Kudeta, AS Ancam Thailand Batalkan Latihan Militer  

Reporter

Jumat, 23 Mei 2014 10:44 WIB

Tentara bergerak menuju tempat berkumpulnya massa pendemo pro-pemerintah di pinggiran Bangkok, Thailand (22/5). (AP Photo/Wason Wanichakorn

TEMPO.CO, Bangkok – Situasi memanas Thailand yang berujung pada kudeta militer telah mendapat perhatian dunia. Kudeta ini memicu teguran langsung dari Menteri Luar Negeri Amerika Serikat John Kerry. Dalam sebuah pernyataan, ia menuturkan AS sangat kecewa dengan putusan tersebut.

“Tidak ada pembenaran untuk kudeta militer,” kata Kerry seperti dikutip dari New York Times, Kamis, 22 Mei 2014. Dalam pernyataan ini, Kerry juga menyerukan pembebasan pemimpin politik yang ditahan. (Baca: Militer Tahan Suthep dan 24 Politikus Thailand)

Bahkan permintaan itu disampaikan dengan sedikit mengancam. “Memang, kami menghargai persahabatan panjang dengan rakyat Thailand. Namun kudeta ini bisa memiliki implikasi negatif bagi hubungan AS-Thailand, terutama hubungan militer,” ujar Kerry. (Baca: Situasi Thailand Makin Tidak Menentu)

Juru bicara Departemen Pertahanan AS menyatakan bahwa Pentagon tengah meninjau ulang kerja sama militer, termasuk pelatihan bersama yang rencananya dimulai Senin pekan depan.

ANINGTIAS JATMIKA | NY TIMES

Terpopuler
Minta Naik Gaji, 100 Karyawan McDonald's Ditangkap
Indonesia Serukan Pemulihan Situasi Thailand
Warga Indonesia-Georgia Punya Banyak Kesamaan









Berita terkait

Lupakan Kekalahan dari Thailand, Timnas Indonesia Bidik Filipina

18 November 2018

Lupakan Kekalahan dari Thailand, Timnas Indonesia Bidik Filipina

Timnas Indonesia sekarang fokus pada pertandingan terakhir Piala AFF 2018 melawan Filipina di Jakarta pada 25 November mendatang.

Baca Selengkapnya

110 Ribu Orang Hadiri Kremasi Raja Thailand, Bhumibol Hari Ini

26 Oktober 2017

110 Ribu Orang Hadiri Kremasi Raja Thailand, Bhumibol Hari Ini

Sekitar 110 ribu orang diizinkan memasuki area dekat jenazah Raja Thailand, Bhumibol Adulyadej yang akan dikremasi hari ini.

Baca Selengkapnya

Thaksin Tweet 'Tirani' Montesquieu Kritik Junta Militer Thailand  

30 Agustus 2017

Thaksin Tweet 'Tirani' Montesquieu Kritik Junta Militer Thailand  

Thaksin Shinawatra, eks Perdana Menteri Thailand meng-tweet ucapan Montesquieu tentang tirani untuk mengkritik junta militer.

Baca Selengkapnya

Yingluck Lari ke Dubai Bergabung dengan Thaksin, Abangnya  

27 Agustus 2017

Yingluck Lari ke Dubai Bergabung dengan Thaksin, Abangnya  

Yingluck Shinawatra, eks Perdana Menteri Thailand, terbang ke Singapura lalu ke Dubai, negara tempat Thaksin, abangnya tinggal sebagai eksil.

Baca Selengkapnya

Hebat, Nenek 91 Tahun Raih Gelar Sarjana di Thailand

11 Agustus 2017

Hebat, Nenek 91 Tahun Raih Gelar Sarjana di Thailand

Kimlan Jinakul, nenek asal Thailand meraih gelar sarjana ekologi dari Universitas Terbuka Sukhothai Thammathirat

Baca Selengkapnya

UU Baru Disahkan, Raja Thailand Kuasai Warisan Rp 399,2 Triliun

20 Juli 2017

UU Baru Disahkan, Raja Thailand Kuasai Warisan Rp 399,2 Triliun

Raja Thailand kini menguasai penuh warisan kerajaan itu, menyusul pemerintah mengesahkan sebuah undang-undang baru.

Baca Selengkapnya

Hina Kerajaan Thailand di Facebook, Pria Ini Dipenjara 35 Tahun

11 Juni 2017

Hina Kerajaan Thailand di Facebook, Pria Ini Dipenjara 35 Tahun

Wichai, 34 tahun, asal Thailand, harus menjalani hukuman 35 tahun karena unggahannya di Facebook dianggap menghina keluarga Kerajaan Thailand.

Baca Selengkapnya

Karena Video Tato Vajilalongkorn, Thailand Ancam Adili Facebook

16 Mei 2017

Karena Video Tato Vajilalongkorn, Thailand Ancam Adili Facebook

Pemerintah Kerajaan Thailand mengancam akan mengadili Facebook jika tidak menghapus video yang menampilkan tubuh bertato Raja Maha Vajiralongkorn

Baca Selengkapnya

FB Blokir Video Raja Thailand, Vajiralongkorn Seliweran, Bertato  

11 Mei 2017

FB Blokir Video Raja Thailand, Vajiralongkorn Seliweran, Bertato  

FB memblokir video yang menunjukkan Raja Thailand, Vajiralongkorn, berseliweran di pusat belanjadengan mengenakan kaus dan tubuh bertato.

Baca Selengkapnya

Anggap Dirinya Kebal, Dukun Ini Tewas Saat Atraksi

28 April 2017

Anggap Dirinya Kebal, Dukun Ini Tewas Saat Atraksi

Seorang dukun di wilayah Chieng Mai, Thailand, tewas setelah ia sengaja menikam jantungnya sendiri karena menganggap dirinya kebal.

Baca Selengkapnya