John Travolta Sumbang 5 Ton Makanan dan Obat Bagi Korban Katrina

Reporter

Editor

Selasa, 6 September 2005 10:47 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Jika aktor Sean Penn membawa kapal pesiar, aktor John Travolta dan isterinya, aktris Kelly Preston mengemudikan langsung jet pribadinya guna membawa lima ton makanan bagi para korban badai Katrina di Louisiana, New Orleans. Sebelum menjadi aktor di Hollywood, Travolta memang telah dikenal sebagai pilot. Ia antara lain mengunjungi Baton Rouge, Louisiana, kemudian berkeliling kota New Orleans yang terendam air bah, dan menemui para penyelamat yang dalam sepekan terakhir bekerja keras mengevakuasi para korban. Kepada regu penyelamat, aktor yang membintangi "Saturday Night Fever" dan "Pulp Fiction" itu menyerahkan 400 kotak vaksin tetanus. Untuk menggalang bantuan yang lebih besar, ia mengaku akan bekerja sama dengan pembawa acara televisi kenamaan, Oprah Winfrey. "Ini adalah pekerjaan kami sekarang. Kami berharap apa yang dilakukan berjalan efektif, ujarnya. AFP

Berita terkait

Mengapa Topan, Siklon, dan Badai Banyak Gunakan Nama Perempuan?

27 Desember 2022

Mengapa Topan, Siklon, dan Badai Banyak Gunakan Nama Perempuan?

Anda pasti pernah bertanya-tanya mengapa beberapa topan, siklon, badai tropis, dan jenis badai lainnya dinamai dengan nama perempuan. Ini jawabannya.

Baca Selengkapnya

Inilah Alasan 7 Badai Dahsyat Diberi Nama Perempuan, Bukan Cuma Badai Ida

7 September 2021

Inilah Alasan 7 Badai Dahsyat Diberi Nama Perempuan, Bukan Cuma Badai Ida

Badai Ida meluluhlantakkan New York dan sekitarnya. Ternyata Badai Ida bukan satu-satunya nama badai yang konotasi dengan perempuan. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Peralta Cetak Gol Pertama Meksiko  

14 Juni 2014

Peralta Cetak Gol Pertama Meksiko  

Striker Meksiko, Oribe Peralta, berhasil menjebol gawang Kamerun
pada menit ke-60.

Baca Selengkapnya

Mengapa Banyak Badai Ganas di Pasifik?  

16 Oktober 2013

Mengapa Banyak Badai Ganas di Pasifik?  

Tren musim badai tropis di Pasifik sebenarnya masih menunjukkan

angka di bawah normal.

Baca Selengkapnya

33 Orang Tewas Akibat Atap Gedung Pameran Runtuh

29 Januari 2006

33 Orang Tewas Akibat Atap Gedung Pameran Runtuh

Sedikitnya 33 orang tewas akibat atap sebuah ruang pameran runtuh di kawasan selatan Polandia, Minggu dinihari. Saat kejadian, salju sedang turun dengan hebat.

Baca Selengkapnya

Badai Wilma Semakin Mengancam Florida

24 Oktober 2005

Badai Wilma Semakin Mengancam Florida

Badai Wilma yang mulai menuju kawasan Florida, Amerika Serikat, semakin menguat. Dengan kekuatan sekitar 185 kilometer per jam, Pusat Badai Nasional Amerika meningkatkan status Wilma menjadi level tiga.

Baca Selengkapnya

Badai Damrey Serang Cina Selatan

26 September 2005

Badai Damrey Serang Cina Selatan

Badai Damrey menyerang wilayah selatan Cina, Hainan, Senin. Serangan yang menurut pejabat setempat paling kuat sepanjang tahun ini membuat aliran listrik padam dan menewaskan dua orang.

Baca Selengkapnya

Sistem Penamaan Badai di Amerika Serikat

20 September 2005

Sistem Penamaan Badai di Amerika Serikat

Untuk memudahkan masyarakat mengidentifikasi badai, Pusat Badai Nasional Amerika Serikat menggunakan nama-nama orang suci, terutama para santa (wanita suci dalam Gereja Katolik).

Baca Selengkapnya

Badai Rita Mengancam Amerika Serikat

20 September 2005

Badai Rita Mengancam Amerika Serikat

Usai diserang Badai Katrina yang menewaskan ratusan orang, Amerika Serikat kini menghadapi kemungkinan bencana baru: Badai Rita.

Baca Selengkapnya

Mariah Carey dan Michael Jackson Garap Album Bareng Untuk Korban Katrina

13 September 2005

Mariah Carey dan Michael Jackson Garap Album Bareng Untuk Korban Katrina

Lagu karya Michael Jackson yang akan mereka bawakan berjudul, "From the Bottom of my Heart". Hasil penjualan album akan disumbangkan bagi korban badai katrina.

Baca Selengkapnya