Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Prabowo Resmi Menang Pemilu, Ini Pemimpin Dunia yang Telah Mengucapkan Selamat

Reporter

Editor

Ida Rosdalina

image-gnews
Pendukung Capres Prabowo Subianto menyaksikan pidato seusai penetapan sebagai pemenang Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 di Kertanegara, Jakarta, Rabu, 20 Maret 2024. KPU menetapkan pasangan nomor urut 2 Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka sebagai pemenang Pemilu 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pendukung Capres Prabowo Subianto menyaksikan pidato seusai penetapan sebagai pemenang Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 di Kertanegara, Jakarta, Rabu, 20 Maret 2024. KPU menetapkan pasangan nomor urut 2 Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka sebagai pemenang Pemilu 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

9. Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan

Calon presiden Prabowo Subianto menerima ucapan dari Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan atas perolehan suara terbanyak dalam Pemilu 2024 menurut hasil hitung cepat atau quick count.

Prabowo sempat mengunggah surat ucapan Erdogan itu dalam akun Instagram @prabowo pada Kamis (22/2).

"Kemarin, saya menerima surat ucapan selamat dari Presiden Turki @rterdogan mengenai hasil sementara Pemilu 2024, yang diberikan langsung oleh Duta Besar Turki @talipkucukcan," demikian unggahan Prabowo dalam akun media sosialnya seperti dikutip di Jakarta, Jumat.

10. Perdana Menteri Inggris, Rishi Sunak

Ucapan selamat pun disampaikan Perdana Menteri Inggris, Rishi Sunak kepada Prabowo seperti yang diunggah di akun X @prabowo. Ucapan tersebut disampaikan Rishi melalui surat resmi dari Downing Street. Selain berisi tulisan ucapan selamat, isi surat tersebut juga memuat peringatan bahwa diplomasi Indonesia-Inggris memasuki tahun ke-75.

Rishi juga akan meningkatkan hubungan bilateral Indonesia dan Inggris. Salah satu kerja sama yang direncanakan Rishi adalah membahas krisis iklim melalui upaya transisi ke energi alternatif.

11. Perdana Menteri India, Narendra Modi

Dalam unggahan akun X milik Perdana Menteri India, @narendramodi, ia menyatakan dukungannya terhadap terpilihnya Prabowo sebagai calon presiden Indonesia. Lebih lanjut, ia juga menyampaikan pesan bahwa dirinya sudah tidak sabar untuk semakin meningkatkan kerja sama dengan Indonesia di bawah kepemimpinan Prabowo.

12. Perdana Menteri Sri Lanka, Ranil Wickremesinghe

Perdana Menteri Sri Lanka Ranil Wickremesinghe pun mengucapkan selamat kepada Prabowo atas hasil hitung cepat terpilihnya sebagai presiden. Hal itu diungkapkan Prabowo dalam unggahannya di X bersama PM Malaysia dan beberapa pemimpin negara lainnya.

“Tadi pagi kami menerima panggilan telepon berisi ucapan selamat atas hasil pemilu yang sedang berlangsung dari beberapa pemimpin negara, (yakni) Perdana Menteri Australia, PM Anthony Albanese. Perdana Menteri Singapura, PM Lee Hsien Loong.”Perdana Menteri Malaysia, PM Anwar Ibrahim, dan Presiden Sri Lanka, Ranil Wickremesinghe,” tulis Prabowo dalam keterangan unggahannya, Jumat, 16 Februari 2024.

13. Duta Besar Tiongkok untuk Indonesia

Duta Besar Tiongkok untuk Indonesia, H.E Lu Kang, mengucapkan selamat langsung kepada Prabowo. Pada Minggu, 18 Februari 2024, Lu Kang mendatangi kediaman Prabowo di Kertanegara, Jakarta. Dalam unggahan akun X Prabowo, terlihat foto Lu Kang dan Prabowo sedang duduk berbincang di sebuah ruangan.

REUTERS | ANDIKA DWI | RADEN PUTRI | X | ANTARA | CHANNEL NEWS ASIA | NABIILA

Pilihan Editor: Sah! Prabowo Dapat Ucapan Selamat dari Menlu AS, Siap Bekerja Sama

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pertemuan Prabowo-Megawati, Gerindra Klaim Tak Ada Komunikasi yang Mandek dengan PDIP

40 menit lalu

Presiden terpilih Prabowo Subianto saat menghadiri rapat koordinasi nasional (rakornas) pilkada Partai Amanat Nasional (PAN) di Hotel JS Luwansa, Jakarta Selatan, Kamis, 9 Mei 2024. Dalam sambutannya, Prabowo memuji kesetiaan PAN atas dukungannya. Setidaknya PAN sudah mendukung Prabowo selama 15 tahun. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Pertemuan Prabowo-Megawati, Gerindra Klaim Tak Ada Komunikasi yang Mandek dengan PDIP

Sekretaris Jenderal Partai Gerindra, Ahmad Muzani, mengatakan tidak ada komunikasi yang macet antara Prabowo dengan PDI Perjuangan.


KPU DKI Jakarta Terima Pendaftaran Calon Independen Pilkada 2024 Sampai Hari Ini

4 jam lalu

Kepala Divisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU DKI Jakarta, Dody Wijaya, bersama Anggota KPU DKI, Astri Megatari, ketika ditemui di kantornya, Jakarta, Jumat, 10 Mei 2024. TEMPO/Defara
KPU DKI Jakarta Terima Pendaftaran Calon Independen Pilkada 2024 Sampai Hari Ini

KPU Provinsi Jakarta menerima pendaftaran terakhir calon independen Pilkada Jakarta 2024.


Maju Pilkada DKI, Dharma Pongrekun Daftar Lewat Jalur Independen ke KPU Sore Ini

4 jam lalu

Wakil Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Dharma Pongrekun. ANTARA
Maju Pilkada DKI, Dharma Pongrekun Daftar Lewat Jalur Independen ke KPU Sore Ini

Purnawirawan Polri, Dharma Pongrekun, akan mendaftarkan diri menjadi bakal calon gubernur Jakarta ke KPU DKI lewat jalur independen pada hari ini.


Ketahui Hak Prerogatif Presiden, Kapan dan untuk Kepentingan Apa Bisa Digunakan?

6 jam lalu

Presiden RI Joko Widodo bersama Menhan Prabowo Subianto saat menghadiri Rapat Pimpinan TNI-Polri Tahun 2024 di Markas Besar (Mabes) TNI, Cilangkap, Jakarta, Rabu 28 Februari 2024. TEMPO/Subekti
Ketahui Hak Prerogatif Presiden, Kapan dan untuk Kepentingan Apa Bisa Digunakan?

Presiden Jokowi sebut pemilihan menteri merupakan hak prerogatif Prabowo sebagai presiden terpilih. Apakah pengertiannya?


Biden: Gencatan Senjata Israel Hamas Bisa Terjadi Besok Bila Seluruh Sandera Dibebaskan

6 jam lalu

Presiden AS Joe Biden saat kunjungannya di Chavis Community Center di Raleigh, North Carolina, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Elizabeth Frant
Biden: Gencatan Senjata Israel Hamas Bisa Terjadi Besok Bila Seluruh Sandera Dibebaskan

Joe Biden mengatakan gencatan senjata bisa terjadi secepatnya jika seluruh sandera Israel dibebaskan oleh Hamas.


Reaksi Internal KIM Soal Peringatan Prabowo agar Pihak yang Tak Mau Kerja Sama Jangan Ganggu

7 jam lalu

Presiden terpilih Prabowo Subianto saat menghadiri rapat koordinasi nasional (rakornas) pilkada Partai Amanat Nasional (PAN) di Hotel JS Luwansa, Jakarta Selatan, Kamis, 9 Mei 2024. Dalam sambutannya, Prabowo memuji kesetiaan PAN atas dukungannya. Setidaknya PAN sudah mendukung Prabowo selama 15 tahun. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Reaksi Internal KIM Soal Peringatan Prabowo agar Pihak yang Tak Mau Kerja Sama Jangan Ganggu

Zulhas menceritakan bagaimana Prabowo bersama tim dan koalisinya secara gigih bertarung dalam Pilpres 2024.


Terpopuler: Jokowi Dinilai Lemah terhadap Freeport, Keluarga Prabowo Bangun Pabrik Timah

7 jam lalu

Presiden Joko Widodo saat menerima Chairman Freeport McMoRan Richard Adkerson di Washington DC, Amerika Serikat, Senin 13 November 2023. ANTARA/HO-Biro Pers Sekretariat Presiden
Terpopuler: Jokowi Dinilai Lemah terhadap Freeport, Keluarga Prabowo Bangun Pabrik Timah

Terpopuler: Pemerintah Jokowi dinilai lemah terhadap Freeport, keluarga Prabowo Subianto bangun pabrik timah di Batam.


KPU Optimistis Bakal Paslon Perseorangan Segera Penuhi Persyaratan Pilkada, Apa Saja Ketentuannya?

7 jam lalu

Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Kholik saat jeda istirahat rekapitulasi suara nasional dan luar negeri di Kantor KPU RI, Jakarta Pusat, 1 Maret 2024 [Tempo/Eka Yudha Saputra]
KPU Optimistis Bakal Paslon Perseorangan Segera Penuhi Persyaratan Pilkada, Apa Saja Ketentuannya?

Batas penyerahan dukungan bakal pasangan calon perseorangan ke KPU tinggal Ahad, 12 Mei 2024.


Tahan Bantuan Senjata ke Israel, Biden Terancam Dimakzulkan Anggota DPR AS

19 jam lalu

Presiden AS Joe Biden saat kunjungannya di Chavis Community Center di Raleigh, North Carolina, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Elizabeth Frant
Tahan Bantuan Senjata ke Israel, Biden Terancam Dimakzulkan Anggota DPR AS

Anggota DPR AS dari Partai Republik, Cory Mills, pada Jumat mengatakan telah mengajukan pasal pemakzulan terhadap Presiden Joe Biden.


Sindiran Sukarno Bukan Milik Satu Partai Bisa jadi Batu Sandungan Pertemuan Prabowo dan Megawati

19 jam lalu

Pasangan calon presiden, Megawati Soekarnoputridan calon wakil presiden, Prabowo Subianto, saatmenghadiri Rakernas Partai Geridra  Jakarta (23/5). Foto: TEMPO/Panca Syurkani
Sindiran Sukarno Bukan Milik Satu Partai Bisa jadi Batu Sandungan Pertemuan Prabowo dan Megawati

Pernyataan Prabowo bisa menjadi hambatan psikologi politik yang serius di kemudian hari, untuk menjalin hubungan dengan Megawati.