya