Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

India Menjadi Bharat, Berikut 5 Negara Ini Pernah Ganti Nama

image-gnews
Modi menggunakan 'Bharat' untuk papan nama G20, bukan India, di tengah baris perubahan namaLayar raksasa menampilkan Perdana Menteri India Narendra Modi di Pusat Media Internasional, saat ia duduk di belakang tanda negara bertuliskan
Modi menggunakan 'Bharat' untuk papan nama G20, bukan India, di tengah baris perubahan namaLayar raksasa menampilkan Perdana Menteri India Narendra Modi di Pusat Media Internasional, saat ia duduk di belakang tanda negara bertuliskan "Bharat", saat menyampaikan pidato pembukaan pada KTT G20 di New Delhi, India, 9 September 2023. Reuters/Anushree Fadnavis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Perdana Menteri India, Narendra Modi menggunakan nama “Bharat” sebagai representasi negaranya dalam KTT G20, pada Sabtu, 9 September 2023. Selain itu dalam undangan resmi bagi para tamu undangan makan malam menyebut Droupadi Murmu sebagai Presiden Bharat bukan Presiden India.

Nama Bharat juga terpampang di nameplate saat KTT G20, ini menimbulkan spekulasi tentang niat pemerintah India untuk mengubah nama menjadi Bharat. Selain India ada beberapa negara lain yang juga mengubah nama negaranya dengan berbagai alasan. Berikut negara-negara tersebut.

1. Makedonia menjadi Makedonia Utara

Awalnya negara ini memiliki nama Republik Makedonia. Namun pada 2019 nama tersebut diubah menjadi Republik Makedonia Utara. Ini dilakukan oleh Perdana Menteri Zoran Zaev dengan tujuan untuk memperbaiki hubungan dengan Yunani. Karena sebelumnya nama Makedonia menjadi sumber konflik antara pemerintah Makedonia dan pemerintah Yunani di Athena selama beberapa dekade. Untuk mencapai rekonsiliasi, Makedonia memutuskan mengganti namanya setelah mendapatkan keanggotaan dalam Uni Eropa dan Nato bersama Yunani.

2. Burma menjadi Myanmar

Sekarang orang sudah akrab dengan nama Myanmar, namun sebelumnya negara ini memiliki nama Burma. Perubahan ini dilakukan oleh junta militer pada 1989, setahun setelah terjadi kekerasan yang menewaskan beberapa orang dalam upaya menekan pemberontakan rakyat. Perubahan nama ini telah mendapat pengakuan dari beberapa negara, seperti Prancis dan Jepang serta PBB.

3. Republik Ceko menjadi Czechia

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Republik Ceko mengubah namanya untuk meningkatkan upaya pemasaran identitas negaranya di panggung internasional. Akhirnya Republik Ceko berubah nama menjadi Czechia pada 2016. Penggunaan nama tunggal dirasa lebih mudah dipromosikan. Pemerintah berpendapat bahwa Republik Ceko masih tergolong negara baru. Pada 1993 negara ini mendapat kemerdekaan bersama dengan Republik Slokavia setelah terpecahnya Cekoslovakia menjadi dua negara. Karena itu pemerintah berpendapat bahwa perubahan besar dari negara bukanlah hal yang perlu dihindari.

4. Ceylon menjadi Sri Lanka

Sebelum memiliki nama Sri Lanka, negara ini bernama Ceylon. Setelah 39 tahun berlalu, pemerintah Sri Lanka memutuskan untuk mengganti nama lembaga-lembaga yang masih menggunakan nama kolonial Inggris pada 2011. Perubahan ini dilakukan untuk mencapai resolusi tahun baru sekaligus menghilangkan jejak penjajahan masa lalu.

5. Timor-Leste (Timor Timur)

Setelah referendum kemerdekaan pada tahun 1999, Timor Timur mengganti namanya menjadi Timor Leste.

Pilihan Editor: India Ganti Nama? Perdana Menteri India Gunakan Bharat untuk Sebut Negaranya dalam KTT G20, Apa Artinya?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Novel dan Film Dilan 1983: Wo Ai Ni Siap Obati Rindu Penggemar, Kisahkan Masa Kecil di Timor Leste

11 jam lalu

Foto-foto pertama film Dilan 1983: Wo Ai Ni. Foto: Falcon Pictures.
Novel dan Film Dilan 1983: Wo Ai Ni Siap Obati Rindu Penggemar, Kisahkan Masa Kecil di Timor Leste

Pidi Baiq menjelaskan, Dilan 1983: Wo Ai Ni akan mengisahkan masa remaja Dilan saat tinggal Timor Timur karena ikut ayanya berdinas sebagai tentara.


Sri Lanka Bebas Visa Hingga Akhir Mei 2024 Ini 8 Destinasi Menarik yang Harus Dikunjungi

20 jam lalu

Galle, Sri Lanka. Unsplash.com/Oliver Frsh
Sri Lanka Bebas Visa Hingga Akhir Mei 2024 Ini 8 Destinasi Menarik yang Harus Dikunjungi

Jelajahi keajaiban Sri Lanka dari Sigiriya, Anuradhapura, Kandy, Ella, Galle, Mirissa, Nuwara Eliya, Yala


Sri Lanka Perpanjang Bebas Visa untuk 7 Negara Hingga Akhir Mei 2024

1 hari lalu

Sigiriya, Matale, Sri Lanka. Unsplash.com/Dating Scout
Sri Lanka Perpanjang Bebas Visa untuk 7 Negara Hingga Akhir Mei 2024

Kebijakan bebas visa untuk menarik jumlah wisatawan ke Sri Lanka


Maskapai India Ini Batalkan 85 Penerbangan Gara-gara Awak Kabin Cuti Massal

2 hari lalu

Pesawat dari maskapai Air India. Odishabytes
Maskapai India Ini Batalkan 85 Penerbangan Gara-gara Awak Kabin Cuti Massal

Maskapai penerbangan Air India membatalkan sejumlah penerbangan karena awak kabin ramai-ramai sakit.


Bisa Produksi Dalam Negeri, Militer India Siap Hentikan Impor Amunisi

2 hari lalu

Resimen Punjab Angkatan Darat India berbaris selama parade militer tahunan Hari Bastille di Paris, Prancis, 14 Juli 2023. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Bisa Produksi Dalam Negeri, Militer India Siap Hentikan Impor Amunisi

Angkatan Bersenjata India berencana menghentikan impor amunisi pada tahun depan karena industri dalam negeri sudah mampu memenuhi kebutuhan domestik.


Ramai-ramai Pramugari Cuti Sakit, Air India Express Batalkan 40 Penerbangan Setiap Hari sampai 13 Mei

2 hari lalu

Air India Express (tangkapan layar YouTube)
Ramai-ramai Pramugari Cuti Sakit, Air India Express Batalkan 40 Penerbangan Setiap Hari sampai 13 Mei

Sekitar 13.000 penumpang terkena dampak pembatalan penerbangan Air India Express.


Turis India ke Maladewa Turun 42 Persen gegara Aksi Boikot

4 hari lalu

Pulau Veligandu Maladewa (Pixabay)
Turis India ke Maladewa Turun 42 Persen gegara Aksi Boikot

India adalah pangsa pasar pariwisata terbesar Maladewa pada 2023, dengan lebih dari 11 persen dari 1,8 juta kunjungan wisatawan


Kelompok Perlawanan Myanmar Klaim Tangkap Ratusan Aggota Junta Militer

4 hari lalu

Pemberontak Arakan Army di Myanmar. [ NARINJAYA]
Kelompok Perlawanan Myanmar Klaim Tangkap Ratusan Aggota Junta Militer

Tentara Arakan atau Arakan Army menyatakan telah menangkap ratusan anggota junta Myanmar.


4 Heboh Pernyataan Xenophobia Joe Biden ke Cina, Jepang, dan India

5 hari lalu

Presiden AS Joe Biden saat kunjungannya di Chavis Community Center di Raleigh, North Carolina, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Elizabeth Frant
4 Heboh Pernyataan Xenophobia Joe Biden ke Cina, Jepang, dan India

Joe Biden menyebut xenophobia menjadi faktor penghambat pertumbuhan ekonomi di tiga negara ekonomi terbesar di Asia tersebut.


Partai Narendra Modi Bagikan Video Hasutan tentang Oposisi dan Komunitas Muslim India

5 hari lalu

Para pendukung Partai Bharatiya Janata (BJP) merayakan kemenangan dengan mengibarkan bendera partai setelah mengetahui hasil hitung cepat pemilu India di Ahmedabad, India, 23 Mei 2019. [REUTERS / Amit Dave]
Partai Narendra Modi Bagikan Video Hasutan tentang Oposisi dan Komunitas Muslim India

Video animasi yang dibagikan oleh partai Perdana Menteri Narendra Modi menargetkan partai Kongres sebagai oposisi dan komunitas Muslim.