Kendati Langgar Hak Asasi, Penggemar Balap Unta Gunakan Joki Ingusan

Reporter

Editor

Kamis, 4 Maret 2010 17:25 WIB

news.bbc.co.uk
TEMPO Interaktif, Hingga kini para penggemar balap unta di Uni Emirat Arab tetap menggunakan bocah-bocah ingusan jadi joki, meskipun hal itu sejak 2005 dilarang karena melanggar hak asasi manusia. Demikian keterangan yang disampaikan organisasi Hak Asasi Manusia.

Untuk memperjelas pelanggaran tersebut, lembaga internasional anti-perbudakan menunjukkan sejumlah foto anak-anak berusia 10 tahun sedang memacu unta dalam sebuah komptesisi bergengsi 9 Februari. Panitia balap berdalih, anak-anak tersebut sudah mendapatkan izin dari orang tua mereka.

Pelarangan terhadap penggunaan anak sebagai joki setelah terungkap para pemilik dan pelatih unta di Emirat mendatangkan ratusan bocah dari Asia dan Afrika sebagai pengendara unta balap. Mereka dijadikan sebagai "joki robot" menggantikan peralatan mekanis untuk tujuan agar supaya unta-unta tersebut berlari kencang.

Unta merupakan bagian dari budaya rakyat Uni Emirat Arab. Pada saat lelang, unta-unta yang memenangkan perlombaan bisa laku jutaan dolar. Dalam festival unta di al-Dhafrah, Abu Dhabi, Februari lalu, seorang pria menghabiskan fulus US$6,5 juta atau Rp 60 milliar hanya untuk tiga unta di acara lelang.

BBC | CHOIRUL

Berita terkait

Nikita Willy dan Indra Priawan Bertualang di Dubai, Nikmati Wisata Budaya hingga Uji Nyali

2 hari lalu

Nikita Willy dan Indra Priawan Bertualang di Dubai, Nikmati Wisata Budaya hingga Uji Nyali

Nikita Willy dan Indra Priawan menjelajahi kekayaan budaya Emirati hingga menjajal Edge Walk dalam kampanye baru pariwisata Dubai.

Baca Selengkapnya

6 Tempat Wisata Gratis di Dubai, dari Kawasan Bersejarah hingga Danau di Tengah Gurun

3 hari lalu

6 Tempat Wisata Gratis di Dubai, dari Kawasan Bersejarah hingga Danau di Tengah Gurun

Dubai memiliki banyak pilihan untuk backpacker atau wisatawan dengan budget terbatas. Bahkan, banyak spot turis yang bisa dinikmati secara gratis.

Baca Selengkapnya

Melihat Sejarah Pendirian Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai

3 hari lalu

Melihat Sejarah Pendirian Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai

Bentuk bangunan Etihad Museum di Dubai ini unik, mirip dengan gulungan kertas yang akan mengingatkan pada Treaty of the UAE

Baca Selengkapnya

Lay Zhang Meluncurkan Video Musik Psychic

4 hari lalu

Lay Zhang Meluncurkan Video Musik Psychic

Lay EXO atau Lay Zhang telah merilis video musik solo terbaru Psychic di saluran YouTube. Video berlatar pemandangan di Dubai

Baca Selengkapnya

Dubai akan Bangun Bandara Terbesar di Dunia, Bisa Tampung 260 Juta Penumpang

4 hari lalu

Dubai akan Bangun Bandara Terbesar di Dunia, Bisa Tampung 260 Juta Penumpang

Bandara Internasional Al Maktoum akan menggantikan Bandara Internasional Dubai yang masih beroperasi saat ini

Baca Selengkapnya

Liburan Murah ala Backpacker ke Dubai, Bisa?

8 hari lalu

Liburan Murah ala Backpacker ke Dubai, Bisa?

Dubai berinvestasi menyediakan fasilitas hotel bintang dua dan bintang tiga di berbagai lokasi di seluruh kota, juga tempat-tempat wisata terjangkau.

Baca Selengkapnya

Lahan Sejuta Hektar untuk Padi Cina: Upaya Luhut, Keheranan Pakar IPB dan Contoh Sukses di Gurun Dubai

11 hari lalu

Lahan Sejuta Hektar untuk Padi Cina: Upaya Luhut, Keheranan Pakar IPB dan Contoh Sukses di Gurun Dubai

Menko Luhut mengatakan, Cina bersedia untuk mengembangkan pertanian di Kalimantan Tengah dengan memberikan teknologi padinya.

Baca Selengkapnya

Menyusuri Hatta Falaj, Saluran Irigasi Kuno Bawah Tanah di Dubai

13 hari lalu

Menyusuri Hatta Falaj, Saluran Irigasi Kuno Bawah Tanah di Dubai

Hatta Falaj di Dubai mengalirkan air dari bawah pengunungan Hajar untuk kebutuhan pertanian dan minum warga di masa lalu.

Baca Selengkapnya

Tiga Warga Filipina Tewas Akibat Banjir di Dubai

14 hari lalu

Tiga Warga Filipina Tewas Akibat Banjir di Dubai

Banjir di Dubai menyebabkan empat orang lagi tewas, tiga di antaranya adalah warga Filipina.

Baca Selengkapnya

Apa itu Cloud Seeding yang Diduga Jadi Penyebab Banjir di Dubai?

16 hari lalu

Apa itu Cloud Seeding yang Diduga Jadi Penyebab Banjir di Dubai?

Mengenal cloud seeding yang diduga menjadi penyebab badai dan banjir di Dubai.

Baca Selengkapnya