Natal, Muslim di London Kumpulkan Makanan untuk Tunawisma  

Reporter

Editor

Juli Hantoro

Minggu, 25 Desember 2016 09:56 WIB

Ratusan warga memadati Pasar Smithfield demi mendapatkan daging dengan harga murah dalam lelang daging menyambut Natal di London, Inggris, 24 Desember 2015. Getty Images/Dan Kitwood

TEMPO.CO, Jakarta – Ribuan umat muslim di London menyumbangkan 10 ton makanan untuk membantu para tunawisma di hari Natal. Mereka berdatangan ke masjid di London Timur untuk mengumpulkan makanan secara bersama-sama.

Sekitar 7.500 orang ini mendatangi Masjid East London untuk menyumbangkan dan mengumpulkan persediaan makanan sekaligus menunaikan salat Jumat pada 16 Desember lalu.

Setelahnya, para relawan mengumpulkan beras, pasta, sereal, makanan kaleng, dan barang-barang lainnya. Sumbangan ini berasal dari perusahaan-perusahaan lokal, perguruan tinggi, sekolah, dan universitas.

Makanan ini akan diberikan kepada penduduk setempat yang membutuhkan, termasuk para tunawisma. Lebih dari 90 persen makanan ini akan diberikan kepada penduduk nonmuslim London.

Tidak hanya pemuka agama Islam yang hadir saat itu, tampak pula pendeta Gary Bradley yang memberikan dukungan. “Ini adalah contoh dari semua agama bekerja sama demi kemanusiaan,” katanya, seperti dikutip dari Independent, Ahad, 25 Desember 2015.

Jumlah tunawisma di Inggris meningkat seiring meningkatnya harga sewa dan kebijakan otoritas lokal yang mengurangi jumlah hostel. Jumlah orang yang hidup di jalanan di Inggris melonjak sekitar 30 persen pada 2015–2016.

AHMAD FAIZ | INDEPENDENT



Berita terkait

KAI Commuter Layani 14,8 Juta Penumpang KRL Selama Periode Natal dan Tahun Baru

9 Januari 2024

KAI Commuter Layani 14,8 Juta Penumpang KRL Selama Periode Natal dan Tahun Baru

Selama hari libur Nataru data volume pengguna tertinggi pada 30 Desember 2023 yaitu sebanyak 859.564 penumpang KRL.

Baca Selengkapnya

Akhir Libur Nataru, 500 Ribu Kendaraan Telah Kembali ke Jabotabek

3 Januari 2024

Akhir Libur Nataru, 500 Ribu Kendaraan Telah Kembali ke Jabotabek

Jasa Marga mencatatkan sebanyak 515.778 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek setelah libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023/2024.

Baca Selengkapnya

Tahun Baru, 34 Ribu Orang Penumpang Naik Kereta dari Yogyakarta

3 Januari 2024

Tahun Baru, 34 Ribu Orang Penumpang Naik Kereta dari Yogyakarta

PT KAI (Daop) 6 Yogyakarta mencatat sebanyak 34.034 orang naik kereta api (KA) dari seluruh stasiun di wilayah tersebut pada Senin, 1 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Kereta Cepat Whoosh Layani 220.227 Penumpang pada Natal dan Tahun Baru

3 Januari 2024

Kereta Cepat Whoosh Layani 220.227 Penumpang pada Natal dan Tahun Baru

PT KCIC mengapresiasi minat masyarakat yang menjadikan Whoosh sebagai pilihan utama selama libur Nataru.

Baca Selengkapnya

Puncak Arus Balik, Waspadai Gelombang Tinggi di Selat Bangka

1 Januari 2024

Puncak Arus Balik, Waspadai Gelombang Tinggi di Selat Bangka

Saat arus balik, tinggi gelombang hingga tujuh hari ke depandi sekitar perairan Selat Bangka diprakirakan berkisar 0.5 hingga 0.75 meter.

Baca Selengkapnya

Liburan Tahun Baru, 32 Ribu Tiket Kereta dari Semarang Masih Tersedia

1 Januari 2024

Liburan Tahun Baru, 32 Ribu Tiket Kereta dari Semarang Masih Tersedia

PT KAI Daerah Operasi 4 Semarang menjelaskan bahwa hingga kini masih ada sekitar 32 ribu tiket kereta untuk keberangkatan periode 1-7 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Hari Ini Puncak Arus Balik Libur Nataru, Jasa Marga: 140 Ribu Kendaraan Bakal Masuk ke Jakarta

1 Januari 2024

Hari Ini Puncak Arus Balik Libur Nataru, Jasa Marga: 140 Ribu Kendaraan Bakal Masuk ke Jakarta

Jasa Marga memprediksi puncak arus balik libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 bakal jatuh pada hari ini, 1 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik Natal dan Tahun Baru, PLN Siapkan 624 SPKLU di 411 Titik

1 Januari 2024

Mudik Natal dan Tahun Baru, PLN Siapkan 624 SPKLU di 411 Titik

PLN telah menyiapkan 624 unit Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di 411 titik lokasi untuk pengisian daya kendaraan listrik.

Baca Selengkapnya

Dishub Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Malam Tahun Baru

29 Desember 2023

Dishub Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Malam Tahun Baru

Ratusan ribu kendaraan dari berbagai daerah tercatat sudah memasuki wilayah Yogyakarta pada masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Simak Rekayasa Lalu Lintas Arus Mudik dan Balik Tahun Baru 2024

29 Desember 2023

Simak Rekayasa Lalu Lintas Arus Mudik dan Balik Tahun Baru 2024

Pengaturan lalu lintas ini berupa pembatasan operasional angkutan barang di jalan tol dan non tol, serta sistem jalur dan lajur pasang surut atau contraflow.

Baca Selengkapnya