Pakai Rok Mini di Korea Selatan, Denda Rp 400 Ribu

Reporter

Sabtu, 23 Maret 2013 04:01 WIB

sxc.hu

TEMPO.CO, Seoul-Perempuan Korea Selatan kini tidak lagi dapat bebas berlenggok dengan mengenakan rok mini. Sebab pekan ini, pemerintah Negeri Gingseng itu telah mengesahkan hukum overexposure yang melarang penggunaan rok mini. Berdasarkan aturan yang disetujui Presiden Park Guen-Hye ini, pemakai rok mini akan didenda 50.000 Won, sekitar Rp 440 ribu.

"Aturan ini dianggap kontroversial," tulis Mail Online, Kamis, 21 Maret 2013. Sejumlah artis mengunduh gambar mereka yang tengah mengenkan pakaian provokatif, ke internet. Seperti yang dilakukan artis televisi, Nancy Land.

"Land mengunduh fotonya ke Twitter, ia memegang catatan soal denda 50.000 Won di sebelah belahan dadanya."

Protes tak cuma datang dari kalangan pesohor. Politikus dari partai oposisi pun mengecam aturan ini. Menurut mereka, pelarangan itu merupakan pembatasan kebebasan ekspresi diri. "Mengapa negara mengurusi cara warganya berpakaian?" kata Ki Sik Kim, politikus dari Partai Persatuan Demokrat di akun Twitternya.

Kebijakan yang tak jauh beda pernah dilakukan ayah Park Guen-Hye, Park Chung-hee, mantan presiden Korea Selatan periode 1963-1979. Ketika itu Park Chung-hee melarang pemakaian rok panjang. Mereka juga melarang rok yang panjangnya 20 sentimeter di atas dengkul.

"Pemerintahan Park Guen-hye membawa kita kembali ke era panjang rambut dan rok diatur oleh negara," kata Ki Sik Kim.

Badan Nasional Kepolisian menyatakan para oposisi telah menyebarkan informasi yang salah soal aturan ini. Kata Inspektur Ko Jun-ho, peraturan ini hanya soal ketelanjangan serta ketidaksenonohan di depan publik. Sama sekali melibatkan pakaian. "Informasi yang mengatakan kami akan mengatur apa yang dikenakan masyarakat, itu salah," ujar Jun-ho.

Rok mini adalah busana pokok bagi perempuan di Korea Selatan. Terutama setelah musik bergenre K-Pop marak di sana. Simak berita unik dunia lainnya di sini.

MAIL ONLIE | CORNILA

Topik Terhangat: Krisis Bawang || Hercules Rozario || Harta Djoko Susilo || Nasib Anas


Baca juga:

Ahmadinejad Nyaris Tertembak Pengawal Presiden AS

Iran Akan Hancurkan Tel Aviv Jika Diserang Israel

Venezuela Tutup Saluran Komunikasi dengan AS

Kehadiran Obama di Ramallah 'Disambut' Roket Hamas

Berita terkait

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

16 Agustus 2023

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

Terdapat beraneka ragam jenis tanaman di dunia. Beberapa di antaranya memiliki ciri yang unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

16 Agustus 2023

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

Terdapat beberapa tanaman yang memiliki penyebutan nama yang cukup unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

8 Februari 2023

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

Sastrawan YB Mangunwijaya atau Romo Mangun juga seorang arsitek ulung. Karyanya berbuah penghargaan Aga Khan Award.

Baca Selengkapnya

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

10 November 2022

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

Sebagian besar orang mungkin akan berdecak kagum sekaligus keheranan melihat hal unik di sejumlah tempat ini.

Baca Selengkapnya

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

20 Mei 2022

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

Beragam tempat wisata dunia menyimpan fakta unik yang mungkin belum diketahui banyak orang.

Baca Selengkapnya

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

19 Januari 2022

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

Salah satu faktor untuk meningkatkan level percaya diri adalah aroma tubuh yang wangi

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

28 Juli 2021

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

WhatsApp juga menawarkan format tulisan yang unik dan bisa membuat chatting menjadi lebih seru. Tulisan miring, tebal, coret tengah bisa dibuat.

Baca Selengkapnya

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

5 Juni 2021

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

Jepang tidak pernah berhenti memukau dunia dengan kreativitasnya, baik soal teknologi maupun makanan.

Baca Selengkapnya

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

9 Maret 2021

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

Kuliner Bandung banyak ragamnya, tapi rata-rata jajanan tradisionalnya mempunyai nama yang unik dan khas, dari cuanki sampai colenak.

Baca Selengkapnya

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

3 Maret 2021

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

Tren memelihara ikan cupang makin meningkat di masa pandemi, ada yang menjadikannya sebagai mahar pernikahan.

Baca Selengkapnya