300 Anjing Pecahkan Rekor Sikat Gigi Bersama

Reporter

Editor

S Tri P Bud

Senin, 10 Desember 2012 08:30 WIB

Hilda Wong menyikat gigi Anjing di Hong Kong. heraldsun.com.au

TEMPO.CO, Hong Kong - Lebih dari 300 anjing disikat giginya secara bersamaan pada hari Minggu dalam upaya untuk menciptakan rekor dunia baru sikat gigi anjing bersama. Pemilik 312 anjing berbaris untuk menyikat gigi hewan piaraan mereka selama tiga menit "tanpa perlawanan" sang anjing dengan menggunakan sikat khusus dan gel.

Penyelenggara mengatakan acara yang diadakan di Stanley di pantai selatan Hong Kong, bertujuan untuk mempromosikan gaya hidup higienis untuk hewan peliharaan. Acara ini juga untuk mengumpulkan dana bagi pusat penyelamatan anjing.

"Banyak orang merawat rambut anjing mereka dan memperhatikan diet mereka, tetapi tidak begitu banyak yang perhatian pada gigi mereka," kata Hilda Wong dari Perusahaan Tautan, yang menyelenggarakan acara tersebut.

Menyikat gigi, katanya, sangat penting untuk anjing, sama seperti menyikat rambut. Jika hewan peliharaan sehat, katanya, kesehatan pemiliknya juga akan terlindungi.

Rekor dunia sikat gigi dengan peserta terbanyak dipecahkan di Manila, tapi untuk manusia. Sebanyak 10.800 pelajar secara bersamaan menyikat gigi selama tiga menit dan memecahkan rekor Guinness World.

STRAITS TIMES | TRIP B

Berita terpopuler lainnya:
Andi Mallarangeng Terkenal Kikir
Apa Untungnya Kalau Rhoma Irama Jadi Presiden

Jasad Perawat Kate Middleton Akan Dibawa ke India

Bupati Aceng Nikahi Shinta, Pestanya Meriah

Abraham Sebut Andi Mallarangeng Kesatria Bugis

Saldanha Bunuh Diri, Penyiar Radio 2Day FM Menyesal

Nikahi Shinta, Identitas Aceng Hanya Pas Foto?

Berita terkait

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

16 Agustus 2023

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

Terdapat beraneka ragam jenis tanaman di dunia. Beberapa di antaranya memiliki ciri yang unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

16 Agustus 2023

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

Terdapat beberapa tanaman yang memiliki penyebutan nama yang cukup unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

8 Februari 2023

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

Sastrawan YB Mangunwijaya atau Romo Mangun juga seorang arsitek ulung. Karyanya berbuah penghargaan Aga Khan Award.

Baca Selengkapnya

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

10 November 2022

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

Sebagian besar orang mungkin akan berdecak kagum sekaligus keheranan melihat hal unik di sejumlah tempat ini.

Baca Selengkapnya

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

20 Mei 2022

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

Beragam tempat wisata dunia menyimpan fakta unik yang mungkin belum diketahui banyak orang.

Baca Selengkapnya

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

19 Januari 2022

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

Salah satu faktor untuk meningkatkan level percaya diri adalah aroma tubuh yang wangi

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

28 Juli 2021

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

WhatsApp juga menawarkan format tulisan yang unik dan bisa membuat chatting menjadi lebih seru. Tulisan miring, tebal, coret tengah bisa dibuat.

Baca Selengkapnya

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

5 Juni 2021

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

Jepang tidak pernah berhenti memukau dunia dengan kreativitasnya, baik soal teknologi maupun makanan.

Baca Selengkapnya

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

9 Maret 2021

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

Kuliner Bandung banyak ragamnya, tapi rata-rata jajanan tradisionalnya mempunyai nama yang unik dan khas, dari cuanki sampai colenak.

Baca Selengkapnya

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

3 Maret 2021

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

Tren memelihara ikan cupang makin meningkat di masa pandemi, ada yang menjadikannya sebagai mahar pernikahan.

Baca Selengkapnya