Terinspirasi Facebook, Pasangan Israel Menamakan Anaknya 'Like'  

Reporter

Editor

Selasa, 17 Mei 2011 17:27 WIB

Like Button
TEMPO Interaktif, Tel Aviv - Pasangan suami istri asal Israel memberi nama anak perempuan mereka Like. Nama tersebut terinspirasi dari tombol 'like' di jejaring sosial Facebook, kata tersebut untuk mengekspresikan kesukaan teman kita di Facebook atas sebuah foto, tautan atau status.

Pasangan tersebut, Lior Adler dan istrinya, Vardit, yang tinggal di Hod Hasharon, sebuah kota di dekat Tel Aviv mengatakan mencari nama yang modern dan inovatif. Mereka ingin nama yang baru, orisinil dan pertama bagi anak perempuan mereka.

"Menurut pendapatku, nama tersebut sama dengan Ahava atau cinta," ujar Lior Adler seperti dikutip dari koran Maariv. "Itu panggilan kami untuk anak perempuan kami, 'Love'."

Lior pun tak lupa mengunggah foto Like ke Facebook. Ketika dia menampilkan foto dan nama anak perempuannya itu dia mendapat 40 'likes'. "Itu banyak, sebab aku hanya punya 100 teman," ujarnya. "Tapi tak semua orang yang percaya aku memberi namanya Like."

Menurut harian Haaretz, nama anak perempuan paling populer di Israel saat ini adalah Noa, Maya dan Tamar. Lior dan Vardit memang membuat nama yang unik buat anak-anak mereka. Sebelum Like, anak perempuan Lior dan Vardit bernama Pie, yang berarti kue dan seorang lagi Vash yang artinya madu.

TELEGRAPH | PGR

Berita terkait

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

16 Agustus 2023

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

Terdapat beraneka ragam jenis tanaman di dunia. Beberapa di antaranya memiliki ciri yang unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

16 Agustus 2023

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

Terdapat beberapa tanaman yang memiliki penyebutan nama yang cukup unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

8 Februari 2023

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

Sastrawan YB Mangunwijaya atau Romo Mangun juga seorang arsitek ulung. Karyanya berbuah penghargaan Aga Khan Award.

Baca Selengkapnya

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

10 November 2022

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

Sebagian besar orang mungkin akan berdecak kagum sekaligus keheranan melihat hal unik di sejumlah tempat ini.

Baca Selengkapnya

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

20 Mei 2022

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

Beragam tempat wisata dunia menyimpan fakta unik yang mungkin belum diketahui banyak orang.

Baca Selengkapnya

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

19 Januari 2022

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

Salah satu faktor untuk meningkatkan level percaya diri adalah aroma tubuh yang wangi

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

28 Juli 2021

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

WhatsApp juga menawarkan format tulisan yang unik dan bisa membuat chatting menjadi lebih seru. Tulisan miring, tebal, coret tengah bisa dibuat.

Baca Selengkapnya

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

5 Juni 2021

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

Jepang tidak pernah berhenti memukau dunia dengan kreativitasnya, baik soal teknologi maupun makanan.

Baca Selengkapnya

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

9 Maret 2021

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

Kuliner Bandung banyak ragamnya, tapi rata-rata jajanan tradisionalnya mempunyai nama yang unik dan khas, dari cuanki sampai colenak.

Baca Selengkapnya

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

3 Maret 2021

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

Tren memelihara ikan cupang makin meningkat di masa pandemi, ada yang menjadikannya sebagai mahar pernikahan.

Baca Selengkapnya