GCC Bantu Iran $ 400 Juta

Reporter

Editor

Selasa, 30 Desember 2003 10:31 WIB

TEMPO Interaktif, Riyadh:Para menteri keuangan dan ekonomi negara teluk yang tergabung dalam Gulf Cooperation Council (GCC) hari Senin (29/12) malam menyetujui pengiriman bantuan sebesar US$ 400 juta bagi korban gempa di Iran. Pernyataan itu disampaikan Menteri Keuangan Kuwait Mahmud Abdel Khaleq al-Nuri. Keputusan itu diambil dalam pertemuan luar biasa GCC yang bertujuan untuk mengkoordinasikan pengiriman bantuan bagi korban gempa bumi di Iran.Sebelumnya Abder Rahman Al-Attiya, Sekretaris Jendral GCC, mengatakan pada AFP bahwa para menteri tersebut membicarakan program GCC untuk menyumbang dan melakukan perbaikan bagi daerah yang terkena musibah gempa bumi. "Tujuan pertemuan ini untuk mengkoordinasikan pengiriman bantuan dari negara teluk bagi korban gempa di Iran, kata Attiya. "Bencana ini telah menimpa saudara kami di Iran sehingga kami perlu membantu mereka, katanya yang juga menyatakan belasungkawa pada pemerintah dan rakyat Iran.GCC terdiri dari Saudi Arabia, Kuwait, Oman, Qatar, Bahrain dan Uni Emirat Arab. Kuwait, Uni Emirat Arab, dan Saudi, mengirim pesawat yang membawa bantuan makanan, obat-obatan, dan tim kesehatan sejak Minggu (28/12) bagi korban bencana gempa bumi di Bam, Iran. Laporan resmi dari Pemerintah Iran jumlah korban terakhir yang meninggal akibat gempa bumi ini sekitar 30 ribu. Sementara itu radio pemerintah melaporkan sampai hari Senin ada 25 ribu orang yang telah tertimbun. Lebih dari 2.000 orang telah berhasil diselamatkan dari reruntuhan puing dan sekitar 12 ribu orang terluka dan telah dievakuasi di rumah sakit provinsi tetangga.AFP/Muhamad Fasabeni - Tempo News Room

Berita terkait

Di World Water Forum ke-10, RI Akan Usul Penetapan Hari Danau Sedunia

54 detik lalu

Di World Water Forum ke-10, RI Akan Usul Penetapan Hari Danau Sedunia

Pemerintah Indonesia akan mengusulkan penetapan Hari Danau Sedunia dalam acara World Water Forum ke-10 yang dihelat di Bali pada 18-25 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Hubungan Sesama Jenis Sah Dilarang di Irak, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

54 detik lalu

Hubungan Sesama Jenis Sah Dilarang di Irak, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

Parlemen Irak melarang hubungan sesama jenis. Didukung oleh mayoritas partai Syiah.

Baca Selengkapnya

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

54 detik lalu

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

Bagi penggemar kuliner masakan khas Indonesia jangan sampai melewatkan acara Solo Indonesia Culinary Festival atau SICF 2024

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

16 menit lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Alasan Keluarga Menolak Autopsi Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi yang Diduga Tewas Bunuh Diri

24 menit lalu

Polisi Ungkap Alasan Keluarga Menolak Autopsi Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi yang Diduga Tewas Bunuh Diri

Brigadir Ridhal Ali Tomi ditemukan tewas dengan luka tembak di pelipis kanan dan tembus ke kiri akibat tembakan senjata api. Diduga bunuh diri.

Baca Selengkapnya

KPU Siapkan Jawaban Hadapi Sidang Perdana Gugatan PDIP di PTUN

41 menit lalu

KPU Siapkan Jawaban Hadapi Sidang Perdana Gugatan PDIP di PTUN

PDIP tercantum sebagai pihak penggugat diwakili oleh Megawati Soekarnoputri selaku Ketua Umum DPP PDIP.

Baca Selengkapnya

Putri Mantan Bupati Sragen Ingin Maju Pilkada 2024, Baliho Sosialisasinya Dirusak

47 menit lalu

Putri Mantan Bupati Sragen Ingin Maju Pilkada 2024, Baliho Sosialisasinya Dirusak

Wina mengaku menyayangkan perusakan baliho sosialisasinya untuk Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Fasih Nyanyikan Pandangan Pertama RAN, Nichkhun Buat Fans Indonesia Jatuh Cinta

48 menit lalu

Fasih Nyanyikan Pandangan Pertama RAN, Nichkhun Buat Fans Indonesia Jatuh Cinta

Anggota grup K-pop 2PM, Nichkhun mengejutkan penggemar Indonesia, menyanyikan lagu "Pandangan Pertama" dari RAN dengan begitu fasih.

Baca Selengkapnya

Diduga Tewas Bunuh Diri dalam Alphard, Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi Telah Diterbangkan ke Manado

52 menit lalu

Diduga Tewas Bunuh Diri dalam Alphard, Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi Telah Diterbangkan ke Manado

Jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi telah diterbangkan ke Manado pada Ahad dini hari. Polisi menyebut keluarga tidak minta jenazah diautosi.

Baca Selengkapnya

7 Fakta Menarik Laga Perempat FInal Piala Asia U-23 2024, Kiprah Timnas Indonesia Jadi Sorotan

55 menit lalu

7 Fakta Menarik Laga Perempat FInal Piala Asia U-23 2024, Kiprah Timnas Indonesia Jadi Sorotan

Piala Asia U-23 2024 mulai mendekati laga puncak. Empat tim akan bersaing pada babak semifinal yang akan dimainkan hari Senin, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya