Rekor Terbaru Permainan Efek Domino  

Reporter

Kamis, 18 Juli 2013 14:53 WIB

Susunan berbentuk spiral ini adalah bagian dari 277.275 blok domino yang disusun untuk memecahkan rekor dunia menjatuhkan domino terbanyak di Jerman. Dailymail.co.uk

TEMPO.CO, Berlin - Kartu domino tidak hanya digunakan sebagai permainan kartu biasa. Saat kartu-kartu ini disusun secara harmonis, kartu tersebut dapat membuat gambar yang indah sesuai keinginan pemiliknya. Permainan ini dinamakan efek domino. Salah satunya seperti susunan kartu domino berbentuk spiral yang dikembangkan seniman di Jerman.

Seperti yang dilansir Dailymail, dibutuhkan 12 orang untuk membangun efek ini. Tak hanya spiral, terdapat juga set gambar lainnya, seperti pemandangan alam, kegiatan olahraga, musik dan lainnya. "Ini bukanlah permainan domino biasa. Ini merupakan permainan kartu yang benar-benar menguji kreativitas," ujar salah seorang pembuatnya.


Dengan mengusung tagline Enjoy Your Life, para pembuat efek domino ini menggunakan 277.275 blok domino dalam pembuatan karyanya. Pembuatan efek ini memakan waktu delapan hari dan hanya butuh sepuluh menit untuk menggulingkannya. Efek domino ini memecahkan rekor baru sebagai pembuat efek domino dengan menggunakan blok domino terbanyak dunia.

Untuk membuat karya seperti ini, sangat dibutuhkan ketrampilan, perhatian, serta kesabaran yang tinggi. Dibutuhkan waktu yang lama untuk memastikan kartu-kartu ini akan jatuh dengan sempurna ke kartu yang lainnya. Hal ini bertujuan agar gambar yang diharapkan tercipta dari efek domino dapat terbentuk dengan sempurna.

DAILYMAIL.CO.UK | ANINDYA LEGIA PUTRI


Terhangat:
Hambalang | Bursa Capres 2014 | Liverpool di GBK

Baca juga:

Menteri Djoko: Jalur Pantura Kelebihan Beban
Ini Musabab Rusaknya Jalan Pantura
Jalur Cileunyi-Cirebon Rusak dan Rawan Kecelakaan

Anomali Cuaca Menghambat Perbaikan Jalur Pantura

Berita terkait

Jerman Akhirnya Jual 3 Kapal Selam ke Israel Meski Ada Bau Suap

24 Oktober 2017

Jerman Akhirnya Jual 3 Kapal Selam ke Israel Meski Ada Bau Suap

Jerman sempat membekukan negosiasi rencana penjualan 3 kapal selam ke Israel pada Juli lalu gara-gara isu suap dan pencucian uang .

Baca Selengkapnya

Cetak Sejarah Parlemen, Ini Pengaruh Partai Neo-Nazi di Jerman

26 September 2017

Cetak Sejarah Parlemen, Ini Pengaruh Partai Neo-Nazi di Jerman

Partai yang dituding Neo-Nazi, AfD, mencetak sejarah dengan masuk parlemen atau Bundestag setelah meraih 13,5 persen suara dalam pemilu Jerman.

Baca Selengkapnya

Menang Pemilu, Angela Merkel Jadi Kanselir Jerman Terlama

25 September 2017

Menang Pemilu, Angela Merkel Jadi Kanselir Jerman Terlama

Angela Merkel menjadi kanselir terlama di sepanjang sejarah Jerman modern setelah partainya, CDU memenangkan pemilu kemarin.

Baca Selengkapnya

AfP, Partai Neo-Nazi Akhirnya Masuk Parlemen Jerman

25 September 2017

AfP, Partai Neo-Nazi Akhirnya Masuk Parlemen Jerman

Partai?yang dituding neo-Nazi,?AfD,?mencetak sejarah dengan masuk Parlemen untuk pertama kali setelah mendapat 87 kursi dalam pemilu Jerman kemarin.

Baca Selengkapnya

AfP, Partai Neo-Nazi Akhirnya Masuk Parlemen Jerman

25 September 2017

AfP, Partai Neo-Nazi Akhirnya Masuk Parlemen Jerman

Partai?yang dituding neo-Nazi,?AfD,?mencetak sejarah dengan masuk Parlemen untuk pertama kali setelah mendapat 87 kursi dalam pemilu Jerman kemarin.

Baca Selengkapnya

Jerman Gelar Pemilu Hari Ini, Merkel Diperkirakan Lanjut Kanselir

24 September 2017

Jerman Gelar Pemilu Hari Ini, Merkel Diperkirakan Lanjut Kanselir

Merkel mendapat pesaing Schulz pada pemilu Jerman tahun ini.

Baca Selengkapnya

Ditemukan Bom 1.400 Ton, 70 Ribu Warga Jerman Diungsikan

31 Agustus 2017

Ditemukan Bom 1.400 Ton, 70 Ribu Warga Jerman Diungsikan

Hampir 70.000 penduduk di Frankfurt, Jerman diungsikan dari rumah mereka menyusul penemuan bom era Perang Dunia II seberat 1.400 ton.

Baca Selengkapnya

Hormat ala Nazi, Turis Amerika Dipukul di Jerman  

15 Agustus 2017

Hormat ala Nazi, Turis Amerika Dipukul di Jerman  

Turis asal Amerika Serikat yang sedang mabuk itu dipukuli orang karena memberi hormat ala Nazi di Jerman.

Baca Selengkapnya

Polisi Jerman Tahan Pencari Suaka Penusuk Warga di Hamburg  

29 Juli 2017

Polisi Jerman Tahan Pencari Suaka Penusuk Warga di Hamburg  

Ahmad A., pencari suaka asal Uni Emirat Arab, diduga melakukan serangan karena hendak dideportasi dari Jerman.

Baca Selengkapnya

Perkenalkan, Masjid untuk Semua Muslim Berdiri di Jerman  

17 Juni 2017

Perkenalkan, Masjid untuk Semua Muslim Berdiri di Jerman  

Masjid untuk semua muslim tanpa peduli Sunni, Syiah, transgender, maupun muslim tanpa penutup kepala dan wajah, didirikan di Berlin, Jerman.

Baca Selengkapnya