Militer Israel Investigasi Ledakan di Tel Aviv

Reporter

Tempo.co

Jumat, 19 Juli 2024 16:00 WIB

Warga Israel berkumpul di lokasi ledakan di Tel Aviv, Israel 19 Juli 2024. Dalang di balik serangan drone itu belum diungkapkan ke publik oleh militer Israel. Ledakan di Tel Aviv itu terjadi anya beberapa jam setelah militer Israel mengonfirmasi serangannya telah menewaskan seorang komandan senior Hizbullah di wilayah Lebanon bagian selatan. REUTERS/Ricardo Moraes

TEMPO.CO, Jakarta - Militer Israel memastikan sedang menginvestigasi dugaan serangan drone yang menghantam wilayah tengah Tel Aviv pada Jumat pagi, 19 Juli 2024. Serangan drone tersebut tidak memicu bunyi sirine.

Ledakan yang ditimbulkan serangan drone terjadi beberapa jam setelah militer Israel mengkonfirmasi membunuh seorang komandan Hizbullah di selatan Lebanon.

"Penyelidikan awal menunjukkan ledakan di Tel Aviv disebabkan oleh jatuhnya target udara dan tidak ada sirine yang diaktifkan. Insiden ini sekarang sedang dievaluasi," demikian keterangan militer Israel.

Militer Israel mengatakan patroli udara telah ditingkatkan untuk melindungi wilayah udara Israel, namun belum memerintahkan langkah baru untuk pertahanan sipil. Sedangkan Kepolisian Israel mengatakan jasad seorang laki-laki ditemukan dalam sebuah apartemen dekat ledakan. Situasi saat ini masih dalam investigasi.

Rekaman CCTV dilokasi kejadian memperlihatkan pecahan gelas berserakan di trotoar. Lokasi ledakan itu sekarang ditutup dengan garis polisi.

Advertising
Advertising

Juru kelompok bersenjata Houthi di Yaman mengatakan lewat media sosial X, Hizbullah akan menjelaskan detail soal operasi militer mereka yang menargetkan Tel Aviv. Hizbullah dan Houti sama-sama telah meningkatkan serangan melawan Israel dan target milik negara-negara Barat dengan alasan bentuk solidaritas terhadap warga Palestina yang menderita dalam perang Gaza.

Sumber : Reuters

Pilihan editor: Pertama Kali, IDF Akui Kekurangan Tank dan Tentara setelah Serangan Balas Dendam ke Gaza

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini

Berita terkait

Militer Israel Akhirnya Mengaku Serangannya Kemungkinan Menewaskan Tiga Sandera

1 jam lalu

Militer Israel Akhirnya Mengaku Serangannya Kemungkinan Menewaskan Tiga Sandera

Setelah berbulan-bulan membantah, militer Israel mengatakan kemungkinan besar tiga tawanan tewas akibat serangan mereka.

Baca Selengkapnya

Ledakan Truk Tangki Haiti, Lebih dari 15 Orang Tewas dan 40 Terluka

1 hari lalu

Ledakan Truk Tangki Haiti, Lebih dari 15 Orang Tewas dan 40 Terluka

Korban luka diangkut ke rumah sakit setelah ledakan terjadi di dekat Miragoane di wilayah Nippes selatan Haiti, kata para pejabat.

Baca Selengkapnya

Yahya Sinwar Berkirim Surat kepada Pemimpin Hizbullah, Ini Pesannya

3 hari lalu

Yahya Sinwar Berkirim Surat kepada Pemimpin Hizbullah, Ini Pesannya

Ini sebuah pesan yang pertama kali dilaporkan sejak Yahya Sinwar menjadi ketua Hamas pada Agustus.

Baca Selengkapnya

Sekjen PBB: Apa yang Terjadi di Gaza Sama Sekali Tidak Dapat Diterima

4 hari lalu

Sekjen PBB: Apa yang Terjadi di Gaza Sama Sekali Tidak Dapat Diterima

Sekjen PBB mengatakan tidak adanya akuntabilitas atas pembunuhan stafnya dan pekerja bantuan kemanusiaan di Jalur Gaza tak bisa diterima.

Baca Selengkapnya

Al-Mawasi, Zona Aman yang 5 Kali Dibantai Israel

4 hari lalu

Al-Mawasi, Zona Aman yang 5 Kali Dibantai Israel

Al-Mawasi ditetapkan sebagai "daerah aman" yang seharusnya menjanjikan perlindungan bagi warga Palestina dari segala macam serangan.

Baca Selengkapnya

Serangan Israel Meninggalkan Lubang Raksasa, Puluhan Tewas

5 hari lalu

Serangan Israel Meninggalkan Lubang Raksasa, Puluhan Tewas

Puluhan orang tewas dan luka-luka dalam sejumlah serangan Israel dengan setidaknya 19 jasad dibawa ke rumah sakit.

Baca Selengkapnya

Israel Sebut Tak Sengaja Bunuh Aktivis HAM AS

5 hari lalu

Israel Sebut Tak Sengaja Bunuh Aktivis HAM AS

Menanggapi pembunuhan aktivis HAM AS, Blinken hanya minta perombakan perilaku militer AS di Tepi Barat yang diduduki.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Israel Tak Tahu Terowongan Hamas, Houthi Jatuhkan Drone di Yaman

6 hari lalu

Top 3 Dunia: Israel Tak Tahu Terowongan Hamas, Houthi Jatuhkan Drone di Yaman

Top 3 dunia adalah sandera Israel membocorkan terowongan Hamas tak diketahui IDF, Houthi jatuhkan drone di Yaman hingga tuduhan perwira Israel.

Baca Selengkapnya

Mantan Sandera: 'Israel Tidak Tahu Apa-apa tentang Terowongan Hamas'

8 hari lalu

Mantan Sandera: 'Israel Tidak Tahu Apa-apa tentang Terowongan Hamas'

Meskipun telah berperang selama 11 bulan, pasukan Israel masih belum memiliki pengetahuan yang komprehensif tentang sistem terowongan Hamas.

Baca Selengkapnya

Serangan Udara Israel Menewaskan 61 Warga Gaza dalam 48 Jam

8 hari lalu

Serangan Udara Israel Menewaskan 61 Warga Gaza dalam 48 Jam

Setidaknya 61 warga Gaza tewas dalam serangan 48 jam oleh militer Israel pada Sabtu 7 September 2024.

Baca Selengkapnya