Israel Obok-obok Palestina (Lagi)

Reporter

Editor

Jumat, 1 September 2006 00:05 WIB

TEMPO Interaktif, Nablus: Setelah mengacak-acak Libanon, Israel kembali mengobok-obok Palestina. Negeri Yahudi itu menggelar lagi operasi militer di sana. Pesawat tempur mereka yang haus darah membombardir target-target terpilih. Di darat, tentara Israel melakukan patroli siang-malam di Gaza dan Tepi Barat.Kemarin kontak senjata pecah di Nablus, Tepi Barat. Fadi Kafishe, pemimpin Brigade Martir Al-Aqsa, tewas akibat ledakan granat yang dilempar serdadu Israel. Dia, yang kehilangan tangan kanan dan jempol tangan kirinya, sempat bernapas beberapa saat sebelum betul-betul meregang nyawa."Orang-orang yang tidak dikenal itu membuka tembakan lebih dulu ke arah tentara kami sepanjang Rabu malam dan Kamis dini hari," kata juru bicara Angkatan Darat Israel yang tidak disebut namanya kemarin. "Serdadu kami kembali menembak ke arah penyerang dan mengenai salah satunya."Menurut beberapa saksi mata, sebelum pertempuran terjadi, pejuang Palestina melemparkan bahan peledak ke arah pasukan Israel yang sedang patroli. Adu senjata juga membunuh satu dan melukai enam anggota kelompok radikal bersenjata yang menjadi sayap kiri Partai Fatah itu.Pada hari yang sama, Komandan Komite Perlawanan Popular Rayid Nahal mati tertembak di kawasan kamp pengungsi Ashati, Gaza utara. Kelompok bersenjata itu menuding militer Israel yang menembak pemimpin mereka sewaktu mengendarai mobil bersama istrinya dini hari kemarin.AFP|JPOST|YNET|SS KURNIAWAN

Berita terkait

UEA Cegat Rudal Houthi, Ditembakkan saat Kunjungan Presiden Israel

31 Januari 2022

UEA Cegat Rudal Houthi, Ditembakkan saat Kunjungan Presiden Israel

Uni Emirat Arab berhasil mencegat sebuah rudal balistik yang ditembakkan oleh Houthi dari Yaman ketika negara Teluk itu menjamu Presiden Israel

Baca Selengkapnya

Joe Biden Dukung Solusi Dua Negara untuk Perdamaian Palestina-Israel

27 Januari 2021

Joe Biden Dukung Solusi Dua Negara untuk Perdamaian Palestina-Israel

Pemerintahan Joe Biden juga akan membuka dua kantor perwakilan diplomatik Palestina di Washington dan Yerusalem setelah ditutup Donald Trump.

Baca Selengkapnya

Biro Travel Khawatirkan Larangan Turis Berpaspor Indonesia Masuk Israel

31 Mei 2018

Biro Travel Khawatirkan Larangan Turis Berpaspor Indonesia Masuk Israel

Aturan pelarangan masuk Israel bagi turis berpaspor Indonesia membuat banyak tamu mempertanyakan hal tersebut.

Baca Selengkapnya

Gara-gara Yerusalem, Palestina Tarik Dubesnya dari Amerika

1 Januari 2018

Gara-gara Yerusalem, Palestina Tarik Dubesnya dari Amerika

Palestina menarik Husam Zomlot, dubes untuk Amerika Serikat menyusul keputusan kontroversial Washington soal Yerusalem sebagai ibu kota Israel

Baca Selengkapnya

Mesir Sambut Rekonsiliasi Hamas-Fatah di Palestina

18 September 2017

Mesir Sambut Rekonsiliasi Hamas-Fatah di Palestina

Mesir sambut rekonsiliasi Hamas dan Fatah untuk membangun persatuan Palestina.

Baca Selengkapnya

Hamas - Fatah Berdamai, Palestina Menuju Satu Pemerintahan  

18 September 2017

Hamas - Fatah Berdamai, Palestina Menuju Satu Pemerintahan  

Hamas menerima persyaratan damai yang ditawarkan kepala gerakan Fatah sekaligus Presiden Palestina, Mahmoud Abbas, untuk mengakhiri dua pemerintahan di Palestina.

Baca Selengkapnya

Israel Tembak Mati Pemuda Palestina di Tepi Barat

4 September 2017

Israel Tembak Mati Pemuda Palestina di Tepi Barat

Warga lainnya di kamp pengungsi, Aziz Arafeh, juga mengalami luka tembak di bagian lengan.

Baca Selengkapnya

Israel Bangun Pemukiman di Palestina, PBB: Hambat Solusi 2 Negara

30 Agustus 2017

Israel Bangun Pemukiman di Palestina, PBB: Hambat Solusi 2 Negara

PBB mengatakan Israel bangun pemukiman di Palestina menjadi hambatan utama mencapai solusi dua negara dan proses perdamaian dengan Palestina.

Baca Selengkapnya

Kedutaan Besar Amerika di Israel Akan Pindah ke Yerusalem

29 Agustus 2017

Kedutaan Besar Amerika di Israel Akan Pindah ke Yerusalem

Netanyahu menunjukkan ekspresi penghargaannya kepada Trump dan pemerintahannya yang selama ini memberikan dukungan kuat bagi Israel.

Baca Selengkapnya

Kesepian, Monyet Rawat dan Bermain dengan Anak Ayam

26 Agustus 2017

Kesepian, Monyet Rawat dan Bermain dengan Anak Ayam

Niv, monyet dari spesies Macaque telah menghabiskan waktunya dengan menjaga, membelai, membersihkan, dan bermain dengan seekor anak ayam.

Baca Selengkapnya