Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Profil Ratu Letizia, dari Jurnalis Jadi Permaisuri Raja Spanyol

Reporter

image-gnews
Ratu Letizia. Instagram.com/@soy_letizia
Ratu Letizia. Instagram.com/@soy_letizia
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ratu Letizia dan Raja Spanyol Felipe VI mendapat perlakuan tak mengenakan saat mengunjungi korban banjir di wilayah Valencia. Banjir Spanyol menyebabkan 200 orang tewas. 

Penduduk yang marah mencemooh dan melemparkan telur ke arah Raja Spanyol Felipe dan Ratu Letizia. Raja Felipe VI bahkan diteriaki pembunuh saat mengunjungi Paiporta yang terkena dampak parah, tepat di luar kota Valencia. Raja Spanyol didampingi Perdana Menteri Pedro Sanchez dan gubernur daerah Carlos Mazon.

Setelah mereka berpose untuk foto, kerumunan mulai melontarkan hinaan kepada Raja Spanyol, Mazon, dan Sanchez. Kerumunan itu menyerbu ke depan saat petugas keamanan membuka payung untuk mencoba melindungi mereka dari proyektil.

Saat dikonfrontasi oleh seorang warga, Raja Felipe VI dan Ratu Letizia tetap tenang. Mereka menurunkan payungnya untuk mendengarkan warga yang marah sementara polisi berjuang mengendalikan orang-orang yang berkumpul. Ratu Letizia juga berbicara dengan warga yang marah dan tampak sangat terguncang. Ia memegang kepalanya dengan tangannya.

Saluran media sosial Keluarga Kerajaan merilis video setelah protes tersebut, yang memperlihatkan raja dan ratu berpelukan dengan warga yang putus asa. Seorang pria menangis tersedu-sedu di pelukan raja dan dalam rekaman lain, Raja Felipe VI terlihat memeluk dua wanita yang menangis.

Tidak biasa bagi seorang Raja Spanyol untuk menghadapi kemarahan yang begitu dahsyat dari dekat. Raja Felipe VI adalah tokoh yang relatif populer, yang naik takhta setelah ayahnya turun takhta. Ia menikah dengan Ratu Letizia yang berasal dari keluarga kelas menengah di Otezia, Spanyol utara.

Siapa Ratu Letizia?

Lahir pada tanggal 15 September 1972 sebagai Letizia Ortiz Rocasolano, orang tuanya adalah jurnalis Jesús José Ortiz Álvarez dan perawat María de la Paloma Rocasolano Rodríguez. Seperti ayahnya, Letizia berambisi menjadi jurnalis. Ia akhirnya meraih gelar sarjana di bidang tersebut di Universitas Complutense Madrid. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Raja Spanyol Dipermalukan, Dilempari Lumpur Saat Kunjungi Korban Banjir

1 hari lalu

Raja Felipe VI dan Ratu Letizia dari Spanyol tiba di resepsi Raja Charles Inggris di Istana Buckingham di London, Inggris 5 Mei 2023 REUTERS/Henry Nicholls
Raja Spanyol Dipermalukan, Dilempari Lumpur Saat Kunjungi Korban Banjir

Korban banjir di Spanyol marah kepada Raja Spanyol Felipe VI dan melemparinya dengan lumpur.


Pedro Sanchez Umumkan 214 Orang Tewas dalam Banjir Bandang di Valencia Spanyol

2 hari lalu

Menurut badan cuaca Spanyol, Valencia memecahkan rekor curah hujan tertinggi. Yakni, 491 milimeter dalam waktu delapan jam pada Selasa, 29 Oktober 2024. Padahal, curah hujan sebanyak itu biasanya terkumpul dari hujan selama setahun. REUTERS/Susana Vera
Pedro Sanchez Umumkan 214 Orang Tewas dalam Banjir Bandang di Valencia Spanyol

Selama empat hari banjir bandang telah menewaskan setidaknya 214 orang dan puluhan orang masih berada dalam daftar hilang


WNI Selamat dari Banjir di Valencia Spanyol

2 hari lalu

Mobil-mobil yang rusak terlihat di sepanjang jalan setelah hujan lebat yang menyebabkan banjir, di pinggiran Valencia, Spanyol, 31 Oktober 2024. Banjir bandang menyapu ratusan mobil hingga terguling, saling bertumpuk, dan berserakan di jalanan. REUTERS/Eva Manez
WNI Selamat dari Banjir di Valencia Spanyol

KBRI Madrid telah berkoordinasi dengan otoritas setempat dan komunitas WNI di Valencia. Tak ada WNI yang meninggal dalam musibah banjir tersebut


Banjir di Spanyol, Gedung Pengadilan Diubah Jadi Kamar Mayat

2 hari lalu

Warga berjalan berjalan melewati gerbong-gerbong dan mobilyang terdampar akibat banjir di sepanjang rel kereta api, di Alfafar, Spanyol, 31 Oktober 2024. REUTERS/Susana Vera
Banjir di Spanyol, Gedung Pengadilan Diubah Jadi Kamar Mayat

Banjir yang terjadi di Spanyol menyebabkan sekitar 205 orang meninggal dan puluhan lainnya hilang.


Raih Ballon d'Or 2024, Ini Catatan Penampilan Rodri Sepanjang Musim 2023/2024 di Klub dan Timnas

5 hari lalu

Raih Ballon d'Or 2024, Ini Catatan Penampilan Rodri Sepanjang Musim 2023/2024 di Klub dan Timnas

Selain performanya bersama klub, Rodri juga memberikan kontribusi besar bagi tim nasional Spanyol.


Wilayah Valencia di Spanyol Disapu Banjir Bandang, 51 Orang Tewas

5 hari lalu

Pejalan kaki melewati puing-puing dan mobil yang tersapu banjir besar di kawasan Sant Llorenc de Cardassar, Pulau Mallorca, Spanyol, Rabu, 10 Oktober 2018. REUTERS/Enrique Calvo
Wilayah Valencia di Spanyol Disapu Banjir Bandang, 51 Orang Tewas

Hujan lebat yang tiada henti hingga menyebabkan banjir bandang telah menewaskan 51 orang.


Spanyol Batalkan Kontrak Perdagangan Senjata dengan Israel

5 hari lalu

Frigate Spanyol Alvaro de Bazan menggunakan radar 4 sisi SPY-1D PESA dengan sistem tempur AEGIS, dua radar Raytheon SPG-62 untuk kontrol penembakan rudal, radar pencari SPS-67, dan sonar aktif dan pasif bow-mounted Raytheon DE1160 LF untuk mendeteksi kapal selam. Alvaro de Bazan dipersenjatai dengan satu meriam utama Mk45 127 mm, VLS 48 sel Mk 41 untuk 32 rudal SM-2MR Block IIIA (jangkauan 100 km) dan 64 rudal permukaan ke udara Evolved Sea Sparrow Missiles/ESSM (jangkauan 50 km, 4 rudal per sel), 2 X 4 tabung peluncur rudal anti kapal RGM-84 Harpoon, empat tabung peluncur untuk menembakkan torpedo Mk46. wikimedia.org
Spanyol Batalkan Kontrak Perdagangan Senjata dengan Israel

Kementerian Dalam Negeri Spanyol mengumumkan penarikan diri dari kontrak dengan perusahaan Israel tentang pembelian senjata


Spanyol Batalkan Pembelian Amunisi untuk Polisi dari Perusahaan Israel

6 hari lalu

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez dan Taoiseach (Perdana Menteri) Irlandia Simon Harris menghadiri konferensi pers pada hari pertemuan mereka untuk membahas pengakuan negara Palestina, di Dublin, Irlandia, 12 April 2024. REUTERS/Clodagh Kilcoyne
Spanyol Batalkan Pembelian Amunisi untuk Polisi dari Perusahaan Israel

Spanyol meneguhkan komitmennya untuk mendukung perjuangan rakyat Palestina dengan membatalkan pembelian amunisi dari Israel.


Afrika Selatan akan Ajukan Bukti Forensik ke ICJ, Buktikan Genosida Israel di Gaza

8 hari lalu

Para delegasi menghadiri keputusan mengenai permintaan Afrika Selatan untuk memerintahkan penghentian serangan Israel di Rafah di Gaza sebagai bagian dari kasus yang lebih besar yang diajukan ke pengadilan yang bermarkas di Den Haag oleh Afrika Selatan yang menuduh Israel melakukan genosida, di Mahkamah Internasional (ICJ), di Den Haag, Belanda 24 Mei 2024. REUTERS/Johanna Geron
Afrika Selatan akan Ajukan Bukti Forensik ke ICJ, Buktikan Genosida Israel di Gaza

Afrika Selatan akan menyerahkan peringatan terhadap Israel ke ICJ pada Senin, sumber diplomatik mengatakan kepada Anadolu


6 Destinasi Unik di Eropa Ini Bebas Keramaian Wisatawan

11 hari lalu

Cuenca, Spanyol. Unsplash.com/Gabriel Martin
6 Destinasi Unik di Eropa Ini Bebas Keramaian Wisatawan

Bagi yang pertama kali ke Eropa dan ingin mendapatkan pengalaman terbaik di sana, ada beberapa destinasi tersembunyi yang menarik untuk dijelajahi