Jalan Layang Pendukung Piala Dunia Brasil Roboh  

Reporter

Jumat, 4 Juli 2014 09:16 WIB

Suasana di lokasi rubuhnya jalan layang di Belo Horizonte, Brasil, 3 Juli 2014. AP/Victor R. Caivano

TEMPO.CO, Belo Horizonte – Sebuah jalan layang yang belum selesai dibangun runtuh di kota yang menjadi tuan rumah Piala Dunia 2014, Belo Horizante, pada Kamis, 3 Juli 2014. Jalan layang ini terletak sekitar 3 kilometer dari Stadion Mineirao tempat pertandingan Piala Dunia tengah digelar.

Mengutip laporan Reuters, jalan layang ini runtuh ketika jalan raya yang berada di bawahnya dalam kondisi ramai sehingga menimpa sebuah bus berpenumpang dan mobil lainnya. Bus dan mobil-mobil ini sempat terperangkap di dalam reruntuhan selama beberapa jam. Setidaknya satu orang tewas dan beberapa lainnya mengalami luka-luka.

Jalan layang ini merupakan bagian dari proyek Bus Rapid Transit (BRT) yang dibuat untuk mendukung perhelatan sepak bola terbesar di dunia ini. Jalan ini dibuat untuk menghubungkan stadion dengan bandara terdekat.

Pembangunan yang terkesan terburu-buru membuat sejumlah kontraktor tak memperhatikan faktor keselamatan. “Piala Dunia membuat mereka menyelesaikannya dengan lebih cepat. Mereka tidak membuatnya dengan benar,” kata seorang pekerja perbankan di Brasil. (Baca: Atap Stadion PD 2014 Roboh, Tiga Orang Tewas)

ANINGTIAS JATMIKA | REUTERS

Terpopuler
Diskriminasi, Muslim di Xinjiang Dilarang Berpuasa
Ketika Gadis AS Jatuh Cinta dengan Jihadis ISIS
Inggris Ikuti Langkah AS Perketat Keamanan Bandara









Berita terkait

Satpam Playgroup Bakar 7 Anak dan Guru, Motif Belum Diketahui

7 Oktober 2017

Satpam Playgroup Bakar 7 Anak dan Guru, Motif Belum Diketahui

Sedikitnya tujuh anak dan seorang guru playgroup tewas di Brasil tenggara setelah dibakar dengan sadis oleh satpam.

Baca Selengkapnya

Warga Brasil Ketakutan di Langit Muncul 'Tangan Tuhan'  

20 Agustus 2017

Warga Brasil Ketakutan di Langit Muncul 'Tangan Tuhan'  

Foto "Tangan Tuhan" itu pun beredar di media sosial dan jadi bahan perbincangan para netizen di Brasil.

Baca Selengkapnya

Hantu Paksa Presiden Brasil Pindah dari Istana Negara?  

12 Maret 2017

Hantu Paksa Presiden Brasil Pindah dari Istana Negara?  

Presiden Brasil, Michel Temer menyalahkan nasib buruk dan
bahkan hantu sebagai alasan dirinya bersama keluarga pindah
dari Istana Kepresidenan.

Baca Selengkapnya

Polisi Brasil Mogok, Kota Ini Dijarah dan Dikuasai Gengster  

7 Februari 2017

Polisi Brasil Mogok, Kota Ini Dijarah dan Dikuasai Gengster  

Kekacauan hebat terjadi di Espirito Santo, Brasil, dipicu oleh polisi mogok memprotes tidak naiknya gaji mereka. Toko-toko dijarah dan dikuasai gangster.

Baca Selengkapnya

Dikira Hilang, Pria Ini Ternyata Disekap Selama 20 Tahun  

26 Oktober 2016

Dikira Hilang, Pria Ini Ternyata Disekap Selama 20 Tahun  

Pria yang diperkirakan hilang selama 20 tahun ditemukan terikat di atas tempat tidur di ruang bawah tanah.

Baca Selengkapnya

Bentrok di Penjara Brasil, 7 Narapidana Kepalanya Dipenggal  

17 Oktober 2016

Bentrok di Penjara Brasil, 7 Narapidana Kepalanya Dipenggal  

Tujuh narapidana kepalanya dipenggal dan enam lainnya tewas dibakar ketika terjadi aksi tawur di penjara Boa Vista.

Baca Selengkapnya

Buka Paralimpiade Rio 2016, Presiden Brasil Dicemoh Massa

9 September 2016

Buka Paralimpiade Rio 2016, Presiden Brasil Dicemoh Massa

Temer merupakan mantan wakil dari presiden yang dimakzulkan, Dilma Rousseff. Dia akan mengisi posisi yang ditinggalkan Rousseff hingga Januari 2019.

Baca Selengkapnya

Vaksin Anti Kokain Mulai Diuji Coba Pada Hewan

9 September 2016

Vaksin Anti Kokain Mulai Diuji Coba Pada Hewan

Vaksin tersebut telah dikembangkan selama lebih dari dua tahun.

Baca Selengkapnya

Pemakzulan, Venezuela Tarik Dubes dari Brasil

1 September 2016

Pemakzulan, Venezuela Tarik Dubes dari Brasil

Beberapa jam setelah keputusan tersebut diumumkan Kementerian Luar Negeri Venezuela, Brasil juga mengumumkan penarikan duta besarnya dari Karakas.

Baca Selengkapnya

Tolak Pemakzulan, Pendukung Dilma Rousseff Mengamuk  

1 September 2016

Tolak Pemakzulan, Pendukung Dilma Rousseff Mengamuk  

Pemakzulan Presiden Brasil Dilma Rousseff, 68 tahun, membuat marah para pendukungnya.

Baca Selengkapnya