Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Di Perbatasan Lebanon, Tentara Israel dan Pejuang Hizbullah Menguji Kesabaran

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
Asap terlihat saat sebuah pesawat tanpa awak (UAV) dicegat setelah diluncurkan dari Lebanon, di tengah permusuhan lintas batas antara Hizbullah dan pasukan Israel, di Kibbutz Eilon di Israel utara, 23 Juli 2024. REUTERS/Shir Torem/File Photo
Asap terlihat saat sebuah pesawat tanpa awak (UAV) dicegat setelah diluncurkan dari Lebanon, di tengah permusuhan lintas batas antara Hizbullah dan pasukan Israel, di Kibbutz Eilon di Israel utara, 23 Juli 2024. REUTERS/Shir Torem/File Photo
Iklan

Perang Mengajar Kesabaran

Berdiri di kibbutz tempat tinggalnya di Eilon, di mana hanya sekitar 150 petani dan penjaga keamanan yang tersisa dari populasi normal 1.100 orang, Letnan Kolonel Dotan mengatakan bahwa kedua belah pihak telah menguji satu sama lain selama berbulan-bulan, dalam pertempuran taktis yang terus berkembang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Perang ini mengajarkan kami kesabaran," kata Dotan. "Di Timur Tengah, Anda membutuhkan kesabaran."

Dia mengatakan bahwa pasukan Israel telah melihat peningkatan penggunaan pesawat tak berawak Iran, dari jenis yang sering terlihat di Ukraina, serta rudal anti-tank Kornet buatan Rusia yang semakin banyak menargetkan rumah-rumah ketika pasukan tank Israel mengadaptasi taktik mereka sendiri sebagai tanggapan.

"Hizbullah adalah organisasi yang cepat belajar dan mereka memahami bahwa UAV (kendaraan udara tak berawak) adalah hal besar berikutnya sehingga mereka pergi dan membeli dan dilatih dalam UAV," katanya.

Israel telah merespons dengan mengadaptasi sistem pertahanan udara Iron Dome dan memfokuskan operasinya sendiri untuk melemahkan struktur organisasi Hizbullah dengan menyerang para komandan yang berpengalaman, seperti Ali Jaafar Maatuk, seorang komandan lapangan di unit pasukan elit Radwan yang terbunuh minggu lalu.

"Jadi itulah titik lemah lain yang kami temukan. Kami menargetkan mereka dan kami mencarinya setiap hari," katanya.

Meski begitu, setelah berbulan-bulan berlalu, penantian itu tidak mudah bagi pasukan Israel yang dibesarkan dalam doktrin manuver dan operasi ofensif yang cepat.

"Ketika berada dalam posisi bertahan, Anda tidak bisa mengalahkan musuh. Kami memahami hal itu, kami tidak memiliki ekspektasi," ujarnya, "Jadi kami harus menunggu. Ini adalah sebuah permainan yang membutuhkan kesabaran."

REUTERS

Pilihan Editor: Fakta-fakta tentang Aksi Saling Serang Israel-Houthi di Tengah Perang Gaza

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lebanon akan Ajukan Pengaduan ke PBB atas Penculikan Warga oleh Israel

1 jam lalu

Duta Besar Aljazair untuk PBB Sofiane Mimouni berbicara sebelum pemungutan suara mengenai resolusi Dewan Keamanan PBB yang menuntut gencatan senjata kemanusiaan segera di Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di markas besar PBB di New York, AS, 20 Februari 2024. REUTERS/Mike Segar
Lebanon akan Ajukan Pengaduan ke PBB atas Penculikan Warga oleh Israel

Israel mengklaim warga Lebanon yang diculik adalah komandan senior Hizbullah


UNIFIL Bantah Terlibat dalam Penculikan Kapten Laut Lebanon

1 jam lalu

Kendaraan pasukan penjaga perdamaian PBB (UNIFIL) melaju di Marjayoun, dekat perbatasan dengan Israel, di tengah permusuhan yang sedang berlangsung antara Hizbullah dan pasukan Israel, Lebanon selatan 29 Oktober 2024. REUTERS/Karamallah Daher
UNIFIL Bantah Terlibat dalam Penculikan Kapten Laut Lebanon

UNIFIL membantah keterlibatan dalam penculikan seorang pria yang merupakan kapten laut Lebanon dalam operasi yang dilakukan Israel


Tentara Israel Menahan Pejabat Senior Hizbullah

3 jam lalu

Bangunan yang rusak akibat serangan Israel di pinggiran selatan Beirut, di tengah permusuhan antara Hizbullah dan pasukan Israel, Lebanon, 27 Oktober 2024. REUTERS/Mohammed Yassin
Tentara Israel Menahan Pejabat Senior Hizbullah

Sumber di militer Israel membenarkan seorang pejabat senior di Hizbullah, sudah ditahan di teritorial Israel.


11 Warga Israel Luka-luka Akibat Serangan Hizbullah

7 jam lalu

Asap mengepul di atas kota pelabuhan Tyre yang terdaftar di UNESCO setelah serangan Israel menyusul perintah evakuasi militer Israel, di tengah permusuhan antara Hizbullah dan pasukan Israel, Lebanon selatan 28 Oktober 2024. REUTERS/Stringer
11 Warga Israel Luka-luka Akibat Serangan Hizbullah

Layanan gawat darurat Israel melaporkan 11 orang luka-luka di wilayah Israel tengah pada Sabtu, 2 November 2024, akibat roket Hizbullah


Israel DIserang Proyektil dari Lebanon, 19 Orang Terluka

1 hari lalu

Senjata dan amunisi yang diyakini milik Hizbullah di dalam terowongan bawah tanah yang ditemukan Israel di Lebanon Selatan, 14 Oktober 2024. Israel Defense Forces/Handout via REUTERS
Israel DIserang Proyektil dari Lebanon, 19 Orang Terluka

Sebanyak 19 warga Israel terluka karena proyektil dari Lebanon. Sirine meraung-raung.


Kabinet Israel Setujui Anggaran Negara 2025, Biaya Perang Dinaikkan

1 hari lalu

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengadakan rapat kabinet mingguan dalam foto file ini, di Tel Aviv, Israel, 7 Januari 2024. REUTERS/Ronen Zvulun/Pool/File Photo
Kabinet Israel Setujui Anggaran Negara 2025, Biaya Perang Dinaikkan

Perang Israel di Gaza dan Lebanon telah menghabiskan miliaran dolar untuk belanja pertahanan.


Kota Kuno Baalbek di Lebanon, Mengapa Israel Menargetkannya?

1 hari lalu

Suasana reruntuhan Romawi di Baalbek, Lebanon, 5 Januari 2024. REUTERS/Mohamed Azakir
Kota Kuno Baalbek di Lebanon, Mengapa Israel Menargetkannya?

Baalbek adalah kota kuno di Lebanon yang diyakini menyimpan saksi sejarah sejak 8.000 tahun yang lalu kini menjadi sasaran serangan Israel.


Laporan Lengkap Pertempuran di Lebanon Selatan versi Hizbullah sejak Agresi Darat Israel

2 hari lalu

Sistem antirudal Iron Dome milik Israel beroperasi untuk mencegat roket yang diluncurkan dari Lebanon menuju Israel, di tengah permusuhan lintas batas antara Hizbullah dan Israel, di Tel Aviv, Israel, 22 Oktober 2024. REUTERS/Violeta Santos Moura
Laporan Lengkap Pertempuran di Lebanon Selatan versi Hizbullah sejak Agresi Darat Israel

Hizbullah telah merilis jumlah korban terbaru dari pihak pasukan pendudukan Israel di Lebanon selatan.


Empat Warga Thailand Tewas akibat Serangan Roket di Perbatasan Israel-Lebanon

2 hari lalu

Tim penyelamat memeriksa di lokasi yang hancur akibat serangan Israel di Sohmor, di Lembah Bekaa, Lebanon, 30 Oktober 2024. Setidaknya 60 orang tewas dalam serangan Israel di Lembah Bekaa timur Lebanon. REUTERS/Maher Abou Taleb
Empat Warga Thailand Tewas akibat Serangan Roket di Perbatasan Israel-Lebanon

Empat warga negara Thailand tewas di perbatasan Israel-Lebanon akibat serangan roket.


Liga Arab Serukan Resolusi PBB untuk Respons Larangan Israel terhadap Operasi UNRWA

2 hari lalu

Para pemimpin negara-negara Arab menyerukan gencatan senjata dini di Jalur Gaza pada KTT Liga Arab di Bahrain.
Liga Arab Serukan Resolusi PBB untuk Respons Larangan Israel terhadap Operasi UNRWA

Liga Arab menyerukan resolusi PBB untuk menghentikan larangan Israel terhadap operasi UNRWA di wilayah pendudukan Palestina.