Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Elon Musk: Tesla Luncurkan Teknologi Self-Drive Penuh Tahun Ini

image-gnews
Elon Musk yang merupakan pemilik dari perusahaan SpaceX dan Tesla, menempati posisi pertama dalam daftar orang terkaya di dunia tahun 2022 versi Forbes. Ia bahkan baru saja membeli Twitter. Elon Musk kembali menjadi orang terkaya di dunia nomor 1 dengan jumlah kekayaan mencapai US$ 219 miliar. NTB/Carina Johansen via REUTERS
Elon Musk yang merupakan pemilik dari perusahaan SpaceX dan Tesla, menempati posisi pertama dalam daftar orang terkaya di dunia tahun 2022 versi Forbes. Ia bahkan baru saja membeli Twitter. Elon Musk kembali menjadi orang terkaya di dunia nomor 1 dengan jumlah kekayaan mencapai US$ 219 miliar. NTB/Carina Johansen via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, JakartaElon Musk menyatakan, raksasa kendaraan listrik miliknya, Tesla, kemungkinan akan meluncurkan teknologi self-drive penuh pada tahun ini. Dia percaya ini dapat menghasilkan keuntungan signifikan yang mengimbangi beberapa tekanan margin yang dihadapinya karena pemotongan harga yang agresif.

"Saya ragu untuk mengatakan ini, tetapi saya pikir kami akan melakukannya tahun ini," kata CEO Tesla Musk, berbicara melalui telepon konferensi, Rabu, 19 April 2023. Target sebelumnya target untuk mencapai kemampuan self-drive sejak beberapa tahun yang lalu telah melenceng.

Musk mengatakan, versi uji dari apa yang disebut Tesla sebagai perangkat lunak Full Self-Driving (FSD) akan menjadi dua langkah maju, satu langkah mundur di antara peluncuran itu. Akan tetapi tren menuju self-driving penuh atau menuju otonomi penuh sangat jelas.

Teknologi seperti yang ada sekarang telah menarik pengawasan hukum dan peraturan setelah serangkaian kecelakaan. Tesla mengatakan teknologi itu tidak membuat mobil itu otonom, dan membutuhkan pengawasan pengemudi.

Kepala keuangan Tesla Zachary Kirkhorn mengatakan margin otomotifnya pada kuartal pertama dirugikan tidak hanya oleh pemotongan harga, tetapi juga peningkatan pendapatan yang ditangguhkan untuk perangkat lunak FSD. 

Menurut Kirkhorn  "penangguhan ini harus diakui setelah beberapa perangkat lunak menyusul." Namun, ia tidak menjelaskan lebih lanjut.

Analis Guidehouse Insights Sam Abuelsamid mengatakan Tesla membuat beberapa perubahan pada perangkat keras mobil, yang menonaktifkan beberapa fitur FSD pada kendaraan baru untuk sementara.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tesla menjual perangkat lunak FSD sebagai opsi senilai $15.000 atau sekitar Rp 223 juta.

Akhir tahun lalu, Tesla menghapus sensor ultrasonik dari mobil Model 3 dan Model Y. Beberapa fitur seperti "smart summon" dan "autopark" tidak akan tersedia untuk sementara.

"Kami memang memiliki keunggulan strategis yang unik ini," kata Musk. "Kami membuat mobil yang, jika otonomi berjalan, aset itu akan jauh lebih berharga di masa depan daripada sekarang."

Tesla melaporkan margin kuartalan yang lebih rendah dari perkiraan pada Rabu, tetapi Musk mengatakan dia akan memprioritaskan pertumbuhan penjualan daripada keuntungan dalam ekonomi yang lemah.

Pilihan Editor: Prediksi Elon Musk Tesla Model Y Laris Manis Jadi Kenyataan

REUTERS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Orang Terkaya di Dunia Awal Oktober 2024, Pendiri Oracle Melesat ke Posisi 2

1 hari lalu

Larry Ellison menjadi sosok orang kaya dalam deretan 5 orang terkaya di dunia yang mengalami kenaikan kekayaan secara signifikan. Pada 2022 lalu, Larry berada pada posisi keenam dengan total kekayaan sebesar 102,7 miliar USD, pada 2023 kekayaan Larry bertambah sebanyak 45.9 miliar USD. REUTERS
10 Orang Terkaya di Dunia Awal Oktober 2024, Pendiri Oracle Melesat ke Posisi 2

Forbes merilis orang terkaya di dunia pada awal Oktober 2024. Posisi pertama masih diduduki Elon Musk dengan kekayaan mencapai US$ 263,4 miliar.


SpaceX Milik Elon Musk Masih akan Luncurkan Lima Roket Starship Tak Berawak

3 hari lalu

Pesawat ruang angkasa Starship generasi berikutnya SpaceX lepas landas pada peluncuran ketiganya dari landasan peluncuran perusahaan Boca Chica dalam uji terbang tanpa awak, dekat Brownsville, Texas, AS 14 Maret 2024. Pesawat ruang angkasa dua tahap, terdiri dari kapal pesiar Starship yang dipasang di atas pendorong roket Super Heavy. REUTERS/Joe Skipper
SpaceX Milik Elon Musk Masih akan Luncurkan Lima Roket Starship Tak Berawak

SpaceX mewacanakan peluncuran lima roket starship dalam dua tahun ke depan. Keberhasilan misi tak berawan menentukan jadwal misi berawak.


Atlet Tembak Korea Kim Ye-ji akan Debut Akting Usai Viral di Olimpiade Paris 2024

10 hari lalu

Atlet Tembak Korea, Kim Ye-Ji di Olimpiade Paris 2024. Foto: X/@Olympics
Atlet Tembak Korea Kim Ye-ji akan Debut Akting Usai Viral di Olimpiade Paris 2024

Atlet tembak Korea Kim Ye-ji akan berperan sebagai pembunuh bayaran dalam serial terbaru setelah viral di Olimpiade Paris 2024.


Elon Musk Hapus Postingan tentang Kamala Harris dan Biden

16 hari lalu

Elon Musk
Elon Musk Hapus Postingan tentang Kamala Harris dan Biden

Gedung Putih mengutuk postingan Elon Musk di X sebagai hal yang 'tidak bertanggung jawab'.


Elon Musk Tuding Tokoh Partai Demokrat Dorong Percobaan Pembunuhan Donald Trump

17 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, Elon Musk menghadiri saat Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu berpidato di pertemuan gabungan Kongres di US Capitol di Washington, AS, 24 Juli 2024. REUTERS/Craig Hudson
Elon Musk Tuding Tokoh Partai Demokrat Dorong Percobaan Pembunuhan Donald Trump

Elon Musk, menuding sejumlah tokoh penting Partai Demokrat secara aktif mendorong percobaan pembunuhan terhadap Donald Trump


Profil Ryan Routh: Dari Pendukung Menjadi Musuh Donald Trump

18 hari lalu

Foto selfie Ryan W. Routh, seorang tersangka yang diidentifikasi oleh organisasi berita, saat FBI menyelidiki apa yang mereka katakan sebagai upaya pembunuhan di Florida terhadap kandidat presiden dari Partai Republik dan mantan kandidat Presiden AS.  Presiden Donald Trump, dalam gambar ini diperoleh dari media sosial.  Media Sosial/melalui REUTERS
Profil Ryan Routh: Dari Pendukung Menjadi Musuh Donald Trump

Tersangka ditahan atas dugaan percobaan pembunuhan terhadap mantan Presiden AS Donald Trump yang merupakan pendukung setia Ukraina dan Palestina


NASA Bicara Kapsul Starliner yang Kembali ke Bumi tanpa Awak, Belum Gagal?

23 hari lalu

Kapsul Starliner milik Boeing turun melalui atmosfer Bumi pada 7 September 2024, menuju pendaratan yang mengakhiri misi Uji Terbang Awaknya. (Kredit gambar: NASA)
NASA Bicara Kapsul Starliner yang Kembali ke Bumi tanpa Awak, Belum Gagal?

Starliner telah kembali pada Sabtu dinihari, 7 September 2024. Simak perbandingan performa Boeing dan SpaceX dalam menjawab penugasan NASA sejauh ini.


Begini Kedekatan Donald Trump dan Elon Musk Hingga Janjikan Jabatan Penting

24 hari lalu

Donald Trump dan Elon Musk. REUTERS
Begini Kedekatan Donald Trump dan Elon Musk Hingga Janjikan Jabatan Penting

Calon Presiden Amerika Serikat Donald Trump menjanjikan jabatan penting untuk diisi oleh Elon Musk jika ia memenangkan Pilpres AS 2024.


Komentar Pertama CEO Telegram Pavel Durov setelah Penangkapannya

27 hari lalu

Pendiri dan CEO Telegram Pavel Durov. REUTERS/Albert Gea
Komentar Pertama CEO Telegram Pavel Durov setelah Penangkapannya

Pavel Durov mengatakan bahwa pihak berwenang Prancis menempatkan inovasi dalam risiko dalam komentar publik pertamanya sejak penahanannya.


Elon Musk Bikin X TV, Aplikasi Telah Tersedia Versi Beta

27 hari lalu

Ilustrasi untuk aplikasi X TV. Foto : X
Elon Musk Bikin X TV, Aplikasi Telah Tersedia Versi Beta

Elon Musk telah menginformasikan uji aplikasi X TV lewat akun X miliknya pada 3 September lalu.