Momen Langka, Berpose Bareng Turunan Ke-6

Reporter

Editor

Minggu, 13 Mei 2012 21:17 WIB

Molly berpose bersama cicit anaknya.

TEMPO.CO , Virginia - Nenek Mollie Wood sungguh luar biasa. Di usianya yang ke 111 tahun, ia masih tampak perkasa, bahkan menyaksikan kelahiran Braylin, turunan ke enamnya.

Lahirnya bayi itu membuat keluarga yang tinggal di Virginia ini lengkap memiliki enam generasi. "Dia merawat dirinya sendiri," kata Louise Minter, anak Mollie yang berusia 88 tahun.

Ia mengungkapkan rahasia untuk hidup yang panjang. "Dia tidak pernah merokok, tidak pernah minum, dan makan dengan benar," kata Louise.

Wood lahir di Charlottesville pada tahun 1901, tahun ketika mobil pertama terlihat di kota itu. Ia kini berusia lebih dari dua kali usia harapan hidup orang-orang yang lahir di tahun itu.

Braylin Marie Higgins, cicit dari anaknya, memiliki harapan hidup 78,5 tahun. Tapi, dengan gen yang diwariskannya, ia kemungkinan hidup jauh lebih lama dari itu.

Selain panjang umur, Mollie mewariskan etos kerja yang kuat untuk keturunannya. "Dia seorang pekerja keras," ujar Minter. Mollie terbiasa membersihkan rumahnya sendiri hingga kini. "Kami tidak pernah punya banyak uang tetapi selalu punya banyak makan karena dia akan bekerja kebun. Kami memiliki peach dan apel. Semua yang diolah menjadi makanan enak olehnya."

Dia juga akan mencuci pakaian keluarga dengan tangannya.

Minter, yang tinggal lima menit dari rumah ibunya di Charlottesville, melahirkan putri Bette Woodson, 70 tahun, ketika dia berusia 18 tahun. Putri Woodson, Marlo Shifflett, mengatakan kepada ABC News bahwa dia terkejut ketika suatu hari putrinya, hamil. "Dia belum genap berusia 20 tahun ketika melahirkan Braylin," katanya, menyebut 'tradisi' lain keluarganya; melahirkan sebelum usia 20 tahun.


TRIP B | DAILY MAIL


Berita terkait

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

16 Agustus 2023

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

Terdapat beraneka ragam jenis tanaman di dunia. Beberapa di antaranya memiliki ciri yang unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

16 Agustus 2023

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

Terdapat beberapa tanaman yang memiliki penyebutan nama yang cukup unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

8 Februari 2023

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

Sastrawan YB Mangunwijaya atau Romo Mangun juga seorang arsitek ulung. Karyanya berbuah penghargaan Aga Khan Award.

Baca Selengkapnya

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

10 November 2022

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

Sebagian besar orang mungkin akan berdecak kagum sekaligus keheranan melihat hal unik di sejumlah tempat ini.

Baca Selengkapnya

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

20 Mei 2022

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

Beragam tempat wisata dunia menyimpan fakta unik yang mungkin belum diketahui banyak orang.

Baca Selengkapnya

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

19 Januari 2022

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

Salah satu faktor untuk meningkatkan level percaya diri adalah aroma tubuh yang wangi

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

28 Juli 2021

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

WhatsApp juga menawarkan format tulisan yang unik dan bisa membuat chatting menjadi lebih seru. Tulisan miring, tebal, coret tengah bisa dibuat.

Baca Selengkapnya

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

5 Juni 2021

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

Jepang tidak pernah berhenti memukau dunia dengan kreativitasnya, baik soal teknologi maupun makanan.

Baca Selengkapnya

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

9 Maret 2021

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

Kuliner Bandung banyak ragamnya, tapi rata-rata jajanan tradisionalnya mempunyai nama yang unik dan khas, dari cuanki sampai colenak.

Baca Selengkapnya

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

3 Maret 2021

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

Tren memelihara ikan cupang makin meningkat di masa pandemi, ada yang menjadikannya sebagai mahar pernikahan.

Baca Selengkapnya