Pencuri Ini Pamer Duit Jarahan Lewat Selfie, Akhirnya...  

Reporter

Senin, 14 September 2015 18:46 WIB

Mata uang Cina, Yuan. STR/AFP/Getty Images

TEMPO.CO, BEIJING – Terlalu girang karena memperoleh banyak hasil curian, seorang pencuri memutuskan berpose untuk mengabadikan keberhasilannya. Foto mandiri alias selfie itu, yang tersimpan dalam telepon seluler miliknya, menjadi penyebab tertangkapnya teman sang pencuri sesama penjahat.


Awalnya, polisi Chongqing, Cina, menangkap seorang pria yang bernama Deng dalam sebuah penggerebekan. Dari tangan Deng, polisi menemukan foto selfie Deng dan seorang pria bernama Tang, yang tak lain merupakan koleganya dalam sejumlah kasus perampokan.


"Ini pertama kalinya kami merampok bersama. Tang sangat gembira sehingga ia ingin memamerkan uang 5.100 yuan (sekitar Rp 11,5 juta) yang dicurinya," kata Deng kepada polisi soal foto selfie-nya itu.


Dalam salah satu foto, Tang berpose bersama tumpukan uang kertas yang disusun seperti karakter huruf Cina berbunyi "orang miskin". Pada foto kedua, ia menunjuk ke arah samping karakter tersebut, sehingga tulisan itu menjadi terbaca "Miskin?". Tang ditangkap di Provinsi Guangdong tak lama setelah penangkapan Deng.


"Keduanya adalah tersangka pencurian dalam beberapa kasus. Kami telah lama mencari mereka," kata polisi Chongqing, yang diidentifikasi dengan nama Chen.


Advertising
Advertising

Deng dan Tang didakwa mencuri uang lebih dari 10 ribu yuan (Rp 22,5 juta) dalam beberapa kasus perampokan.


GLOBAL NEWS | NATALIA SANTI




Berita terkait

Kemenhub Imbau Masyarakat Tinggalkan Travel Gelap, Ini 5 Dampak Buruk Menggunakannya

8 hari lalu

Kemenhub Imbau Masyarakat Tinggalkan Travel Gelap, Ini 5 Dampak Buruk Menggunakannya

Hindari risiko fatal dengan travel gelap. Ketahui dampak buruknya, termasuk kecelakaan, asuransi, dan tarif tak jelas.

Baca Selengkapnya

Kapolres Jakut Klaim Kawasan Wisata Ancol Aman, Belum Ada Laporan Tindak Kriminal

17 hari lalu

Kapolres Jakut Klaim Kawasan Wisata Ancol Aman, Belum Ada Laporan Tindak Kriminal

Kapolres Jakarta Utara Kombes Gidion Arif Setyawan mengklaim belum ada kerawanan dan berbagai tindak kriminal yang terjadi di kawasan wisata Ancol

Baca Selengkapnya

Anies Tanggapi Isu Jual-beli Bangku Sekolah: Bentuk Kriminalitas

23 Januari 2024

Anies Tanggapi Isu Jual-beli Bangku Sekolah: Bentuk Kriminalitas

Anies mengatakan itu merupakan penyimpanan, pelanggaran dan kriminalitas yang tidak boleh dibiarkan.

Baca Selengkapnya

Polisi Selidiki Kasus Bapak Aniaya Anak hingga Tewas di Semarang

2 Januari 2024

Polisi Selidiki Kasus Bapak Aniaya Anak hingga Tewas di Semarang

Diduga penganiayaan itu dilakukan karena pelaku ingin melindungi anak laki-lakinya yang lain yang juga adik korban, JW, 18 tahun.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bilang Indonesia Negara Aman, Ini Daftar Negara dengan Kriminalitas Tertinggi

13 Desember 2023

Prabowo Bilang Indonesia Negara Aman, Ini Daftar Negara dengan Kriminalitas Tertinggi

Prabowo singgung Indonesia masih aman, damai, dan terkendali

Baca Selengkapnya

Kriminal Sepekan: Ade Armando Digugat PDIP, Firli Akui Bertemu SYL, Wanita Mental Ditabrak Fortuner

29 Oktober 2023

Kriminal Sepekan: Ade Armando Digugat PDIP, Firli Akui Bertemu SYL, Wanita Mental Ditabrak Fortuner

Sejumlah peristiwa kriminalitas terjadi sepekan terakhir di Jabodetabek. Ade Armando digugat PDIP, Firli Bahuri, Fortuner tabrak wanita di Kembangan

Baca Selengkapnya

Polres Jakarta Utara: Ancol dan Sunter Daerah Rawan Kejahatan Pekan Lalu

13 Agustus 2023

Polres Jakarta Utara: Ancol dan Sunter Daerah Rawan Kejahatan Pekan Lalu

Polres Jakarta Utara menandai Ancol hingga Sunter Agung dengan warna merah di peta kerawanan kejahatan

Baca Selengkapnya

Polisi Cari Penganiaya Guru SMA hingga Buta di Rejang Lebong

4 Agustus 2023

Polisi Cari Penganiaya Guru SMA hingga Buta di Rejang Lebong

Pelaku menganiaya dengan menggunakan ketapel kepada guru SMA itu.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap 2 Pelaku Mutilasi yang Sebar Tubuh Korban di Lima Lokasi

16 Juli 2023

Polisi Tangkap 2 Pelaku Mutilasi yang Sebar Tubuh Korban di Lima Lokasi

Terkuaknya kasus mutilasi ini pasca temuan potongan-potongan tubuh manusia total di lima titik Sleman.

Baca Selengkapnya

DPRD DKI Duga Blok G Pasar Tanah Abang Jadi Sarang Preman karena Keluhan Pedagang Diabaikan

7 Juli 2023

DPRD DKI Duga Blok G Pasar Tanah Abang Jadi Sarang Preman karena Keluhan Pedagang Diabaikan

DPRD DKI Jakarta menduga Blok G Pasar Tanah Abang menjadi sarang preman dan tempat mengonsumsi narkoba karena keluhan pedagang diabaikan.

Baca Selengkapnya