Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Buku Harian Dokter yang Jadi Korban Perkosaan di India Ditemukan

Reporter

image-gnews
Para dokter menyalakan lilin untuk memberi penghormatan kepada seorang korban pemerkosaan dan pembunuhan, yang merupakan seorang dokter magang di sebuah rumah sakit di Kolkata, di Ahmedabad, India, 17 Agustus 2024. (REUTERS/Amit Dave)
Para dokter menyalakan lilin untuk memberi penghormatan kepada seorang korban pemerkosaan dan pembunuhan, yang merupakan seorang dokter magang di sebuah rumah sakit di Kolkata, di Ahmedabad, India, 17 Agustus 2024. (REUTERS/Amit Dave)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kasus perkosaan dan pembunuhan pada seorang dokter perempuan, 31 tahun, di Rumah Sakit RG Kar, Kalkota masih menjadi buah bibir masyarakat India. Sejumlah sumber mengungkap berdasarkan buku harian yang ditemukan, dokter dengan inisial MD punya mimpi-mimpi besar, diantaranya memenangkan medali dan penghargaan lainnya bidang kedokteran. Dia bahkan sudah menyusun daftar rumah sakit-rumah sakit yang dia ingin bekerja. 

Buku harian dokter MD ditemukan didekat jenazahnya dalam kondisi beberapa halamannya terkoyak. Biro Investigasi Pusat saat ini menangani kasus ini dan menyimpan buku diary korban. Buku harian itu sedang dikonfimasi pada ahli tulisan tangan untuk mengkonfirmasi bahwa dokter MD yang menulis buku diary tersebut. 

Orang tua korban mengkonfirmasi anaknya punya kebiasaan menulis diary dan menyimpannya. Buku harian itu ditemukan dekat jasadnya pada 9 Agustus 2024 dalam sebuah ruang seminar, di mana dia diperkosa dan dibunuh. Selain mimpi-mimpinya, buku harian itu menuliskan pula apa yang dia suka dan tidak suka, serta rasa cintanya pada kedua orang tuanya.    

“Almarhum ingin menjadi seorang dokter besar. Dia ingin memenangkan sebuah medali dan mendapatkan penghargaan dibidang kedokteran. Dia juga ingin melanjutkan sekolah,” kata seorang sumber.    

Dokter MD menulis daftar rumah sakit sebagai tempatnya suatu hari nanti bisa bekerja di sana. Ada pula daftar harapannya untuk membahagiakan kedua orang tuanya. 

Orang tua korban menceritakan dokter MD pernah mengeluhkan kondisi kerjanya yang penuh tekanan dan sekolahnnya. Dia pernya mengutarakan keraguannya apakah diperbolehkan mengeluhkan kondisi kerja di rumah sakit kedokteran tempatnya sekolah, yang sekarang berada dalam pengawasan kepolisian negara bagian. Mantan Dekan fakultas kedokteran tempat dokter MD berkuliah, saat ini sedang dimintai keterangan dan saat berita ini diturunkan adalah hari kelima dekan tersebut mendatangi badan kriminal kepolisian Kalkota.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kasus perkosaan pada dokter MD dan parahnya luka-luka yang dialami korban telah memicu kemarahan dari rekan-rekan sejawat dokter MD. Mahkamah Agung India telah menyorongkan sebuah protokol nasional bagi keamanan para dokter dan meminta aksi mogok kerja dokter diakhiri. Sedangkan serikat dokter di India bersikukuh akan melanjutkan aksi mogok kerja hingga segala tuntutan mereka dipenuhi. 

Sumber: NDTV.com

Pilihan editor: PM India Narendra Modi Memulai Lawatan Bersejarah ke Polandia dan Ukraina

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bandara Ini Siapkan Anjing Terapi Buat Pelancong yang Takut Naik Pesawat

6 jam lalu

Bandara Internasional Chhatrapati Shivaji Maharaj (CSMIA) Mumbai, India, menyiapkan anjing untuk menenangkan penumpang yang takut terbang, akhir Oktober 2024 (Instagram/csmia_official)
Bandara Ini Siapkan Anjing Terapi Buat Pelancong yang Takut Naik Pesawat

Anjing-anjing ini diharap bisa membantu meredakan kecemasan sekaligus memberikan rasa nyaman bagi para pelancong selama di bandara.


Sebabkan Polusi, India Larang Kembang Api dan Petasan di Perayaan Diwali

23 jam lalu

Perayaan Diwai di Pakistan. Tahun ini, Diwali dirayakan pada 31 Oktober 2024. Di India, Nepal, dan beberapa negara lainnya, festival ini menyatukan komunitas Hindu, Jain, dan Sikh dalam semangat kegembiraan, kemenangan kebaikan atas kejahatan, serta harapan untuk masa depan yang lebih cerah. REUTERS/Akhtar Soomro
Sebabkan Polusi, India Larang Kembang Api dan Petasan di Perayaan Diwali

Walaupun ada pelarangan, petasan dan kembang api tetap digunakan warga India untuk merayakan Diwali


Mengintip Perayaan Diwali yang Penuh Cahaya di Pasar Baru

1 hari lalu

Perayaan Diwali di Gurdwara Sikh Temple pada Sabtu, 1 November 2024
Mengintip Perayaan Diwali yang Penuh Cahaya di Pasar Baru

Pasar sejak berabad-abad dikenal sebagai tempat berkumpulnya komunitas India, terdapat beberapa kuil Hindu dan Sikh yang merayakan Diwali.


6 Daya Tarik Mengunjungi Desa Perbukitan di India saat Musim Dingin

1 hari lalu

Key Gompa (Key Monastery), Key, Himachal Pradesh, India. Unsplash.com/Naman Sood
6 Daya Tarik Mengunjungi Desa Perbukitan di India saat Musim Dingin

Station Hill bisa menjadi pilihan destinasi selain mengunjungi destinasi populer di India.


5 Kampus Negeri yang Buka Pendaftaran Jurusan Kedokteran Jalur Ketua OSIS

1 hari lalu

Kampus Institut Pertanian Bogor (IPB).
5 Kampus Negeri yang Buka Pendaftaran Jurusan Kedokteran Jalur Ketua OSIS

Beberapa PTN di Indonesia membuka jalur seleksi khusus ketua OSIS, termasuk untuk prodi S1 kedokteran. Kampus mana saja?


Ada Perayaan Bandi Chhor Divas di Ciputat dan Little India Pasar Baru, Mirip dengan Diwali

2 hari lalu

Kuil Emas, tempat ibadah umat Sikh di India (Canva)
Ada Perayaan Bandi Chhor Divas di Ciputat dan Little India Pasar Baru, Mirip dengan Diwali

Bandi Chhor Divas dirayakan umat Sikh di Indonesia pada 1 November 2024, beberapa kuil akan dipenuhi penuh cahaya lilin yang mirip dengan Diwali.


5 Aktivitas yang Wajib Dilakukan di Varanasi

2 hari lalu

Manikarnika ghat, Maheshpur, Varanasi, India. Unsplash.com/Martijn Vonk
5 Aktivitas yang Wajib Dilakukan di Varanasi

Dikenal sebagai ibu kota budaya India, Varanasi terus menarik banyak wisatawan lokal dan mancanegara


Inspirasi Liburan ke Varanasi dari Gerard Butler hingga Brad Pitt

3 hari lalu

perahu membawa membawa turis melintasi Sungai Gangga di kota Varanasi, India, Senin (17/3). TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Inspirasi Liburan ke Varanasi dari Gerard Butler hingga Brad Pitt

Banyak masyarakat dari berbagai lapisan di seluruh dunia mengungjungi Varanasi termasuk selebriti Hollywood


Mengenal Diwali, Festival Cahaya yang Dirayakan Umat Hindu di India

3 hari lalu

Festival Diwali di Varanasi, Uttar Pradesh. Unsplash.com/Tanusree Mitra
Mengenal Diwali, Festival Cahaya yang Dirayakan Umat Hindu di India

Di India, Nepal, dan beberapa negara lainnya, Diwali menyatukan komunitas Hindu, Jain, dan Sikh dalam semangat kegembiraan dan kemenangan.


MER-C Berangkatkan Tim Medis ke-6 untuk Bantu Rakyat Palestina di Gaza

4 hari lalu

Presidium Lembaga Medis dan Kemanusiaan (MER-C) Faried Thalib dan Sarbini Abdul Murad saat konferensi pers di kantor MER-C Indonesia, Jakarta Pusat pada Selasa, 19 Maret 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
MER-C Berangkatkan Tim Medis ke-6 untuk Bantu Rakyat Palestina di Gaza

MER-C kembali memberangkatkan Tim Medis Darurat (EMT) ke-6 secara bertahap untuk bertugas membantu rakyat Palestina di Jalur Gaza.